Amankan Idul Fitri Polres Aceh Utara Gelar Operasi Ketupat Seulawah 

REDAKSI 2

- Redaksi

Rabu, 3 April 2024 - 10:31 WIB

50247 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Amankan Idul Fitri Polres Aceh Utara Gelar Operasi Ketupat Seulawah

LHOKSUKON – Polres Aceh Utara menyelenggarakan Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Seulawah 2024 dalam rangka pengamanan hari raya Idul Fitri 1445 H, Apel dipimpin Kapolres Aceh Utara AKBP Deden Heksaputera S, S.I.K di lapangan Mapolres setempat, Rabu (3/4/2024).

“Apel gelar pasukan ini merupakan bentuk pengecekan akhir kesiapan pelaksanaan Operasi Ketupat 2024 sebagai komitmen nyata sinergisitas TNI-Polri dengan stakeholder terkait dalam rangka pengamanan mudik dan perayaan hari raya Idul Fitri 1445 H,” ujar Kapolres dalam amanatnya.

Ia menyampaikan pelaksanaaan Operasi Terpusat dengan sandi “Ketupat 2024″ ini akan selama 13 hari dari tanggal 4 s.d. 16 April 2024. Operasi ini telah diawali KRYD tanggal 28 Maret s.d. 3 April 2024 dan akan dilanjutkan pasca operasi tanggal 17 s.d. 23 April 2024.

Baca Juga :  Gladi bersih penutupan TMMD ke-124 Kodim 0103/Aceh Utara berlangsung di Lapangan Desa Simpang Keuramat

Terkait hal itu, Jajaran Polres Aceh Utara telah mendirikan 3 pos pengamanan strategis.

Pos-pos tersebut mencakup 1 pos pengamanan, 1 pos untuk pelayanan, dan 1 pos yang berlokasi di tempat wisata. Upaya ini bertujuan untuk memastikan kelancaran aktivitas mudik, terutama bagi warga masyarakat di wilayah hukum polres Aceh Utara.

“Tentunya Sinergisitas seluruh stakeholder terkait merupakan kunci utama untuk mengulangi keberhasilan pengamanan Hari Raya Idul Fitri tahun lalu” tukas Kapolres.

(Tri)

Berita Terkait

Irigasi Hancur, Petani Geureudong Pase Terjerembab Krisis
R3P Diserahkan, Pemulihan Aceh Utara Diuji: Jangan Berhenti di Meja Birokrasi
Banjir Aceh Utara Diseret ke Pengadilan: Alam Dijarah, Rakyat Dibayar Air
Konferensi II PWI Lhokseumawe: Enam Kandidat, Taruhan Marwah Profesi
Pascabanjir, Pemkab Aceh Utara Klaim Ekonomi Tetap Aman Inflasi terkendali
Serah Terima Huntara Dimulai, Pemulihan Pascabencana Aceh Utara Masih Bertumpu pada Janji
Delapan Terpidana Dihukum Cambuk, Syariat Diperlihatkan di Ruang Publik
Sekolah Terbakar, Disdikbud Aceh Utara Janji Bergerak Cepat

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 19:07 WIB

Retret PWI 2026 Teguhkan Peran Pers sebagai Penjaga Ketahanan Informasi Bangsa

Berita Terbaru

ACEH UTARA

Irigasi Hancur, Petani Geureudong Pase Terjerembab Krisis

Sabtu, 31 Jan 2026 - 14:29 WIB

ACEH

Subuh yang Mengajarkan Kepemimpinan

Jumat, 30 Jan 2026 - 21:28 WIB