Gelar Jumat Curhat Polres Meranti Dan DPC Grib Jaya Siap Bersinergi

KABIRO MERANTI

- Redaksi

Jumat, 20 Desember 2024 - 20:48 WIB

50515 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MERANTI – Polres Kepulauan Meranti melaksanakan Kegiatan Jum’at Curhat bersama Dewan Pimpinan Cabang (Dpc) Gerakan Rakyat Indonesia Bersatu Jaya (Grib Jaya) Kabupaten Meranti, Jum’at (20/12/2024).

Kegiatan jumat curhat dihadiri oleh kapolres kepulauan meranti dalam hal ini diwakili Kabag Sdm Suherman dan jajaran Polres kepulauan meranti.

Ketua Dpc Grib Jaya Jamian ,S.M Alias Asean Mengucapkan Ribuan Terimakasih Kepada Kapolres Kepulauan Meranti dan mengapresiasi Kinerja Kapolres kepulauan meranti yang telah sudi mengundang keluarga besar Grib Jaya Meranti Dalam Giat Jumat Curhat.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

kami dari pihak GRIB JAYA kepulauan Meranti siap berkolaborasi untuk mendukung sukses nya program Jumat curhat ini dan sesuai visi misi DPC GRIB JAYA kepulauan Meranti yg akan menjadi mitra kerja pemerintah, TNI dan polri terutama polres kepulauan Meranti dalam mendukung program asta cita.

Baca Juga :  Camat Pulau Merbau Gelar Perayaan Hut PGRI Dan HGN Yang Ke -79 tahun di Renak Dungun

Jamian ,S.M Alias Asean Menyampaikan Curahan hati Masyarakat Ke polres Meranti Melalui Kabag SDM Suherman Belakangan ini Menjadi Pembicaraan Publik Masyarakat Meranti Tentang Oknum Polantas Saat Melakukan Penertipan lalu lintas Jalan Di Simpang Simpang yang tidak Mengunakan Helm ( Bukan Razia Gabungan ) sebaiknya di arah pembinaan Pengendara Atau Teguran Untuk Mengunakan Helm. Dan jangan langsung Membawa Motor Pengendara ke kantor Polantas untuk ditindaklanjuti.

Baca Juga :  Polres Meranti Gelar Rakor Internal Operasi OMP Lancang Kuning 2024

Jadi kami berharap Semoga keluhan Masyarakat khususnya ibu – ibu yang berbelanja kepasar dan anak sekolahan yang mengeluh ke ormas Grib Jaya meranti Bisa menjadi cacatan kecil Buat kapolres dalam giat jumat curhat ini dalam penertiban dijalan tutupnya.

Kapolres kepulauan meranti diwakili Kabag SDM Suherman Terimakasih kami ucapkan kepada Ormas Grib Jaya kabupaten Kepulauan meranti dimana sudah bersedia hadir memenuhi giat jumat curhat ini.

Kami siap menyampaikan kepada kapolres kepulauan meranti apa keluhan masyarakat yang telah dipaparkan oleh Dpc Grib Jaya kepulauan meranti digiat jumat curhat ini.

[Yudi Yustira]

Berita Terkait

Kunjungi Mapolres Meranti, Wakapolda Riau Tanam Pohon dan Tegaskan Komitmen Green Policing
Polres Meranti Tahan Pejabat DKPP Atas Dugaan Korupsi Bibit Kopi Liberika
GRIB Jaya Kep. Meranti Gelorakan Dukungan Penuh untuk Polres Meranti dalam Ciptakan Kamtibmas Kondusif
Kado Spesial Hari Bhayangkara ke-79: Polres Meranti Beri SIM Gratis untuk Warga Berulang Tahun di Tanggal Istimewa
Polsek Merbau Berhasil Ungkap Kasus Pencabulan dan Persetubuhan Terhadap Anak di Bawah Umur
Polsek Merbau Berhasil Ungkap Kasus Dugaan Tindak Pidana Pencurian
Keluarga Besar SMA Negri 3 Tebing Tinggi Gelar Santunan Anak Yatim
Polres Meranti Gelar Patroli KRYD Pasca Pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Meranti

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 19:07 WIB

Retret PWI 2026 Teguhkan Peran Pers sebagai Penjaga Ketahanan Informasi Bangsa

Berita Terbaru

ACEH UTARA

Irigasi Hancur, Petani Geureudong Pase Terjerembab Krisis

Sabtu, 31 Jan 2026 - 14:29 WIB

ACEH

Subuh yang Mengajarkan Kepemimpinan

Jumat, 30 Jan 2026 - 21:28 WIB