Kapolda Bersama Gubernur Sumut & Pangdam Dampingi Presiden Jokowi Kunker

REDAKSI OPOSISI NEWS 86

- Redaksi

Minggu, 20 Agustus 2023 - 15:29 WIB

50160 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Medan, OPOSISI-NEWS,86.COM – Kapolda Sumut, Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi, melaksanakan pengamanan kunjungan kerja Presiden Jokowi di Kota Medan, Sabtu (19/08/2023).

Awalnya, Irjen Agung Setya bersama Gubernur Sumut Edy Rahmayadi dan Pangdam I Bukit Barisan Mayjen TNI Achmad Daniel Chardin menyambut kedatangan Presiden Jokowi beserta rombongan di Bandara Kualanamu.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selanjutnya, mantan Asops Kapolri itu bersama Jokowi bergerak menuju ke Gedung Serba Guna Pemprov Sumut untuk menghadiri pembukaan Muktamar XXIII Ikatan Pelajar Muhammadiyah (IPM)Tahun 2023.

Baca Juga :  Perkumpulan IWO-Indonesia Terima SKT Dari Bakesbangpol Gayo Lues Dan Ini Harapan Muhammad Nuh

Usai menghadiri Muktamar IPM itu, Irjen Pol Agung Setya bergerak ke Pasar Sukaramai, Jalan AR Hakim, untuk melaksanakan pengamanan kegiatan Presiden Jokowi untuk membagikan bantuan sosial kepada para pedagang.

Begitu juga ketika Presiden Jokowi menghadiri Pengukuhan Kepengurusan Dewan Pimpinan Pusat (DPP) dan Peresmian Pembukaan Rapat Kerja Nasional Gerakan Angkatan Muda Kristen Indonesia (GAMKI) Tahun 2023 di Lapangan Banteng, Medan. Terlihat Irjen Pol Agung Setya terus melekat memberikan pengamanan.

Baca Juga :  Jelang Lebaran, Sat Lantas Polres Galus Pasang Rambu Peringatan Di Dua Titik

Diketahui, sebanyak 2.800 personel TNI-Polri dibantu 300 anggota Satpol PP disiagakan untuk melaksanakan pengamanan kunjungan Presiden RI di Kota Medan. (JOL)

 

Sumber: Humas Polda Sumatera Utara.

Berita Terkait

Polres Gayo Lues Gelar Tradisi Pedang Pora Dalam Rangka Sertijab Kapolres
Bupati Gayo Lues Suhaidi, Lantik 20 Pejabat Struktural Eselon III.
Selamat Dilantiknya Suhardi, ST (Adi Ressam) Sebagai:
Penyelenggaraan HUT Kabupaten Gayo Lues Ke 23. Tahun 2025 Ini, Hanya Digelar Secara Sederhana
Turut Berduka Cita Atas Berpulangnya
Atas Instruksi Bupati Gayo Lues, Jalan Ke Kolam Biru Rerebe Tripe Jaya Langsung Dibersihkan Oleh Dinas PUPR.
Logo IWO Resmi Terdaftar Di Kemenkum RI Dan Ini Penjelasan Ditjen KI.
Ratusan Jemaah Ikuti Sholat Idul Fitri di Masjid Jami’ Kampung Porang
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 11:40 WIB

KSOP Bima Disorot, Penjadwalan Kapal Diduga Tak Adil dan Untungkan Kelompok Tertentu

Jumat, 18 April 2025 - 12:21 WIB

Sopir dan Buruh Angkut Gabah di Sumbawa Keluhkan Ketidakadilan Tarif BULOG: “Kami Hanya Terima Separuh dari Tarif Resmi”

Kamis, 17 April 2025 - 18:34 WIB

Liga Korupsi Indonesia : Apakah Dana Desa Layak Masuk Dalam “Divisi Utama”?

Selasa, 15 April 2025 - 21:32 WIB

Pengusaha Jagung di Sumbawa Angkat Bicara: HPP Tidak Realistis, NTB Terancam Krisis Penyerapan

Selasa, 15 April 2025 - 20:27 WIB

Isu Razia STNK dan Parkir Rp400 Ribu Heboh di Medsos, Bappenda NTB Tegaskan Hoaks

Selasa, 15 April 2025 - 20:04 WIB

Kepedulian Tanpa Batas, Babinsa Koramil 1607-12/Moyo Hilir Dukung Warga yang Tertimpa Musibah

Selasa, 15 April 2025 - 17:37 WIB

Heboh Unggahan Razia STNK di Facebook, Kasat Lantas Tegaskan “Informasi Itu Hoax”

Senin, 14 April 2025 - 20:00 WIB

Babinsa Telaga Dukung Rapat Koordinasi, Evaluasi dan Sosialisasi Program Pemerintahan Desa Telaga

Berita Terbaru