Polresta Barelang Gelar (KRYD) Patroli Cipta Kondisi Antisipasi Balapan Liar C3 Dan Kejahatan Jalanan.

KABIRO BATAM

- Redaksi

Sabtu, 31 Agustus 2024 - 16:51 WIB

5096 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BATAM – Dalam Rangka Kegiatan Rutin yang Ditingkatkan (KRYD) Polresta Barelang Gelar Patroli Cipta Kondisi Antisipasi Balapan Liar, C3 Dan Kejahatan Jalanan yang di Pimpin oleh Kabag Ops Kompol ZAC Tamba, SH bertempat di Mapolresta Barelang. Jumat (30/08/2024) malam.

Dengan Komitmen Berantas Balap liar dan Knalpot yang tidak sesuai spesifikasi teknis (Knalpot Brong) dan kejahatan jalanan menjelang Pilkada 2024, personil gabungan Polresta Barelang melakukan mobiling ke beberapa tempat di Kota Batam seperti Kantor Bawaslu Kota Batam, Kantor KPU Kota Batam untuk memastikan keamanan dan dalam keadaan kondusif.

Cipta Kondisi ini rutin dilaksanakan setiap malam sabtu dan minggu dengan tujuan menjaga ketertiban dan keamanan masyarakat khususnya di malam hari. Yang mana juga dalam rangka Operasi Mantap Praja Seligi 2024.

Adapun Kegiatan berupa Patroli skala besar dengan memberikan Edukasi kepada remaja-remaja yang melakukan aksi Balap Liar / Trek-trekan.

Keamanan dan ketertiban bukan hanya mutlak tugas Polri semata akan tetapi merupakan menjadi tanggung jawab kita semuanya termasuk kelompok – kelompok masyarakat yang memiliki tekat dan pengabdian kepada masyarakat untuk menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif.

Kapolresta Barelang Kombes Pol H. Ompusunggu, SIK, MSi melalui Kabag Ops Kompol ZAC Tamba, SH juga menghimbau kepada orang tua agar tidak memberikan kesempatan kepada anak-anaknya untuk beraktivitas di malam hari apalagi menggunakan knalpot brong dan melakukan balap liar. Untuk itu mari saling menjaga keamanan dan kenyamanan di Kota Batam.

Baca Juga :  Ada Dugaan Sparepart Impor Non SNI di Gudang Bengkong.

Kami juga berharap juga dengan adanya kegiatan Apel Cipta Kondisi ini dan Antisipasi kerawanan Malam hari diwilayah hukum Polresta Barelang menjelang Pemilihan kepala daerah, agar masyarakat dapat lebih merasa tenang dan aman dalam menjalankan aktivitasnya di Malam hari.” Tutup Kabag Ops Kompol ZAC Tamba, SH. [ALBAB]

Berita Terkait

Judi Pingpong Bebas Beroperasi di Boombastic Pub & KTV Batam Dan Siapa Yang Bertanggung Jawab Untuk Memberantasnya.???
Diduga Jadi Pintu Masuk Barang Ilegal, Pelabuhan Hambali Lepas dari Pantauan Bea Cukai
Dalam Rangka HBP Ke 61. Rutan Batam Gelar BS Dengan Tema Bermanfaat Untuk Masyarakat.
Resahkan Masyarakat, MUI Batam Kecam Dugaan Tarian Striptis di First Club
Rutan Batam Gelar Layanan Mobile VCT HIV Dan Sifilis Bagi Warga Binaan.
Polda Kepri Tinjau Pelayanan Keamanan Arus Mudik Wisatawan Mancanegara
Polda Kepri Tinjau Pelayanan Keamanan Arus Mudik Wisatawan Mancanegara
Polda Kepri Ungkap 19 Kasus Narkoba Periode Maret, Sita 94,5 Kg Sabu Dan Ekstasi 4.043 Butir

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 11:40 WIB

KSOP Bima Disorot, Penjadwalan Kapal Diduga Tak Adil dan Untungkan Kelompok Tertentu

Jumat, 18 April 2025 - 12:21 WIB

Sopir dan Buruh Angkut Gabah di Sumbawa Keluhkan Ketidakadilan Tarif BULOG: “Kami Hanya Terima Separuh dari Tarif Resmi”

Kamis, 17 April 2025 - 18:34 WIB

Liga Korupsi Indonesia : Apakah Dana Desa Layak Masuk Dalam “Divisi Utama”?

Selasa, 15 April 2025 - 21:32 WIB

Pengusaha Jagung di Sumbawa Angkat Bicara: HPP Tidak Realistis, NTB Terancam Krisis Penyerapan

Selasa, 15 April 2025 - 20:27 WIB

Isu Razia STNK dan Parkir Rp400 Ribu Heboh di Medsos, Bappenda NTB Tegaskan Hoaks

Selasa, 15 April 2025 - 20:04 WIB

Kepedulian Tanpa Batas, Babinsa Koramil 1607-12/Moyo Hilir Dukung Warga yang Tertimpa Musibah

Selasa, 15 April 2025 - 17:37 WIB

Heboh Unggahan Razia STNK di Facebook, Kasat Lantas Tegaskan “Informasi Itu Hoax”

Senin, 14 April 2025 - 20:00 WIB

Babinsa Telaga Dukung Rapat Koordinasi, Evaluasi dan Sosialisasi Program Pemerintahan Desa Telaga

Berita Terbaru