Kodim 0103/Aceh Utara Gelar Fogging untuk Cegah DBD di Lhokseumawe

Siwah Rimba

- Redaksi

Selasa, 4 Februari 2025 - 16:51 WIB

5066 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Aceh Utara — Untuk mengantisipasi penyebaran nyamuk Aedes aegypti penyebab Demam Berdarah Dengue (DBD), Kodim 0103/Aceh Utara bekerja sama dengan Dinas Kesehatan Denkesyah IM 0401 Lhokseumawe melaksanakan kegiatan fogging di Gampong Jawa Lama, Kota Lhokseumawe, Selasa (4/2/2025).

Kegiatan tersebut dihadiri oleh Kasdim 0103/Aceh Utara, Mayor Cba Jumiin, S.Sos., M.S.M., yang mewakili Komandan Kodim 0103/Aceh Utara, Letkol Kav Makhyar, S.T., M.M., M.H.I. Fogging dilakukan tidak hanya di lingkungan permukiman warga, tetapi juga di Asrama TNI dan Makodim setempat.

“Beberapa hari yang lalu, kami melakukan kunjungan ke rumah sakit karena ada prajurit yang terjangkit DBD,” ujar Mayor Jumiin.

Ia juga mengimbau seluruh prajurit dan keluarga yang tinggal di asrama untuk selalu menjaga kebersihan lingkungan guna mencegah berkembang biaknya nyamuk.

Baca Juga :  Pj Bupati Aceh Utara Santuni Yatim pada Malam Nuzul Qur’an

“Langkah pencegahan seperti menguras bak mandi, membersihkan selokan, dan memastikan tidak ada genangan air yang dapat menjadi sarang nyamuk sangat penting,” tegas Mayor Jumiin.

Menurutnya, kegiatan fogging ini adalah bentuk kepedulian Kodim 0103/Aceh Utara terhadap kesehatan prajurit dan keluarganya.

“Dengan lingkungan yang bersih dan sehat, kami berharap para prajurit dapat menjalankan tugas dengan baik,” tutupnya. (Red)

Berita Terkait

Kurang dari 24 Jam, Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan di Aceh Utara
Dibakar Emosi, Pria di Nisam Antara Bacok Warga Saat Mediasi
Naif !!!. Aparatur Desa di Aceh Utara Diduga Potong Dana BLT Warga
Kumaga Gelar Halal Bihalal Di Lhokseumawe Di Ikuti Oleh Himagalus, Imagara, Pematang Serta Himaga.
Dukung Pendidikan Pemkab Aceh Utara Siapkan Lahan Pembangunan Sekolah Rakyat
Danrem 011/Lilawangsa Kunker Ke Kodim 0103/Aceh Utara, Tekankan Profesionalisme dan Etika Prajurit
Di Mediasi Haji Uma, PT Satya Agung dan Warga Batee VIII Simpang Keuramat Capai Kesepakatan Terkait Sengketa Lahan
Pemerintah Daerah Aceh Utara Gelar Temu Ramah Dan Puesijuek Kapolres Lhokseumawe Yang Baru

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 13:26 WIB

Pelabuhan Hambali Disorot, Kapal Bawa Buah Impor Bebas Bongkar Muat

Sabtu, 19 April 2025 - 23:36 WIB

Judi Pingpong Bebas Beroperasi di Boombastic Pub & KTV Batam Dan Siapa Yang Bertanggung Jawab Untuk Memberantasnya.???

Sabtu, 19 April 2025 - 16:45 WIB

Diduga Jadi Pintu Masuk Barang Ilegal, Pelabuhan Hambali Lepas dari Pantauan Bea Cukai

Selasa, 15 April 2025 - 09:38 WIB

Dalam Rangka HBP Ke 61. Rutan Batam Gelar BS Dengan Tema Bermanfaat Untuk Masyarakat.

Minggu, 13 April 2025 - 07:29 WIB

Resahkan Masyarakat, MUI Batam Kecam Dugaan Tarian Striptis di First Club

Jumat, 11 April 2025 - 16:24 WIB

Rutan Batam Gelar Layanan Mobile VCT HIV Dan Sifilis Bagi Warga Binaan.

Sabtu, 5 April 2025 - 19:50 WIB

Polda Kepri Tinjau Pelayanan Keamanan Arus Mudik Wisatawan Mancanegara

Sabtu, 5 April 2025 - 19:36 WIB

Polda Kepri Tinjau Pelayanan Keamanan Arus Mudik Wisatawan Mancanegara

Berita Terbaru

ACEH UTARA

Dibakar Emosi, Pria di Nisam Antara Bacok Warga Saat Mediasi

Senin, 21 Apr 2025 - 18:10 WIB