IWO-I Aceh Selatan Siap Mendukung Pemilu Damai Tahun 2024

REDAKSI OPOSISI NEWS 86

- Redaksi

Rabu, 20 Desember 2023 - 15:08 WIB

50138 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Selatan – Ikatan Wartawan Online Indonesia (IWO-I) Aceh Selatan siap mendukung Pemilihan Umum (Pemilu) Damai Tahun 2024 dan berkomitmen untuk menghindari berita bersifat sensasional, bohong atau Hoaks.

Hal ini disampaikan Ketua DPD IWO-I Aceh Selatan, Muswandi didampingi Sekretaris Muhammad Ilham, kepada wartawan, Rabu, .(20/12/2023).

Lanjutnya, Ikatan Wartawan Online Indonesia (IWO-I) sebagai Organisasi Profesi Pers yang sudah memiliki sejumlah Pengurus DPW dan DPD di seluruh tanah air termasuk Provinsi Aceh khususnya Aceh Selatan

“ Ikatan Wartawan Online Indonesia (IWO-I) yang berkolaborasi dengan sejumlah media online yang tergabung di IWO-I Aceh Selatan menyatakan sikap siap mendukung Pemilu damai tahun 2024,” ujar Muswandi.

Kami IWO-I Aceh Selatan akan selalu memberitakan berita-berita yang Aktual dan Akuntabel sesuai dengan slogan kami Jurnalis Terpercaya (Trusted Journalist), lanjut Ketua DPD IWO-I Aceh Selatan.

DPD IWO-I Aceh Selatan, kata Muswandi, siap memerangi berita bohong dan akan menjadikan moment Pemilu 2024 sebagai moment yang bersejarah dengan mendukung kegiatan-kegiatan pemerintah dari tingkat Gampong hingga Kabupaten untuk pemberitaan yang terpercaya.

Baca Juga :  Kapolres Aceh Selatan Pimpin Sertijab Wakapolres.

Kepada seluruh sahabat IWO-I Aceh Selatan untuk menyajikan berita harus sesuai dengan peristiwa yang ada, karena produk jurnalis tidak sesederhana itu, harus wawancara, berimbang dan cek and ricek menguji tingkat akurasi kebenaran informasi, tegas Ketua DPD IWO-I Aceh Selatan Muswandi.

[Tim- IWO-INDONESIA]

Berita Terkait

Waspada! Pencari Derma Mengatasnamakan Dayah Darul Fata Ditemukan di Tapaktuan
Danrem 012/TU : TNI Tak Hanya Jaga Keamanan, Tapi Juga Sejahterakan Masyarakat
Disela Kunjungan Kerja di Aceh Tenggara, Haji Uma Jenguk Amir Muhammad yang Koma Akibat Jatuh Dari Pohon Kelapa
Ketua LP2S Aceh Selatan, Desak Imigrasi Meulaboh Segera Tangani Pengungsi Etnis Rohingya.
Haji Uma Bersama PPAM dan BP2MI Turut Bantu Pemulangan Jenazah Warga Aceh Selatan dari Malaysia
Satresnarkoba Polres Aceh Selatan Amankan Seorang diduga Pelaku Penyalahgunaan Narkotika
Polres Aceh Selatan Dan Polsek Jajaran Lakukan Patroli malam. Untuk Meantisipasi balap liar.
Dibulan penuh Berkah Polres Aceh Selatan berbagi Takjil kepada Masyarakat Menjelang Berbuka Puasa
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 11:40 WIB

KSOP Bima Disorot, Penjadwalan Kapal Diduga Tak Adil dan Untungkan Kelompok Tertentu

Jumat, 18 April 2025 - 12:21 WIB

Sopir dan Buruh Angkut Gabah di Sumbawa Keluhkan Ketidakadilan Tarif BULOG: “Kami Hanya Terima Separuh dari Tarif Resmi”

Kamis, 17 April 2025 - 18:34 WIB

Liga Korupsi Indonesia : Apakah Dana Desa Layak Masuk Dalam “Divisi Utama”?

Selasa, 15 April 2025 - 21:32 WIB

Pengusaha Jagung di Sumbawa Angkat Bicara: HPP Tidak Realistis, NTB Terancam Krisis Penyerapan

Selasa, 15 April 2025 - 20:27 WIB

Isu Razia STNK dan Parkir Rp400 Ribu Heboh di Medsos, Bappenda NTB Tegaskan Hoaks

Selasa, 15 April 2025 - 20:04 WIB

Kepedulian Tanpa Batas, Babinsa Koramil 1607-12/Moyo Hilir Dukung Warga yang Tertimpa Musibah

Selasa, 15 April 2025 - 17:37 WIB

Heboh Unggahan Razia STNK di Facebook, Kasat Lantas Tegaskan “Informasi Itu Hoax”

Senin, 14 April 2025 - 20:00 WIB

Babinsa Telaga Dukung Rapat Koordinasi, Evaluasi dan Sosialisasi Program Pemerintahan Desa Telaga

Berita Terbaru