Jelang Keberangkatan Umrah, PT BIR ALI TOUR DAN TRAVEL Gelar Manasik Akbar 2000 Jamaah.

REDAKSI OPOSISI NEWS 86

- Redaksi

Senin, 25 Desember 2023 - 17:21 WIB

50150 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LHOKSEUMAWE – Menjelang keberangkatan menuju tanah suci, manajemen Bir Ali dan Travel menggelar manasik akbar umrah 2000 jamaah, bertempat aula mesjid islamic center Kota Lhokseumawe, Minggu (24/12/2023).

Dalam kegiatan manasik akbar ini PT. Bir Ali tour dan Travel mendatangkan seorang Motivator nasional asal Surabaya, Dr. Ketut Abid Halimi, S.Pd.I.,M.Pd.,C.Ht menjadi pemateri utama. Tercatat 2000 calon jamaah akan diberangkatkan pada tanggal 20 Januari 2024 mendatang.

Owner Bir Ali Tour & Travel, H. Samsul Bahri, S.E, mengatakan, peserta manasik ini mencapai ribuan orang, dari berbagai daerah seperti Kabupaten Aceh Tamiang, Kota Langsa, Kabupaten Aceh Timur, Kabupaten Aceh Utara, Kota Lhokseumawe, Banda Aceh serta kawasan tengah Propinsi Aceh.

“Selain motivator nasional, manasik Umrah Akbar itu, juga dibimbing oleh Abi Nasruddin, pimpinan Dayah (Pesantren) Riyadhatul Qulub”, ujarnya.

Lanjut H. Samsul, minat Umrah di Propinsi Aceh cukup tinggi dalam 2 tahun terakhir ini. Sehingga membulatkan niatnya untuk mendirikan travel yang berpusat di Kota Lhokseumawe. Pihaknya menawarkan kemudahan bagi jama’ah mulai dari biaya murah, keberangkatan setiap bulan, serta berangkat dengan travel yang sudah berpengalaman.

Baca Juga :  Aceh Utara Jadi Tuan Rumah Pameran dan Bazar UMKM Aceh 2024 

“Rangkaian manasik ini juga di gelar sangat istimewa, karena di barengi pembagian hadiah bagi jema’ah yang membuka tabungan Dp Umrah Rp 500.000, sudah bisa memperoleh satu kupon undian. Untuk hadiah utama 1 tiket umrah gratis, 1 unit sepeda motor, Kulkas, mesin cuci dan hadiah hiburan”, terang H. Samsul. [Muhadar]

Berita Terkait

Puskesmas Geureudong Pase Aceh Utara Resmi Berstatus BLUD.
Bupati Aceh Utara Luncurkan BLUD Puskesmas Se-Kabupaten Aceh Utara
Kurang dari 24 Jam, Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan di Aceh Utara
Dibakar Emosi, Pria di Nisam Antara Bacok Warga Saat Mediasi
Naif !!!. Aparatur Desa di Aceh Utara Diduga Potong Dana BLT Warga
Kumaga Gelar Halal Bihalal Di Lhokseumawe Di Ikuti Oleh Himagalus, Imagara, Pematang Serta Himaga.
Dukung Pendidikan Pemkab Aceh Utara Siapkan Lahan Pembangunan Sekolah Rakyat
Danrem 011/Lilawangsa Kunker Ke Kodim 0103/Aceh Utara, Tekankan Profesionalisme dan Etika Prajurit
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 13:34 WIB

Bupati Tulungagung Resmikan Klinik UIN Satu

Senin, 24 Maret 2025 - 13:57 WIB

RSUD Dr Iskak Tulungagung Perkuat Mekanisme Verifikasi Serta Keringanan Biaya Kesehatan Bagi Warga Tidak Mampu

Kamis, 13 Maret 2025 - 17:00 WIB

Rusaknya Sumber Air, Akibat Penambang Pasir, Akibatnya Ratusan Petani Di 4 Kecamatan Demo.

Sabtu, 8 Maret 2025 - 16:23 WIB

Longsor Disebabkan Dari Kubangan Kerukan Penambang Pasir Ilegal.

Selasa, 4 Maret 2025 - 21:50 WIB

Serah Terima Jabatan Bupati Blitar Rini Syarifah Tidak Hadir, Ada Apa.???.

Senin, 3 Maret 2025 - 21:59 WIB

Anggota Polres Blitar Kota. Bubarkan Ronda Sahur Yang Menggunakan Sound Horeg.

Kamis, 27 Februari 2025 - 07:02 WIB

SMPN 3 Tulungagung Juara 1 dan juara favorit short movie “MIND CHALLANGES 2025”

Selasa, 18 Februari 2025 - 17:28 WIB

Terobos Lampu Merah, Tabrak Pasutri Di Polisi Blitar.

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

Bupati Aceh Tenggara Lantik 71 PJ. Kepala Desa.

Selasa, 22 Apr 2025 - 22:11 WIB

ACEH UTARA

Puskesmas Geureudong Pase Aceh Utara Resmi Berstatus BLUD.

Selasa, 22 Apr 2025 - 22:04 WIB

BELITAR JAWA TIMUR

Tahap Pertama, Dana Desa Di Kabupaten Blitar Segera Cair

Selasa, 22 Apr 2025 - 14:44 WIB

ACEH UTARA

Bupati Aceh Utara Luncurkan BLUD Puskesmas Se-Kabupaten Aceh Utara

Selasa, 22 Apr 2025 - 13:51 WIB