‎Kemanunggalan TNI-Rakyat: Makan Bersama Warnai Menjelang Penutupan TMMD ke-125

REDAKSI NTB

- Redaksi

Kamis, 21 Agustus 2025 - 16:05 WIB

50110 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

NTB – Sumbawa. Dibalik suksesnya pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Kodim 1607/Sumbawa, tersimpan banyak cerita indah dan penuh makna. Salah satunya adalah kegiatan makan bersama yang digelar warga dengan personel Satgas TMMD, sehari sebelum acara penutupan di Desa Kalabeso, Kecamatan Buer, Kamis (21/08/2025).

‎Acara sederhana namun penuh kehangatan tersebut menjadi wujud nyata kedekatan antara TNI dan masyarakat. Warga dengan penuh sukacita menyajikan hidangan hasil gotong royong, sementara personel Satgas TMMD ikut larut dalam suasana kebersamaan, seakan tanpa sekat antara prajurit dan rakyat.

‎“Bagi kami, kehadiran bapak-bapak TNI sudah seperti keluarga sendiri. Selama sebulan penuh mereka tinggal, bekerja, bahkan berbaur dalam setiap aktivitas bersama kami,” ungkap salah satu warga Desa Kalabeso.

Baca Juga :  Ketua Aliansi PPS-KS Rindu Permata, Serukan Aksi Damai Percepatan Pembentukan Provinsi Pulau Sumbawa

‎Kegiatan ini tidak hanya mempererat tali silaturahmi, tetapi juga meninggalkan kesan mendalam bagi masyarakat maupun personel Satgas TMMD. Kebersamaan yang terjalin diharapkan menjadi semangat berkelanjutan dalam menjaga kemanunggalan TNI dan rakyat.

‎(Pendim 1607/Sumbawa)

Berita Terkait

Anggota Koramil 1607-07/Lunyuk Tingkatkan Patroli Malam untuk Perkuat Keamanan Wilayah
29 Desa Dapat SHU? Ketua Gempar NTB Soroti Kejanggalan Mekanisme Dan Logika kebijakan
Ketua LSM Lingkar Hijau, Bung Taufan: “Aroma Rekayasa Semakin Menyengat, IPR Koperasi SBL Harus Dicabut!”
GEMPAR NTB Bongkar Kejanggalan di Balik Panggung Panen Raya Emas dan Pembagian SHU IPR Lantung
Perkuat Kepedulian Lingkungan, Koramil Lunyuk Bersama PT AMMAN Tanam Pohon di Danau Jelapang
Pertemuan dengan Kapolda NTB Melebar, GEMPAR NTB Bongkar Kejanggalan IPR Lantung dan Pembagian SHU
Balai Pemasyarakatan Kelas II Sumbawa Besar Gelar Donor Darah Peringati Hari Bakti Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan ke-1 Tahun 2025
Bapas Kelas II Sumbawa Besar Terima Kunjungan Kerja Kepala Kantor Wilayah Ditjenpas NTB

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 20:42 WIB

Anggota Koramil 1607-07/Lunyuk Tingkatkan Patroli Malam untuk Perkuat Keamanan Wilayah

Senin, 17 November 2025 - 19:47 WIB

29 Desa Dapat SHU? Ketua Gempar NTB Soroti Kejanggalan Mekanisme Dan Logika kebijakan

Senin, 17 November 2025 - 18:20 WIB

Ketua LSM Lingkar Hijau, Bung Taufan: “Aroma Rekayasa Semakin Menyengat, IPR Koperasi SBL Harus Dicabut!”

Senin, 17 November 2025 - 16:03 WIB

Perkuat Kepedulian Lingkungan, Koramil Lunyuk Bersama PT AMMAN Tanam Pohon di Danau Jelapang

Senin, 17 November 2025 - 15:48 WIB

Pertemuan dengan Kapolda NTB Melebar, GEMPAR NTB Bongkar Kejanggalan IPR Lantung dan Pembagian SHU

Senin, 17 November 2025 - 13:28 WIB

Balai Pemasyarakatan Kelas II Sumbawa Besar Gelar Donor Darah Peringati Hari Bakti Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan ke-1 Tahun 2025

Senin, 17 November 2025 - 13:24 WIB

Bapas Kelas II Sumbawa Besar Terima Kunjungan Kerja Kepala Kantor Wilayah Ditjenpas NTB

Senin, 17 November 2025 - 13:20 WIB

Bapas Kelas II Sumbawa Besar Hadiri Kegiatan Penanaman Jagung di Lahan SAE Ai Maja Lapas Sumbawa Besar sebagai Dukungan terhadap Program Ketahanan Pangan Nasional

Berita Terbaru

KOTA LANGSA

Pemko Langsa Gelar MUSRENBANG RPJMD Kota Langsa Tahun 2025-2029

Senin, 17 Nov 2025 - 22:18 WIB