Polri Gandeng Ustaz Das’ad Latif untuk Dorong Pemilu Damai

REDAKSI OPOSISI NEWS 86

- Redaksi

Sabtu, 30 September 2023 - 18:59 WIB

50108 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta, Oposisi-News,86.com — Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) menggandeng para ulama untuk meredam isu-isu negatif yang berkaitan dengan Pemilu 2024. Salah satunya yakni ustaz kondang, Das’ad Latif.

Polri berupaya menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif dan mencegah polarisasi yang kemungkinan terjadi pada saat Pemilu 2024 mendatang. Pasalnya, akan banyak isu-isu SARA dan juga provokasi di media sosial yang dapat mengganggu persatuan dan kesatuan Bangsa

Sebagai perwakilan dari Polri, Wakabareskrim Irjen Asep Edi Suheri menemui Ustaz Das’ad Latif di bilangan Kuningan, Jakarta Selatan, Kamis (28/9/2923) kemarin. Jenderal bintang dua yang mendapat amanat sebagai Kepala Operasi Nusantara Cooling System (Kaops NCS) meminta petuah dari ustaz yang berasal dari Makassar, Sulawesi Selatan.

“Alhamdulillah, Ustaz Das’ad Latif bersedia membantu tugas Polri,” kata Irjen Asep Edi dalam keterangannya, Jumat, (29/09/2023) Kemaren.

Selain itu, Asep menuturkan, bahwa Ustaz Das’ad Latif juga bersedia melakukan safari dakwah. Bahkan, akan menjembatani dengan tokoh-tokoh agama lainnya untuk membantu tugas Polri dalam cooling system.

Baca Juga :  Cegah Gangguan Kamtibmas. Sat Samapta Lakukan Giat Patroli Guantibmas Di Wilayah Hukum Polres Gayo Lues

“Ustaz juga akan berdakwah dan menjembatani dengan tokoh-tokoh agama di wilayah yang menjadi atensi dan eskalasi tinggi terkait kerawanan dalam rangkaian Pemilu 2024,” tandasnya.

Irjen Asep juga berharap kepada masyarakat Indonesia untuk menjaga persatuan dan kesatuan, kendati berbeda pilihan dalam Pemilu 2024 mendatang. []

Sumber: Humas Mabes Polri.

Berita Terkait

DPR RI: LPSK Diminta Hadirkan Sahabat Saksi dan Korban di Aceh
Haji Uma Jemput Tiga Korban TPPO Asal Aceh Yang Tiba di Bandara Soekarno-Hatta
Pertama Dalam Sejarah. Presiden RI Prabowo Subianto, Lantik 961 Kepala Daerah Provinsi Dan Kabupaten/Kota Se Indonesia.
Sudah Saatnya Dewan Pers Direformasi Total.
Kepengurusan Grip Jaya Se Provinsi Riau Khusus Grip Jaya Meranti Perlu Diusulkan Perpanjangan Astacita Ke Presiden.
Razman dan Hukum Amburadul Indonesia
PP IWO Sampaikan Terima Kasih Dan Selamat Jalan Untuk Dubes Ukraina
Jangan Termakan Isu, Farianda, Nasir Nurdin, dan Andi Gino Tetap Ketua PWI Provinsi
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 07:48 WIB

Pidato Perdana Bupati Di Rapat Paripurna DPRD Karimun

Jumat, 7 Maret 2025 - 18:42 WIB

Polres Karimun Bersama Mahasiswa Gelar Bakti Sosial di TPA Sememal

Senin, 3 Maret 2025 - 09:33 WIB

Rajab, Sya’ban Dan Ramadhan menjadi Bagian Yang Tak Terpisahkan

Jumat, 28 Februari 2025 - 10:19 WIB

Terkait Dermaga Krabi Alias Tempat Bongkar Barang Tak Berizin Hingga Kini Berjalan Sangat Mulus. Diduga KSOP Tbk Terima Setoran, Mak Gawat,???.

Selasa, 25 Februari 2025 - 16:21 WIB

Mendukung Program Pemerintah Asta Cita Ketahanan Pangan, Polsek Balai Karimun Gelar Zoom Meeting Launching Program Pekarangan Pangan Lestari

Selasa, 25 Februari 2025 - 14:47 WIB

BP Kawasan Karimun Yang Cukup Penomenal

Senin, 24 Februari 2025 - 13:43 WIB

Wakil Bupati Karimun, Rocky Marciano Bawole Pimpin Apel Perdana

Jumat, 21 Februari 2025 - 12:22 WIB

Aneh, Dengan KSOP Tbk Pelabuhan Tidak Berizin Dibiarkan Berjalan Terus, Ada Apa,???.

Berita Terbaru

DAERAH

Bupati Sumbawa Geram: PO Idola Trans Harus Dihentikan!

Kamis, 13 Mar 2025 - 21:34 WIB