Mempererat Tali Silaturrahmi Kapolsek Kundur Kembali Gelar Jum’at Curhat Kepada Masyarakat 

admin

- Redaksi

Jumat, 26 Juli 2024 - 10:09 WIB

5088 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepri, Kundur – Kapolsek Kundur Septimaris S.E melalui Ipda Ahmad beni bersama anggotanya serta Sekcam Kundur Anton dengan melaksanakan kegiatan Curhat Kamtibmas bersama masyarakat

 

Kegiatan tersebut berlansung penuh ramah tamah tepatnya di Kantor Camat kecamatan kundur kabupaten Karimun, Provinsi Kepri pada, (26/7/2024)

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

 

Pada kegiatan kali ini tampak hadir juga ketua RT ketua RW di beberapa wilayah Kecamatan Kundur Tomas, Toga dan Toda Kelurahan Tanjung Batu Kota dan warga Kecamatan Kundur

 

Adapun rangkaian susunan acaranya adalah diawali dengan Pembukaan dilanjutkan Sambutan Sekcam Kundur dengan inti sari ucapan terima kasih kepada Panit Binmas Polsek Kundur Ipda Ahmad Beni dan anggotanya Bripka Buzari Sebagai Bhabinkamtibmas yang telah mengadakan acara Curhat Jumat Kamtibmas pada pagi hari ini.

Baca Juga :  Kapolsek Bengkong, Ingatkan Warga . Untuk Antisipasi Anak Terjerumus Dalam Kenakalan Remaja.

 

Tambah moderator Bhabinkamtibmas rekan – rekan yang hadir baik Ketua RT ketua RW maupun warga yang hadir dipersilahkan nanti disampaikan apa yang ingin ditanyakan dengan pelayanan Kepolisian khususnya Polsek Kundur.

 

Dalam kesempatan itu Polsek Kundur Septimaris yang di wakili Panit Binmas Polsek Kundur Ipda Ahmad Beni mengatakan, Puji dan syukur kita ucapkan kepada Tuhan yang Maha Esa, dimana kita masih diberikan waktu dan kesempatan utk dapat hadir dalam pertemuan Jum’at Kamtibmas pada pagi hari ini,dijelaskan Panit Binmas Maksud dan tujuan pertemuan kita pada pagi hari ini adalah dalam rangka Curhat Kamtibmas yang dilaksanakan serentak diseluruh Indonesia.

 

Tanpa kita sadari, sebenarnya kegiatan curhat Kamtibmas ini sering kita laksanakan dengan bertemu seperti di warung kopi dan tempat-tempat lainnya untuk berdialog dengan warga.

Baca Juga :  Paslon BARA Merupakan Pendaftar ke 3 Di Kantor KPUD Karimun.

 

“Semoga nanti kedepan kegiatan seperti ini akan terus kita laksanakan, sehingga dapat terjalin silaturahmi dan komunikasi yang baik antara Kepolisian dan Instansi Pemerintah serta warga masyarakat khusunya masyarakat kecamatan kundur yang kita cintai ini.

 

Lebih lanjut tambah Ipda Ahmad Beni dengan adanya kegiatan ini juga diharapkan segala permasalahan yg ada dimasyarakat dapat terakomodir dengan baik, yang mana segala permasalahan dapat di sepakati bersama secara bijak sengan tidak melanggar aturan negara Republik Indonesia. imbunhnya.

 

Panit Binmas Ipda Ahmad Beni mengucapkan Terima kasih atas masukan dari pak Soleh dari warga masyarakat nanti, akan kami tingkatkan patroli ke lokasi titik berkumpulnya anak muda tersebut yang sering melakukan nongkrong saat malam. tutup Panit Binmas Polsek Kundur mengahirinya

 

A.Yahya

Berita Terkait

Selamatkan 50 Ribu Generasi Muda. Polresta Tanjungpinang Musnahkan Narkotika Jenis Sabu Seberat 9,6 Kg
Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Kabupaten Karimun Mengucapkan Selamat Hari Guru Nasional 2024
Assosiasi Pengusaha Indonesia ( APINDO ) Mengucapkan Hut Oposisi News Ke-3
Paslon Bupati Ing iskandarsyah – Rocky Marciano Bawole Resmi Mendaftar Ke KPUD Karimun
Paslon BARA Merupakan Pendaftar ke 3 Di Kantor KPUD Karimun.
Membangun Eksosistem, PT Timah Terus Berkomitmen Melestarikan Lingkungan Berkelanjutan 
Melalui Inovasi Sosial, PT. Timah Berikan Dampak Meluas Bagi Masyarakat Lingkar Tambang 
Olah Barang Bekas Menjadi Rupiah, PT Timah Berikan Bantuan Alat Pertukangan ke Pemuda Bangka Selatan

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 20:54 WIB

Naif !!!. Aparatur Desa di Aceh Utara Diduga Potong Dana BLT Warga

Jumat, 18 April 2025 - 20:42 WIB

Dukung Pendidikan Pemkab Aceh Utara Siapkan Lahan Pembangunan Sekolah Rakyat

Selasa, 15 April 2025 - 14:13 WIB

Danrem 011/Lilawangsa Kunker Ke Kodim 0103/Aceh Utara, Tekankan Profesionalisme dan Etika Prajurit

Minggu, 13 April 2025 - 16:20 WIB

Di Mediasi Haji Uma, PT Satya Agung dan Warga Batee VIII Simpang Keuramat Capai Kesepakatan Terkait Sengketa Lahan

Minggu, 13 April 2025 - 11:04 WIB

Pemerintah Daerah Aceh Utara Gelar Temu Ramah Dan Puesijuek Kapolres Lhokseumawe Yang Baru

Kamis, 10 April 2025 - 13:48 WIB

Kodim 0103/Aceh Utara Gelar Upacara Kenaikan Pangkat, Penerimaan Warga Baru, Dan Pelepasan Personel

Sabtu, 29 Maret 2025 - 00:07 WIB

Mudik Gratis Ops Ketupat Seulawah 2025, Satlantas Polres Lhokseumawe Bersama PT. PIM Gelar Pengecekan Kendaraan dan Tes Urine

Kamis, 27 Maret 2025 - 22:42 WIB

PWI dan IKWI Kota Lhokseumawe Gelar Buka Puasa Bersama, Perkuat Silaturahmi Antar Wartawan

Berita Terbaru

ACEH UTARA

Naif !!!. Aparatur Desa di Aceh Utara Diduga Potong Dana BLT Warga

Minggu, 20 Apr 2025 - 20:54 WIB