PJ. Bupati Gayo Lues Jadi Irup Hardiknas di Gayo Lues.

REDAKSI OPOSISI NEWS 86

- Redaksi

Selasa, 2 Mei 2023 - 06:47 WIB

50249 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Gayo Lues, Oposisi-News,86.Com – Pj. Bupati Gayo Lues Alhudri yang masih menjabat kepala Dinas Pendidikan Aceh menjadi inspektur pada upacara peringatan Hari Pendidikan nasional tahun 2023 di kabupaten Gayo Lues.

Peringatan Hardiknas dilaksanakan di halaman Kantor Bupati Gayo Lues pada (02/05/2023) Dini hari tadi. Acara digelar sederhana diikuti oleh Seluruh jajaran Dinas Pendidikkan Gayo Lues dan perwakilan Cabang Dinas Pendidikan Aceh.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hadir dalam peringatan tersebut Forkompimda, Sekda dan jajaran SKPK. Tamu undangan lainya.

Pada peringatan Hardiknas tahun ini Alhudri menyampaikan sambutan Menteri Pendidikan Indonesia. Dimana salah satunya menyebutkan dunia pendidikan Indonesai saat ini sedang mengalami perubahan yang sangat besar. Sebanyak 24 Episode Merdeka Belajar yang sudah diluncurkan membawa kita semakin dekat dengan cita-cita luhur Ki Hadjar Dewantara, yaitu pendidikan yang menuntun bakat, minat, dan potensi peserta didik agar mampu mencapai keselamatan dan kebahagiaan yang setinggi-tingginya sebagai seorang manusia dan sebagai anggota masyarakat.

Baca Juga :  Ditbinmas Polda Aceh Gelar Rakernis Fungsi Binmas Tahun 2023

Usai Upacara Alhudri memintah agar para tenaga pendidik di Gayo Lues bisa memamfaatkan kurikulum merdeka sebaik mungkin dalam mencerdaskan anak –anak Gayo Lues. Alhudri yakin dengan kesungguhan kita kedepan anak-anak didik Gayo Lues diharap dapat bersaing dengan anak –anak lain di indonesia.

Baca Juga :  Anggota DPRK Gayo Lues Gelar Reses Di Dinas Perikanan, Sekaligus Serap Aspirasi Masyarakat.

Alhudri memintah dukung semua tenaga pendidik yang ada di Gayo Lues agar dapat berupaya sekuat mungkin guna meningkatan mutu pendidikkan. Menurutnya kualitas pendidikan sangat berpengaruh dengan penurunan angka kemiskinan. Anak gayo lues diharap bisa cerdas semua.

Dikatakan Gayo Lues saat ini sedang dalam peringkat 2 termiskin di Aceh setelah Aceh singkil. Salah- satu indikator penyebab kemiskinan adalah pendidikan, untuk itu Alhudri menyebutkan akan memprioritaskan peningkatan pendidikan di Gayo Lues, dirinya yakin dengan meningkatnya mutu pendidikan di Gayo Lues masyarakat semakin cerdas, maka angka kemiskinan akan mengalami penurunan.
(Mus)

Berita Terkait

Polres Gayo Lues Gelar Tradisi Pedang Pora Dalam Rangka Sertijab Kapolres
Bupati Gayo Lues Suhaidi, Lantik 20 Pejabat Struktural Eselon III.
Selamat Dilantiknya Suhardi, ST (Adi Ressam) Sebagai:
Penyelenggaraan HUT Kabupaten Gayo Lues Ke 23. Tahun 2025 Ini, Hanya Digelar Secara Sederhana
Turut Berduka Cita Atas Berpulangnya
Atas Instruksi Bupati Gayo Lues, Jalan Ke Kolam Biru Rerebe Tripe Jaya Langsung Dibersihkan Oleh Dinas PUPR.
Logo IWO Resmi Terdaftar Di Kemenkum RI Dan Ini Penjelasan Ditjen KI.
Ratusan Jemaah Ikuti Sholat Idul Fitri di Masjid Jami’ Kampung Porang
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 20:35 WIB

TNI Siaga Pangan: Koramil Lape Lopok Kawal Kunjungan Kerja Bulog di Sumbawa

Jumat, 18 April 2025 - 15:50 WIB

Bapas Sumbawa Besar Gandeng CV. Cahaya Mulya, Wujudkan Program Penggemukan Sapi untuk Kemandirian Klien Pemasyarakatan

Jumat, 18 April 2025 - 12:21 WIB

Sopir dan Buruh Angkut Gabah di Sumbawa Keluhkan Ketidakadilan Tarif BULOG: “Kami Hanya Terima Separuh dari Tarif Resmi”

Kamis, 17 April 2025 - 18:34 WIB

Liga Korupsi Indonesia : Apakah Dana Desa Layak Masuk Dalam “Divisi Utama”?

Selasa, 15 April 2025 - 21:32 WIB

Pengusaha Jagung di Sumbawa Angkat Bicara: HPP Tidak Realistis, NTB Terancam Krisis Penyerapan

Selasa, 15 April 2025 - 20:27 WIB

Isu Razia STNK dan Parkir Rp400 Ribu Heboh di Medsos, Bappenda NTB Tegaskan Hoaks

Selasa, 15 April 2025 - 20:04 WIB

Kepedulian Tanpa Batas, Babinsa Koramil 1607-12/Moyo Hilir Dukung Warga yang Tertimpa Musibah

Selasa, 15 April 2025 - 17:37 WIB

Heboh Unggahan Razia STNK di Facebook, Kasat Lantas Tegaskan “Informasi Itu Hoax”

Berita Terbaru

ACEH UTARA

Naif !!!. Aparatur Desa di Aceh Utara Diduga Potong Dana BLT Warga

Minggu, 20 Apr 2025 - 20:54 WIB