Muda Dan Kreatif Profil Kades Idaman Warga Desa Gewat

admin

- Redaksi

Minggu, 19 Februari 2023 - 08:54 WIB

50464 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES, OPOSISI-NEWS,86.COM – Kepala Desa adalah merupakan seorang yang memimpin atau sering disebut dengan pucuk pimpinan dalam Pemerintah Desa. Dan begitu juga dengan Kepala Desa Gewat Kecamatan Terangun Kabupaten Gayo Lues Muhammad Lahi, kelahiran Desa Gewat Tahun 1985 silam, hingga saat ini menduduki jabatan tersebut. Masyarakat Desa Gewat patut bangga punya Pemimpin muda dan Kreatif didesa tersebut.

Muhammad Lahi dipilih kemudian dilantik pada tahun 2019 lalu pada saat itu umurnya terbilang masih yaitu 27 tahun dan kini dirinya sudah dua tahun menjabat sebagai Kepala Desa Gewat.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Namun berkat kegigihan Muhammad Lahi dibantu dengan relawan dan doa orang tua, akhirnya dia terpilih menjadi Kepala Desa Gewat hingga saat ini.

Baca Juga :  DPRK Usulkan Tiga Nama Calon PJ. Bupati Gayo Lues Kepada PJ. Gubernur Aceh

Ketika Wartawan mencoba mengkonfirmasi terkait Program yang telah di lakukan selama menjabat sebagai Kepala di Desa Gewat, Minggu (19/02/2022), Kecik Gewat ini mengatakan,banyak sudah Program Desa yang telah terlaksana,salah satunya adalah Pemberdayaan masyarakat artinya sudah terlaksana dengan baik dan tidak ada masalah.

“Saat ini Program yang telah dilakukan adalah Pemberdayaan masyarakat artinya sudah terlaksana dengan baik dan tidak ada masalah,” tuturnya.

Selain itu kata Muhammad Lahi, selain di atas tadi, Program yang kami jalankan adalah menyatukan masyarakat serta melayani serta mengarahkan kejalan yang baik.

“Saya juga mengarahkan warga masyarakat untuk melaksanakan Shalat berjamaah agar hal-hal lain selain terlindungi dari hal – hal yang tidak diinginkan,” sebutnya lagi.

Baca Juga :  Tim Resmob Satreskrim Polres Gayo kembali berhasil amankan Satu Lagi Pencurian Tabung Gas Di Centong Bawah

Saat ditanya disebelum dipilih menjadi Kecik Gewat apa pekerjaan sebelumnya, M.Lahi hanya menyebutkan, sebagai guru ngaji didesa Gewat tersebut.

Dua tahun pasca dilantik dan mulai bekerja, kini pria bersuara lantang ini telah menginjak usia 31 tahun.

Sudah ada beberapa program yang telah dia jalankan dan telah dirasakan oleh masyarakatnya. Diantaranya Pemberdayaan dan BLT dan Bantuan Melalui Bumdes Pengolahan Air Bersih Desa. Demikian M.Lahi mengatakan.

Berikut Profil Muhammad Lahi:
Nama. : Muhammad Lahi
Tempat Tgl/Lahir. : Gewat 9/9/1985
Nama Istri. : Gemisah
Nama Anak. : Mat Yani dan Masitah
Nama Ayah. : Sangkut
Nama Ibu. : Teraya

Pendidikan.
SDN Terangun
SMPN Terangun dan
SMAN Kutapanjang. (Mus)

Berita Terkait

Ladang Ganja di Hutan Lindung Gayo Lues: Kisah Tiga Tersangka dan 16,5 Kg Narkotika Lintas Kabupaten
Ibu dan Anak Terlibat Jaringan Narkotika, Ladang Ganja Setengah Hektar Ditemukan
Kini Kapolres Gayo Lues: Hyrowo, Pemimpin Berhati Nurani yang Inspiratif
Sorotan Literasi: Kasat Tahti Polres Gayo Lues Dianugerahi Penghargaan Budaya Baca
Analisis Hukum & Tata Kelola Otonomi Pengurus dan Tata Kelola: Implikasi Hukum Keputusan DPD Gema Bangsa yang Mandiri
Jejak Ganja Gayo Lues: Kurir Terjebak, Bandar Luput Ke Sumatera Utara.
Operasi Gayo Lues: 60 Hektar Ladang Ganja Terkubur, 1,95 Ton Barang Bukti Diamankan
Polres Gayo Lues Mengukir Kemanusiaan: 63 Kantong Darah Untuk Hari Jadi Humas Polri Ke 74.

Berita Terkait

Minggu, 12 Oktober 2025 - 22:49 WIB

Skandal Lahan di Kuta Simboling: Dana Desa Rp 24 Juta Diduga Jadi “Proyek Siluman” di Tanah Warga

Minggu, 5 Oktober 2025 - 21:15 WIB

AMPAS Menggugat Bawaslu Aceh Singkil: Angka Misterius Bimtek Di Luar Masa Pemilu

Rabu, 24 September 2025 - 21:59 WIB

Dialog Sipil dan Aparat di Warung Kopi: Kopi Worning, Ruang Aspirasi dari Warga Hingga Isu Cambuk bagi Pelaku Judi

Minggu, 22 Juni 2025 - 18:25 WIB

Skandal Emsen Lestari: DLHK Aceh Diduga Bekingi Pabrik Sawit, Jurnalis Dihalangi, Kejahatan Lingkungan Dibungkus Rapat!

Sabtu, 31 Mei 2025 - 20:01 WIB

Musdesus koprasi Desa Merah Putih Kampung Pangi Berjalan dengan lancar Dan sukses

Selasa, 20 Mei 2025 - 00:23 WIB

DPC LAKI Aceh Singkil, Hadiri Rakernas Ke 18 Di Bekasi Jabar.

Senin, 5 Mei 2025 - 21:07 WIB

Allah Mak, Gawatt, !!!. M, SE Diduga Terlibat Fiktifkan Laporan Keuangan, Akibat Ulahnya, Aceh Singkil Tercoreng.

Sabtu, 26 April 2025 - 20:50 WIB

Askab PSSI Aceh Singkil Gelar Open Seleksi Prapora 2025, Saktiawan Sinaga Ditunjuk Jadi Pelatih

Berita Terbaru

NASIONAL

Babinsa Bunga Eja Ikut Meriahkan Jalan Santai HUT Desa ke-15

Minggu, 16 Nov 2025 - 17:45 WIB

KARIMUN KEPRI

PT MPK Akan Kelola Parkir Pelabuhan Taman Bunga Dengan Sistim Digital

Sabtu, 15 Nov 2025 - 21:52 WIB