Tujuh Rumah Habis Dilalap Si Jago Merah Di Kecamatan Tripe Jaya

REDAKSI OPOSISI NEWS 86

- Redaksi

Minggu, 17 Desember 2023 - 22:08 WIB

50351 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues – Musibah terus berdatangan Belum lagi Longsor dan jalan putus kini kembali lagi musibah datang, yaitu Tujuh Rumah Warga di lalap si jago merah tepatnya di Desa Rerebe Kecamatan Tripe Jaya Kabupaten Gayo Lues, Pada Minggu (17/12/2022) Sekira Pukul 19.45 WIB.

Informasi kebakaran tersebut didapat dari Laporan Camat Tripe Jaya Muhammad Amin yang dikenal dengan panggilan Amitra (Amin Terangun), Dalam laporannya di Grup Sebelah mengatakan, Kebakaran terjadi akibat Kosleting Listrik di rumah salah satu Warga sehingga api membesar karena memang pada saat itu angin bertiup cukup kencang dilakosi tersebut sehingga api membesar dan merembet ke samping rumah Warga lainnya.

Baca Juga :  Untuk Merajud Tali Silaturahmi, Pemuda Dan Pemudi Desa Rikit Dekat Buka Puasa Bersama Di Cafe Embak Via Kampung Jawa.

Pada kejadian tersebut Satu Unit Armada Pemadam Kebakaran dari Kecamatan Terangun tiba di Lokasi untuk membantu memadamkan api tersebut.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Saat ini Kata Amitra, sedang dilaksanakan Proses Pemadaman dan kondisi Api sudah mulai mereda.

Baca Juga :  Jelang Hari Raya Idul Fitri, Kasatreskrim Polres Galus, Cek Stok BBM, LPG Di Seluruh SPBU

“Dan saat ini yang kita lakukan bersama Aparat keamanan adalah mengawasi Proses Pemadaman, mengamankan Lokasi Kebakaran dengan melibatkan Unsur terkait, menginventarisasi kerugian harta benda dan mengumpulkan para korban yang rumahnya mengalami kebakaran,” Pungkasnya.

Berikut Nama-nama Rumah Korban Kebakaran di Desa Rerebe Kecamatan Tripe Jaya Kabupaten Gayo Lues:

1. Am. Jernih.
2. Am. Simar.
3. Am. Leni.
4. Tgk. H. Ijah.
5. Am.Ninah.
6. Am. Andai dan
7. Am. Sehmat. []

Berita Terkait

Polres Gayo Lues Gelar Tradisi Pedang Pora Dalam Rangka Sertijab Kapolres
Bupati Gayo Lues Suhaidi, Lantik 20 Pejabat Struktural Eselon III.
Selamat Dilantiknya Suhardi, ST (Adi Ressam) Sebagai:
Penyelenggaraan HUT Kabupaten Gayo Lues Ke 23. Tahun 2025 Ini, Hanya Digelar Secara Sederhana
Turut Berduka Cita Atas Berpulangnya
Atas Instruksi Bupati Gayo Lues, Jalan Ke Kolam Biru Rerebe Tripe Jaya Langsung Dibersihkan Oleh Dinas PUPR.
Logo IWO Resmi Terdaftar Di Kemenkum RI Dan Ini Penjelasan Ditjen KI.
Ratusan Jemaah Ikuti Sholat Idul Fitri di Masjid Jami’ Kampung Porang
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 20:35 WIB

TNI Siaga Pangan: Koramil Lape Lopok Kawal Kunjungan Kerja Bulog di Sumbawa

Jumat, 18 April 2025 - 15:50 WIB

Bapas Sumbawa Besar Gandeng CV. Cahaya Mulya, Wujudkan Program Penggemukan Sapi untuk Kemandirian Klien Pemasyarakatan

Jumat, 18 April 2025 - 12:21 WIB

Sopir dan Buruh Angkut Gabah di Sumbawa Keluhkan Ketidakadilan Tarif BULOG: “Kami Hanya Terima Separuh dari Tarif Resmi”

Kamis, 17 April 2025 - 18:34 WIB

Liga Korupsi Indonesia : Apakah Dana Desa Layak Masuk Dalam “Divisi Utama”?

Selasa, 15 April 2025 - 21:32 WIB

Pengusaha Jagung di Sumbawa Angkat Bicara: HPP Tidak Realistis, NTB Terancam Krisis Penyerapan

Selasa, 15 April 2025 - 20:27 WIB

Isu Razia STNK dan Parkir Rp400 Ribu Heboh di Medsos, Bappenda NTB Tegaskan Hoaks

Selasa, 15 April 2025 - 20:04 WIB

Kepedulian Tanpa Batas, Babinsa Koramil 1607-12/Moyo Hilir Dukung Warga yang Tertimpa Musibah

Selasa, 15 April 2025 - 17:37 WIB

Heboh Unggahan Razia STNK di Facebook, Kasat Lantas Tegaskan “Informasi Itu Hoax”

Berita Terbaru

ACEH UTARA

Naif !!!. Aparatur Desa di Aceh Utara Diduga Potong Dana BLT Warga

Minggu, 20 Apr 2025 - 20:54 WIB