Gelapkan Uang Indomaret Raklunung. Pelaku I.A Akhirnya Tertangkap Di Medan

REDAKSI

- Redaksi

Selasa, 25 Juli 2023 - 04:18 WIB

50354 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Gayo Lues, OPOSISI-NEWS,86.COM – Sungguh tega Seorang Karyawan Indomaret Raklunung ini, beraninya menggelapkan Uang Indomaret sehingga terpaksa berurusan dengan Pihak Kepolisian.

Sehingga Karyawan lainnya bernama Anggi Andriani Harahap langsung melaporkan Pelaku yang berinisial I.A (23) Pekerjaan Karyawan Indomaret, Alamat Desa Lingkungan Lima, Kecamatan Babussalam Kabupaten Aceh Tenggara ke SPKT Polres Gayo Lues terkait Kasus penggelapan Uang Indomaret yang dilakukan oleh Pelaku tersebut.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Uang yang digelapkan oleh Pelaku I.A sebesar Rp.61 (Enam Puluh Satu Juta) Rupiah itu, adalah Milik Indomaret yang berlokasi di Desa Raklunung Kecamatan Blangkejeren,” Sebutnya.

Kapolres Gayo Lues, AKBP. Setiyawan Eko Prasetiya SH SIK melalui Kasat Reskrim Iptu. M. Abidinsyah SH, Selasa (25/07/2023) menjelaskan, Kronologis kejadian itu terjadi pada hari Minggu tanggal 16 – Juli – 2023 sekira pukul 17.00 WIB. Tim Resmob Satreskrim Polres Gayo Lues setelah menerima laporan dari Pihak Indomaret Raklunung, Tim Resmob Satreskrim langsung melacak keberadaan Pelaku I.A, dan mendapatkan Informasi bahwa Pelaku IA sedang berada di Kota Medan Sumatera Utara (Sumut).

Baca Juga :  Kepala BNNK Gayo Lues Resmi Tutup Kegiatan Dialog Interaktif Remaja Sesi V

“Setelah mengetahui keberadaan si Pelaku I.A, Tim Resmob Polres Gayo Lues langsung berkoordinasi dengan Tim Direskrimum Polda Sumut untuk mencari Pelaku dan menangkap Pelaku I.A, dan pada akhirnya, Pada hari Sabtu Tanggal 23 – Juli – 2023. Pelaku I.A berhasil ditangkap Tim Direskrimum Polda Sumut,” Terang Kasatreskrim Gayo Lues ini.

Baca Juga :  PJ. Bupati Galus Alhudri Didampingi Ketua DPRK Dan Wakil DPRK Serahkan Bantuan Kepada Korban Kebakaran Desa Pining

Sehingga Lanjutnya, Tim Resmob Polres Gayo Lues langsung menuju Kota Medan Sumatera Utara untuk menjemput Pelaku I.A. sesampainya di Kota Medan Tim Resmob melakukan pemeriksaan terhadap Pelaku I.A. dan dari hasil pemeriksaan Pelaku. I.A mengakui telah menggelapkan Uang milik Indomaret Raklunung sebesar Rp 61 Juta, dengan cara mengambil dan menggunakan Uang Indomaret tersebut untuk membeli Ranmor Honda KLX sebesar Rp. 25 Juta dan Sisanya digunakan untuk bermain Judi Online.

“Saat ini Pelaku beserta barang bukti di bawa ke Polres Gayo untuk Proses Penyidikan lebih lanjut,” Pungkas Iptu. M.Abidinsyah SH mengahiri. (Mus)

Berita Terkait

Ketika Luka Alam Belum Mengering di Tanah Gayo Lues
Marak Penipuan Kartu Perdana Telkomsel di Facebook, Konsumen Gayo Lues Jadi Korban
Banjir Bandang Gayo Lues: Luka Alam yang Belum Sembuh, Kewaspadaan yang Tak Pernah Usai
Wakapolres Gayo Lues Pimpin Kegiatan Bhakti Sosial Di Desa Pining, Berikut Videonya
Wakapolres Gayo Lues Pimpin Pergantian Pasukan Bakti Sosial di Kampung
Lewat Program Polri Peduli, Sumur Bor Dibangun di Masjid Al Ikhlas Desa Rigeb
Jembatan Gantung Pepalan Putus Saat Hujan Deras, Dua Warga Dilaporkan Hanyut
Mendidik Dengan Hati: Pola Asuh Cerdas Era Digital Di Gayo Lues
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 19:07 WIB

Retret PWI 2026 Teguhkan Peran Pers sebagai Penjaga Ketahanan Informasi Bangsa

Berita Terbaru

ACEH UTARA

Irigasi Hancur, Petani Geureudong Pase Terjerembab Krisis

Sabtu, 31 Jan 2026 - 14:29 WIB

ACEH

Subuh yang Mengajarkan Kepemimpinan

Jumat, 30 Jan 2026 - 21:28 WIB