Kebut Pembangunan Jalan TMMD, Personel Satgas dan Alat Berat Dikerahkan

Siwah Rimba

- Redaksi

Selasa, 22 Oktober 2024 - 13:27 WIB

50181 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

LHOKSEUMAWE – Memasuki hari ke 20 Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke 122 Kodim 0103/Aceh Utara, Personel Satgas dan alat berat dikerahkan untuk mempercepat Sasaran fisik pembangunan infrastruktur jalan yang berlangsung di Gampong Paloh Punti, kecamatan Muara Satu, Lhokseumawe, Selasa (22/10/2024).

“Kegiatan Satgas TMMD ini dibantu alat berat di lokasi karena apabila dikerjakan dengan tenaga manusia membutuhkan waktu yang cukup lama sehingga Satgas TMMD mengerahkan alat berat, ini dilakukan bersamaan karena untuk mengoptimalkan target yang ingin kita capai”, kata Letkol Kav Makhyar S.T.,M.M.,M.H.I., selaku Dansatgas saat di temui media.

Lanjut Dansatgas, tumpukan batu dan tanah yang sudah tersusun rapi dijalan oleh Satgas akan dipadatkan menggunakan alat berat Wales Stum dengan harapan agar mempercepat proses pembangunan jalan penghubung antar 2 desa ini dan nantinya bisa digunakan oleh warga.

“Semoga dengan dikerahkannya alat berat ini mempercepat proses pembangunan jalan dari titik 0 sampai finis dan masyarakat bisa segera memanfaatkan akses jalan tersebut guna meningkatkan perekonomian warga desa setempat”, tandasnya.

Baca Juga :  Polsek Banda Sakti Ungkap Kasus Kejahatan Penculikan, Penganiayaan,  di Kota Lhokseumawe

Letkol Makhyar sangat optimis bahwa pembangunan jalan ini akan memberikan manfaat yang besar bagi masyarakat. Oleh karena itu Satgas TMMD bersama warga dan dibantu alat berat terus bekerja keras dalam membangun infrastruktur jalan ini demi kesejahteraan masyarakat.

“Aksesibilitas dan mobilitas masyarakat akan lancar, sehingga akan memberikan dampak positif bagi perekonomian dan kesejahteraan masyarakat setempat”, tutup Dansatgas.

(Red)

Berita Terkait

2,3 Miliar Modal Dua BUMG Di Kecamatan Sawang Diduga Jadi Ajang Korupsi
TNI Gelar Karya Bakti Bersihkan Masjid Jelang Ramadhan di Lhokseumawe
Akademisi dan Tokoh Masyarakat Dukung Prof. Husni Mubarak Calon Rektor IAIN Lhokseumawe
Pererat Kemitraan, Polres Lhokseumawe Jalin Silaturahmi dengan Insan Pers
Satlantas Polres Lhokseumawe Pasang Spanduk Peringatan di Daerah Rawan Laka
HUT Persit ke-79, Kodim Aceh Utara Gelar Turnamen Bola Voli
Ambulance RSU Bunda Lhokseumawe Diduga Bertarif 7 Ribu Rupiah Per KM
Pramuka MAN 1 Lhokseumawe Adakan Persami

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 23:11 WIB

Kapolres Pidie Jaya Resmikan Depot Air Minum RO Gratis di Pos Satlantas untuk Masyarakat

Kamis, 22 Januari 2026 - 21:59 WIB

Polres Pidie Jaya Dampingi Penertiban dan Sosialisasi Pengelolaan Pantai Wisata Islami Trienggadeng

Jumat, 20 Juni 2025 - 17:39 WIB

Polres Pidie Jaya Sukses Kumpulkan 65 Kantong Darah untuk Rayakan Hari Bhayangkara ke-79

Kamis, 7 November 2024 - 20:01 WIB

Hasil Penyelidikan Sementara’ Terkait Teror Posko SABAR Di Pidie Jaya

Senin, 4 November 2024 - 15:05 WIB

Posko Sabar Di Pijay Ditembak OTK, Ketua Tim Minta APH Usut Tuntas Masalah Ini

Jumat, 5 April 2024 - 16:59 WIB

Rajai Jajak Pendapat, H Said Mulyadi Calon Kuat Bupati Pidie Jaya Periode tahun ini

Jumat, 2 Februari 2024 - 01:36 WIB

Dr. Muslem Yacob Hadiri Wisuda Ke III STIS Ummul Ayman

Jumat, 2 Februari 2024 - 01:20 WIB

Pemerintah Aceh Serahkan Kursi Roda Adaptif Bagi Anak Disabilitas Di Pijay

Berita Terbaru