Tantangan Besar Di Januari – Februari Tahun 2025. Banjir, Longsor Dan Kebakaran Landa Kabupaten Gayo Lues.

REDAKSI OPOSISI NEWS 86

- Redaksi

Senin, 24 Februari 2025 - 18:15 WIB

50347 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues – Awal Januari hingga Pebruari Tahun 2025 membawa Tantangan besar bagi Masyarakat Kabupaten Gayo Lues. Bahkan dalam beberapa hari terakhir ini, bencana mulai dari Banjir, tanah longsor dan kebakaran terjadi, tepatnya di Desa Reje Pundung Kecamatan Terangun Kabupaten Gayo Lues.

Seperti diketahui, pada Minggu Tanggal 23 – Februari – 2025, ada sejumlah Prasarana dilanda banjir, diantaranya, jalan dan jembatan rusak dan bahkan ada yang tertimbun longsor di beberapa Kecamatan yang ada di Gayo Lues. Serta musibah Kebakaran juga terjadi di Desa Reje Pundung Terangun yang meluluhlantakkan 11 Rumah Warga dan beberapa Sepeda Motor.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selanjutnya, Tanah longsor yang terjadi di Desa Persiapan Ise – ise saat kejadian sempat menutup Akses jalan dari Kabupaten Aceh Tengah Menuju Ke Kabupaten Gayo Lues. Kejadian bencana longsor tersebut terdapat di beberapa titik seperti, di Badan jalan di Begade Empat Desa Ramung Musara Kecamatan Putri Betung, sempat lumpuh Total dari Pukul 21.00 WIB hingga Pukul 10.00 WIB.

Baca Juga :  Akibat Hujan Jalan Blangkejeren Via Takengon Tertutup Material Pasir. Kapolsek Rikit Gaib Berkoordinasi Dengan PT. Lembah Alas Agar Segera Dibersihkan

Kemudian, kejadian longsor juga terjadi di jalan Sangir, Badak Uken Kecamatan Dabun Gelang juga terdapat di Kecamatan Tripe Jaya tepatnya di Desa Rerebe mengeruk Ambunten Jembatan Rerebe.

Dan dilanjutkan lagi luapan Air tepatnya di Desa Kute Lintang Kecamatan Blangkejeren sempat tergenang Air hingga ke pemukim Warga bahkan curah hujan pada saat itu, cukup Tinggi sehingga debit Air melebihi dari biasanya.

Kemudian banjir kembali terjadi yaitu luapan Air juga melanda Aih Serule Desa Gumpang Lempuh masih di Kecamatan Putri Betung sempat menghanyutkan Satu Unit Jembatan yang biasanya untuk Akses Transportasi Masyarakat.

Melihat Tingginya Intensitas Bencana di Awal Januari hingga Februari – Tahun 2025 ini, Pelaksanaan Tugas (Plt). Kalaksa Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Gayo Lues, Chairuddin Kasiman, ST Kepada Wartawan, Senin (24/02/2025) menghimbau kepada Masyarakat Gayo Lues untuk tetap Waspada terhadap Potensi Cuaca Ekstrem.

Baca Juga :  Kapolda Bersama Gubernur Sumut & Pangdam Dampingi Presiden Jokowi Kunker

Saat ini BPBD Kabupaten Gayo Lues terus bekerja keras untuk memastikan kebutuhan Warga terdampak terpenuhi dan upaya pemulihan berjalan dengan Optimal.

Dari beberapa kejadian tersebut semua telah dibersihkan dan kemaren kenderaan bisa melintasi jalan Takengon dan jalan Kutacane dan Alhamdulillah sudah kembali normal.

“Perlu juga kami sampaikan, untuk kebakaran di Desa Reje Pundung, bantuan masa panik telah disalurkan dari Pemerintah Daerah Kabupaten Gayo Lues dan saya berharap kepada Masyarakat yang bermukim di Daerah pinggiran Aliran Sungai agar terus Waspada disaat Cuaca kurang bersahabat, karena kita tidak tahu kapan bencana itu kembali terjadi,” Pungkasnya. []

Berita Terkait

Polres Gayo Lues Siap Amankan Idul Fitri 1446 H Tahun 2025.
Malam Nuzzulul Qur’an Begini Penjelasan Pimpinan Pendidikan Lembaga Tahfizul Qur’an Saqu Gayo Lues, Tengku Zulfendi.
Pengurus BKM Masjid Jami Porang Peringati Nuzzulul Qur’an 1446 H Tahun 2025 M.
Sat Narkoba Polres Gayo Lues Ungkap 2 Penyeludupan Ratusan Kg Ganja Lintas Provinsi.
Luar Biasa, Sambut Bulan Suci Ramadhan. Kapolres Gayo Lues Serahkan Daging Meugang Kepada Insan Pers
Innalillahi Wa Inna Illahi Raji’un Telah Berpulang Ke Rahmatullah Rekan Kami DIRMANTO Wartawan Modus Aceh 
Pisah Sambut Kasatresnarkoba, Kapolres Gayo Lues Ucapkan Terima Kasih
Kapolres Gayo Lues Pimpin Upacara Sertijab Kasatresnarkoba

Berita Terkait

Senin, 10 Maret 2025 - 08:04 WIB

Ruang Staf di Lantai 3 Polda Banten Sempat Terbakar, Wakapolda Banten Berikan Penjelasan

Kamis, 6 Maret 2025 - 19:36 WIB

Kapolda Banten Dampingi Wapres RI Tinjau Kesehatan, Pendidikan Dan Infrastruktur

Kamis, 6 Februari 2025 - 09:19 WIB

100 Hari Capaian Kinerja Program Asta Cita Presiden RI Di Polda Banten

Rabu, 5 Februari 2025 - 15:00 WIB

BPJS Serang Banten Tipu – Tipu Peserta Pada Akhirnya Saling Lempar VS Prisai Lepas dari Tanggung jawab

Selasa, 28 Januari 2025 - 15:38 WIB

Polda Banten Siapkan PAM Jalur dan Kompi Kerangka untuk Amankan Libur Nasional.

Senin, 27 Januari 2025 - 19:08 WIB

Perkuat Sinergitas Dengan Ulama, Kapolres Lebak Silaturahmi Dengan Mama K.H. Hasan Basri Ciheulang

Jumat, 24 Januari 2025 - 20:25 WIB

Kapolres Lebak Hadiri Peringatan Isra Mi’raj 1446 H di Ponpes Nurul Falah Kampung Pasir Malang

Senin, 20 Januari 2025 - 12:32 WIB

Dua Pemuda Cabuli Gadis 15 Tahun (Tuna Daksa)

Berita Terbaru

GAYO LUES

Polres Gayo Lues Siap Amankan Idul Fitri 1446 H Tahun 2025.

Kamis, 20 Mar 2025 - 17:07 WIB

ACEH UTARA

Bupati Aceh Utara Tunjuk Jalaluddin sebagai Plt Kadis Kesehatan

Selasa, 18 Mar 2025 - 22:54 WIB