Kasil Rokhmad Di Lantik Sebagai Direktur RSUD dr. Iskak Tulungagung.

Kaperwil Jawa Timur

- Redaksi

Senin, 12 Agustus 2024 - 21:43 WIB

5098 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tulungagung– Beberapa kepala OPD (Organisasi Perangkat Daerah) di Kabupaten Tulungagung dimutasi. Salah satunya Kasil Rokhmad yang dimutasi menjadi Direktur RSUD dr. Iskak Tulungagung, menggantikan Supriyanto,yang diminta untuk bertugas salah satu rumah sakit RSCM jakarta.

Pj. Bupati Tulungagung, Heru Suseno menjelaskan, dalam pelantikan kali ini ada 16 pegawai yang dirotasi, sisanya mendapatkan promosi.

Dari yang dilantik ada 2 pejabat tinggi pratama, 35 pejabat administrator, 35 pejabat pengawas. Sehingga, total ada 72,” jelasnya pasca pelantikan, Senin (12/8/2024) pagi.

2 pejabat pratama itu antara lain Kasil Rokhmad yang dimutasi menjadi Direktur RSUD dr. Iskak dari jabatan lamanya sebagai Kadinkes Tulungagung.
Iswahyudi dilantik sebagai kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD).
Sebenarnya kita masih punya PR, ada beberapa pejabat tinggi pratama yang masih kosong,” ujar Heru.
Jabatan tinggi pratama yang masih kosong antara lain Dinas Kesehatan, Staf Ahli, Bakesbangpol, dan Disperindag.

Heru jelaskan, mekanisme pengisian jabatan pratama yang kosong, bisa melalui mutasi atau lelang jabatan.

Baca Juga :  Jalan Longsor Sudah 3 Tahun Belum Ada Perbaikan Dari Pemerintah.

Meski demikian, lantaran statusnya sebagai Pj. Bupati, pengisian jabatan pratama memerlukan ijin dari Menteri Dalam Negeri. Ijin ini prosesnya cukup memakan waktu, 3 – 4 bulan.

Pihaknya pesimis jabatan tinggi pratama tersebut bisa diisi sebelum pilkada 27 November mendatang.

Kalau lihat prosesnya seperti ini berat, prosesnya panjang. Enggak cukup waktunya nanti,” paparnya.

Heru memastikan proses mutasi dan promosi jabatan di Kabupaten Tulungagung bersih dari isu-isu miring, terutama jual beli jabatan. [HARTANTO]

Berita Terkait

RSUD Dr Iskak Tulungagung Perkuat Mekanisme Verifikasi Serta Keringanan Biaya Kesehatan Bagi Warga Tidak Mampu
Rusaknya Sumber Air, Akibat Penambang Pasir, Akibatnya Ratusan Petani Di 4 Kecamatan Demo.
Longsor Disebabkan Dari Kubangan Kerukan Penambang Pasir Ilegal.
Serah Terima Jabatan Bupati Blitar Rini Syarifah Tidak Hadir, Ada Apa.???.
Anggota Polres Blitar Kota. Bubarkan Ronda Sahur Yang Menggunakan Sound Horeg.
SMPN 3 Tulungagung Juara 1 dan juara favorit short movie “MIND CHALLANGES 2025”
Terobos Lampu Merah, Tabrak Pasutri Di Polisi Blitar.
Rumah Warga Desa Pandan Narum Ludes Dilalap Si Jago Merah. Pihak Damkar Blitar Berhasil Memadamkannya.

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 11:40 WIB

KSOP Bima Disorot, Penjadwalan Kapal Diduga Tak Adil dan Untungkan Kelompok Tertentu

Jumat, 18 April 2025 - 12:21 WIB

Sopir dan Buruh Angkut Gabah di Sumbawa Keluhkan Ketidakadilan Tarif BULOG: “Kami Hanya Terima Separuh dari Tarif Resmi”

Kamis, 17 April 2025 - 18:34 WIB

Liga Korupsi Indonesia : Apakah Dana Desa Layak Masuk Dalam “Divisi Utama”?

Selasa, 15 April 2025 - 21:32 WIB

Pengusaha Jagung di Sumbawa Angkat Bicara: HPP Tidak Realistis, NTB Terancam Krisis Penyerapan

Selasa, 15 April 2025 - 20:27 WIB

Isu Razia STNK dan Parkir Rp400 Ribu Heboh di Medsos, Bappenda NTB Tegaskan Hoaks

Selasa, 15 April 2025 - 20:04 WIB

Kepedulian Tanpa Batas, Babinsa Koramil 1607-12/Moyo Hilir Dukung Warga yang Tertimpa Musibah

Selasa, 15 April 2025 - 17:37 WIB

Heboh Unggahan Razia STNK di Facebook, Kasat Lantas Tegaskan “Informasi Itu Hoax”

Senin, 14 April 2025 - 20:00 WIB

Babinsa Telaga Dukung Rapat Koordinasi, Evaluasi dan Sosialisasi Program Pemerintahan Desa Telaga

Berita Terbaru