Bravo Pemuda Rangsang Enam Pemuda pulau terluar Lulus jalur rekpro Polri.

KABIRO MERANTI

- Redaksi

Jumat, 12 Juli 2024 - 09:13 WIB

50258 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MERANTI – Kapolsek Rangsang, Ipda. Anton Hilman SH MH menggelar silaturahmi dan ramah tamah dengan calon siswa (Casis) Bintara Polri asal Kecamatan Rangsang yang dinyatakan lulus seleksi di Polda Riau.

Sebanyak enam orang pemuda dari Kecamatan Rangsang, Kabupaten Kepulauan Meranti, yang dinyatakan lulus terpilih adalah Okky Mabruri, M. Rizky Wahyudi, Alfian Kurnia Sandi, Rendy Kurniawan, Muhammad Rangga, dan Suendra.

Silaturahmi dan ramah tamah Kapolsek Rangsang dengan Casis dan orang tua Casis digelar di Mako, Jalan Pelajar Desa Tanjung Samak, Rabu (10/7/2024).

Dalam kesempatan itu, Ipda Anton mengucapkan selamat kepada seluruh Casis yang lulus terpilih dan orang tua Casis. Dia mengatakan, jika hasil yang didapat merupakan buah dari jerih payah serta kegigihan para peserta dalam mengikuti seleksi.

“Selamat kepada calon siswa yang dinyatakan lulus terpilih. Pesan saya, agar tidak berpuas diri dan larut dalam kegembiraan. Persiapkan diri untuk mengikuti pendidikan,” kata Ipda Anton.

Kapolsek menjelaskan, bahwa dalam proses rekruitmen anggota Polri dilakukan secara bersih, transparan, akuntabel dan humanis, serta memastikan seleksi penerimaan anggota Polri itu dilakukan tanpa pungutan biaya.

Baca Juga :  Kepala Bagian Operasional Polres Karimun Hadiri Rekapitulasi Daftar Pemilih Hasil Pemuktahiran (DPHP) Menuju Daftar Pemilih Sementara (DPS) Di Hotel Aston

“Ini tentunya merupakan kebahagiaan bagi orang tua kalian. Cita-cita kalian sudah tercapai akan tetapi perjalanan kalian masih sangat panjang,” pungkasnya.

Untuk diketahui, sebelumnya Polres Kepulauan Meranti mengirim sebanyak 162 orang calon siswa untuk mengikuti seleksi di Polda Riau. Dari jumlah tersebut, saat ini hanya tersisa 26 orang yang dinyatakan luas terpilih, dengan rincian jalur Rekrutmen Proaktif (Rekpro) sebanyak 18 orang, terdiri dari 16 laki-laki dan 2 wanita. Kemudian jalur Polisi Tugas Umum (PTU) sebanyak 8 orang laki-laki. [Yudi Yustira]

Berita Terkait

Selamatkan 50 Ribu Generasi Muda. Polresta Tanjungpinang Musnahkan Narkotika Jenis Sabu Seberat 9,6 Kg
Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Kabupaten Karimun Mengucapkan Selamat Hari Guru Nasional 2024
Assosiasi Pengusaha Indonesia ( APINDO ) Mengucapkan Hut Oposisi News Ke-3
Paslon Bupati Ing iskandarsyah – Rocky Marciano Bawole Resmi Mendaftar Ke KPUD Karimun
Paslon BARA Merupakan Pendaftar ke 3 Di Kantor KPUD Karimun.
Membangun Eksosistem, PT Timah Terus Berkomitmen Melestarikan Lingkungan Berkelanjutan 
Melalui Inovasi Sosial, PT. Timah Berikan Dampak Meluas Bagi Masyarakat Lingkar Tambang 
Olah Barang Bekas Menjadi Rupiah, PT Timah Berikan Bantuan Alat Pertukangan ke Pemuda Bangka Selatan

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 18:18 WIB

Kurang dari 24 Jam, Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan di Aceh Utara

Senin, 21 April 2025 - 18:10 WIB

Dibakar Emosi, Pria di Nisam Antara Bacok Warga Saat Mediasi

Sabtu, 19 April 2025 - 22:10 WIB

Kumaga Gelar Halal Bihalal Di Lhokseumawe Di Ikuti Oleh Himagalus, Imagara, Pematang Serta Himaga.

Jumat, 18 April 2025 - 20:42 WIB

Dukung Pendidikan Pemkab Aceh Utara Siapkan Lahan Pembangunan Sekolah Rakyat

Selasa, 15 April 2025 - 14:13 WIB

Danrem 011/Lilawangsa Kunker Ke Kodim 0103/Aceh Utara, Tekankan Profesionalisme dan Etika Prajurit

Minggu, 13 April 2025 - 16:20 WIB

Di Mediasi Haji Uma, PT Satya Agung dan Warga Batee VIII Simpang Keuramat Capai Kesepakatan Terkait Sengketa Lahan

Minggu, 13 April 2025 - 11:04 WIB

Pemerintah Daerah Aceh Utara Gelar Temu Ramah Dan Puesijuek Kapolres Lhokseumawe Yang Baru

Kamis, 10 April 2025 - 13:48 WIB

Kodim 0103/Aceh Utara Gelar Upacara Kenaikan Pangkat, Penerimaan Warga Baru, Dan Pelepasan Personel

Berita Terbaru

ACEH UTARA

Dibakar Emosi, Pria di Nisam Antara Bacok Warga Saat Mediasi

Senin, 21 Apr 2025 - 18:10 WIB