Hujan Deras Disertai Angin Kencang Rusak 173 Bangunan di Kecamatan Tanah Luas

Siwah Rimba

- Redaksi

Sabtu, 20 Juli 2024 - 08:54 WIB

50201 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

LHOKSUKON – Sejumlah 173 bangunan dilaporkan rusak pada peristiwa hujan deras disertai angin kencang yang terjadi kemarin di kawasasan Kecamatan Tanah Luas, Aceh Utara, Kamis sore (18/7/2024), data ini dihimpun pihak kepolisian dari 23 Desa di Kecamatan Tanah Luas.

Kapolres Aceh Utara AKBP Nanang Indra Bakti, S.H., S.I.K melalui Kasi Humas Iptu Bambang menyampaikan kejadian tersebut terjadi sekitar pukul 16.30 WIB. “Hujan deras disertai angin kencang berlangsung selama kurang lebih dua jam, menyebabkan kerusakan signifikan pada bangunan warga,” ujar Iptu Bambang, Jumat (19/7/2024).

Tim gabungan dari kepolisian, TNI, Pemerintah Aceh Utara, serta relawan setempat telah dikerahkan untuk membantu evakuasi dan pendataan kerusakan. “Saat ini kami fokus pada evakuasi warga yang terdampak serta pendataan kerugian material,” tambahnya.

Sementara itu, warga yang terkena dampak bencana ini Beberapa di antaranya mengungsi ke rumah kerabat akibat atap rumah mereka dihempas angin dan sebagian diantaranya rusak karena tertima pohon yang roboh.

Baca Juga :  Diduga Oknum Caleg DPRK Partai PKB Aceh Utara Dapil 1 Gelembungkan Suara, Caleg Partai Garuda Lapor ke Panwaslih

Dari 173 bangunan yang dilaporkan rusak dirincikan diantaranya yaitu 90 unit rumah, 6 unit toko, 3 cafe, 70 lapak pedagang (sayur/buah dan ikan) serta 4 unit kios.

Hingga berita ini diturunkan, belum ada laporan korban jiwa akibat kejadian ini. Namun, pihak berwenang terus memantau situasi dan melakukan upaya maksimal untuk mengantisipasi dampak lebih lanjut.

Berita Terkait

Puskesmas Simpang Keramat Gelar Maulid Nabi, Momentum Perkuat Ukhuwah dan Pelayanan Umat
Posyandu Mawar Gampong Peudari, Binaan Puskesmas Geureudong Pase, Raih Predikat Kader Terbaik II Aceh Utara
Hari Kesehatan Nasional: Ns, Jasroni Raih Penghargaan Kapus Favorit Aceh Utara, Simbol Dedikasi di Tengah Keterbatasan
Dana ketahanan pangan Gampong Blang Bidok Diduga Raib, Geuchik Jadi sorotan
Dana APBN Ratusan Juta untuk SDN 8 Langkahan Diduga Digarap Serampangan
Aroma Busuk Pengelolaan Dana Desa Tanjong Drein Mencuat:
Proyek Pembangunan Desa Diduga Mangkrak, Geuchik Tanjong Drien Paya Bakong Tantang Wartawan
Kantor Imigrasi Lhokseumawe Diduga Jadi Sarang Percaloan: Masyarakat Mengeluh, Transparansi Dipertanyakan

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 10:07 WIB

Skandal Plang Proyek Pelindo Karimun: Transparansi BUMN ‘Terselubung’ di Balik Regulasi Wajib Pasang

Jumat, 14 November 2025 - 07:39 WIB

Jejak Retak Proyek 8,8 Miliar BP Karimun: Aspal Tipis, Pejabat Pembungkam

Kamis, 13 November 2025 - 15:26 WIB

Benteng Regulasi Internal Kontra Tembok Transparansi UU KIP: Proyek “Siluman” Pelindo di Karimun

Selasa, 11 November 2025 - 08:51 WIB

Rangkaian kegiatan Rutin Tahunan Di Bulan Rabi’ul Awal Didesa Tanjung Berlian Barat.

Minggu, 9 November 2025 - 19:31 WIB

Agen-Agen Grenti Di Pelabuhan Tanjung Bale Karimun Kebal Hukum

Jumat, 7 November 2025 - 08:53 WIB

Pungli Berkedok ‘Uang Gerenti’ di Pelabuhan Karimun: Mafia Tiket Pekerja Migran?.

Kamis, 6 November 2025 - 17:17 WIB

Transparansi ‘Buntung’ di Pelabuhan: Proyek Pelindo Karimun Tanpa Plang, Melawan Asas Akuntabilitas

Selasa, 4 November 2025 - 16:33 WIB

Pungli Berkedok ‘Uang Gerenti’ Menjajah Pelabuhan Karimun: Jerat Pahlawan Devisa di Tanah Sendiri

Berita Terbaru

NASIONAL

Babinsa Bunga Eja Ikut Meriahkan Jalan Santai HUT Desa ke-15

Minggu, 16 Nov 2025 - 17:45 WIB