Danrem 011/ Lilawangsa Didampingi Dandim 0103/Aceh Utara Destinasi Wisata Ke Air Terjun 7 Bidadari

REDAKSI 2

- Redaksi

Senin, 28 Oktober 2024 - 14:35 WIB

50294 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Aceh Utara – Komandan Resor Militer (Danrem) 011/Lilawangsa Kolonel Inf Ali Imran didampingi Komandan Kodim ( Dandim ) 0103 Aceh Utara Letkol Kav Makhyar S.T.,M.M.,M.H.I., kembali lakukan destinasi wisata ke air terjun tujuh Bidadari, Geureudong Pase, pedalaman Aceh Utara, Minggu 27/10/2024.

Destinasi wisata untuk kedua kalinya di lakukan Dandim 0103 Aceh Utara ke wisata bahari air terjun tujuh bidadari sekaligus mendampingi Danrem 011 Lilawangsa yang baru pertama kalinya menjejaki keindahan panorama kekayaan wisata alam Aceh Utara air terjun tujuh bidadari.

Dengan kendaraan Double Cabin, Medan yang ditempuh cukup jauh dan terjal tidak sedikitpun menyurutkan keinginan Danrem dan Dandim serta rombongan untuk sampai kelokasi, justru medan yang menantang, membuat rombongan semakin bersemangat.

Danrem 011 Lilawangsa Kolonel Inf Ali Imran menuturkan, air terjun tujuh bidadari merupakan kekayaan wisata alam Aceh Utara yang harus dikembangkan dan dijaga ke asriannya, mengingat panorama air terjun ini sangat luar biasa indah dan masih alami, tutur Danrem.

Baca Juga :  Meriahkan Kampanye Ganjar-Mahfud, SIGAP Aceh Utara Gelar Lomba Tunang Layang

“Air terjun ini merupakan kekayaan wisata yang terpendam di Aceh Utara yang kelestariannya harus betul betul dijaga, ini akan menjadi destinasi wisata yang luar biasa apa bila di kelola dengan benar, dan kita yakin dengan kerja sama Pemerintah Daerah / Dinas terkait, masyarakat dan seluruh pemangku kepentingan, insya Allah air terjun tujuh bidadari akan menjadi salah satu objek wisata maju yang mampu menghasilkan kontribusi untuk daerah dan masyarakat lokal”, Ujar Kolonel Ali Imran.

(Red)

Berita Terkait

Irigasi Hancur, Petani Geureudong Pase Terjerembab Krisis
R3P Diserahkan, Pemulihan Aceh Utara Diuji: Jangan Berhenti di Meja Birokrasi
Banjir Aceh Utara Diseret ke Pengadilan: Alam Dijarah, Rakyat Dibayar Air
Konferensi II PWI Lhokseumawe: Enam Kandidat, Taruhan Marwah Profesi
Pascabanjir, Pemkab Aceh Utara Klaim Ekonomi Tetap Aman Inflasi terkendali
Serah Terima Huntara Dimulai, Pemulihan Pascabencana Aceh Utara Masih Bertumpu pada Janji
Delapan Terpidana Dihukum Cambuk, Syariat Diperlihatkan di Ruang Publik
Sekolah Terbakar, Disdikbud Aceh Utara Janji Bergerak Cepat

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 19:07 WIB

Retret PWI 2026 Teguhkan Peran Pers sebagai Penjaga Ketahanan Informasi Bangsa

Berita Terbaru

ACEH UTARA

Irigasi Hancur, Petani Geureudong Pase Terjerembab Krisis

Sabtu, 31 Jan 2026 - 14:29 WIB

ACEH

Subuh yang Mengajarkan Kepemimpinan

Jumat, 30 Jan 2026 - 21:28 WIB