Kapolres Aceh Utara Hadiri Upacara Peringatan HUT TNI ke-79 di Lapangan Jenderal Sudirman

REDAKSI 2

- Redaksi

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 15:24 WIB

50187 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Lhoksukon – Kepala Kepolisian Resor Aceh Utara AKBP Nanang Indra Bakti, S.H., S.I.K. hadiri Upacara Peringatan HUT TNI ke-79 di Lapangan Jenderal Sudirman, Kampung Jawa, Kecamatan Banda Sakti. Sabtu, (5/10/2024) lhokseumawe.

Upacara Peringatan HUT TNI ke-79 yang di gelar ini dipimpin oleh Inspektur Upacara Danrem 011/Lilawangsa Kolonel Inf Ali Imran.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan tersebut juga turut dihadiri oleh Danlanal Lhokseumawe, Danbrigif 25/Siwah, Dandim 0103/Aceh Utara, Kapolres Aceh Utara, Kapolres Lhokseumawe, Dansat Radar 231 Lhokseumawe, Danyon Kav/Msc, Danyon Arhanud/CSBY, Danyon B Brimob, Dandenbekang 00-44-02 Lhokseumawe, Dandenpom IM/1 Lhokseumawe, Dandenpal 18-12-01 Lhokseumawe, Dandenhub Rem 011/Lilawangsa, Dandenzibang Lhokseumawe, Dandenkesyah IM 04-01 Lhokseumawe, Kaajenrem 011, dan Danki B Yonko 469 Kopasgat serta tamu undangan lainnya.

Baca Juga :  Sekretaris DPW SWI Aceh Soroti Tantangan Sistem Pendidikan Nasional dari Perspektif Jurnalis

Peringatan HUT TNI ke-79 kali ini mengangkat tema “TNI Modern Bersama Rakyat Siap Mengawal Suksesi Kepemimpinan Nasional Untuk Indonesia Maju”.

Kapolres Aceh Utara AKBP Nanang Indra Bakti, S.H., S.I.K. melalui Kasi Humas Iptu Bambang menyampaikan ucapan Dirgahayu TNI ke-79. Ia menyampaikan bahwa TNI dan Polri merupakan dua institusi yang senantiasa bersinergi dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat.

Baca Juga :  Jalan Nasional Di Lhokseumawe Bak Neraka bagi pengguna jalan, BPJN Bungkam, Presiden diminta turun Tangan.

“TNI dan Polri adalah mitra strategis dalam menjaga keamanan serta ketertiban masyarakat. Mari kita terus bersinergi untuk mewujudkan masyarakat yang aman dan damai utamanya dalam menjaga Kamtibmas pada Pilkada Serentak 2024 Provinsi Aceh khususnya wilayah Kabupaten Aceh Utara yang sudah di depan mata,” Ujar Kapolres

Polres Aceh Utara mengerahkan satu pleton personel Polres dalam mengikuti Upacara Peringatan HUT TNI ke-79 dan acara berjalan dengan aman, lancar serta berakhir pada pukul 09.00 Wib.

(Red)

Berita Terkait

Irigasi Hancur, Petani Geureudong Pase Terjerembab Krisis
R3P Diserahkan, Pemulihan Aceh Utara Diuji: Jangan Berhenti di Meja Birokrasi
Banjir Aceh Utara Diseret ke Pengadilan: Alam Dijarah, Rakyat Dibayar Air
Konferensi II PWI Lhokseumawe: Enam Kandidat, Taruhan Marwah Profesi
Pascabanjir, Pemkab Aceh Utara Klaim Ekonomi Tetap Aman Inflasi terkendali
Serah Terima Huntara Dimulai, Pemulihan Pascabencana Aceh Utara Masih Bertumpu pada Janji
Delapan Terpidana Dihukum Cambuk, Syariat Diperlihatkan di Ruang Publik
Sekolah Terbakar, Disdikbud Aceh Utara Janji Bergerak Cepat

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 19:07 WIB

Retret PWI 2026 Teguhkan Peran Pers sebagai Penjaga Ketahanan Informasi Bangsa

Berita Terbaru

ACEH UTARA

Irigasi Hancur, Petani Geureudong Pase Terjerembab Krisis

Sabtu, 31 Jan 2026 - 14:29 WIB

ACEH

Subuh yang Mengajarkan Kepemimpinan

Jumat, 30 Jan 2026 - 21:28 WIB