Haji Uma Turut Bantu Pemulangan Remaja Aceh Utara yang Mengalami Kecelakaan Lalu Lintas di Tangerang

Siwah Rimba

- Redaksi

Sabtu, 13 Juli 2024 - 22:16 WIB

50112 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banda Aceh – Setelah sempat menjalani penanganan medis di Rumah Sakit Umum (RSU) Tangerang Provinsi Banten akibat kecelakaan tunggal yang dialami beberapa waktu lalu, Ahlulfasya (21) dipulangkan ke Aceh.

Remaja asal Gampong Tanjung Dama Kecamatan Seunuddon Kabupaten Aceh Utara bersama orang tuanya, Armia (50) tiba di Bandara Internasional Sultan Iskandar Muda (SIM) Blang Bintang, Aceh Besar, Jumat (12/7/2024) sekitar pukul 14.30 WIB.

Setibanya di Bandara SIM, Ahlulfasya dan orang tuanya dijemput pihak keluarga dan langsung menuju ke Rumah Sakit Umum Daerah dr. Zainoel Abidin (RSUDZA) Banda Aceh guna konsultasi untuk langkah tindak lanjut medis untuk luka dikepalanya.

Proses konsultasi di RSUDZA di dampingi d
Staf Kantor Sekretariat DPD RI Aceh serta Staf Ahli H. Sudirman Haji Uma, anggota DPD RI asal Aceh. Namun hasil konsultasi medis di RSUDZA, diputuskan Ahlulfasya menjalani pemeriksaan di Poli Syaraf pada Senin (15/7/2024).

Biaya tiket pemulangan Ahlulfasya ke Aceh di bantu oleh H. Sudirman atau Haji Uma setelah pihak keluarga berkomunikasi dengan LO Haji Uma di Kabupaten Aceh Utara, Murtala. Sementara tiket orang tuanya yang mendampingi dibiayai pihak keluarga.

Baca Juga :  Satuan Brimob Polda Aceh Dan Tim Gabungan TNI AD Kembali Musnahkan 1 Hektar Ladang Ganja Siap Panen

Dari informasi pihak keluarga, Alhlulfata mengalami kecelakaan tunggal saat menggunakan sepeda motor di daerah Tangerang bersama temannya, sehingga kepalanya mengalami luka serius dan mesti dilakukan operasi di RSU Tangerang.

Setelah menjalani perawatan medis di RSU Tangerang selama 10 hari, Ahlulfasya di perbolehkan pulang. Namun menjalani proses istirahat dan observasi kondisinya seminggu sebelum dipulangkan ke Aceh.(red)

Berita Terkait

Mak Gawat,???. Catut Nama PW IWO Aceh dan Pasang Foto Ketua PWI Aceh, Zoni diduga Lakukan Penipuan
SAPA: Jika Tidak Ada Perbaikan, Izin Operasional Hotel Hermes Palace dan Kyriad Muraya Harus Dicabut
Pernyataan Ketua DPRA, Haji Uma: Sangat Tidak Pantas, Menyerang Wagub Sama Dengan Menjatuhkan Mualem
Wakil Gubernur Aceh Fadhullah, Pimpin Apel Perdana Di Halaman Kantor Gubernur
Luar Biasa, Kodam IM Kembali Tangkap Pengedar Dan Pengguna Narkoba Di Aceh Barat.
Pangdam IM Hadiri Pisah Sambut Gubernur Aceh Dan Komitmen Dukung Pemerintah Kepemimpinan Baru.
Mualem-Dekfadh Resmi Dilantik, Mualem: Barcode BBM Harus Dihapuskan
Iskandar Syahputra Sebut, Ditundanya Pelantikan Kepala Daerah, PJ. Gubernur Dilema, Rakyat sengsara

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 13:04 WIB

Mak Gawat,!!!. Gelper Kembali Menjamur Di Kawasan Pelabuhan Batu Ampar

Sabtu, 19 April 2025 - 23:36 WIB

Judi Pingpong Bebas Beroperasi di Boombastic Pub & KTV Batam Dan Siapa Yang Bertanggung Jawab Untuk Memberantasnya.???

Sabtu, 19 April 2025 - 16:45 WIB

Diduga Jadi Pintu Masuk Barang Ilegal, Pelabuhan Hambali Lepas dari Pantauan Bea Cukai

Selasa, 15 April 2025 - 09:38 WIB

Dalam Rangka HBP Ke 61. Rutan Batam Gelar BS Dengan Tema Bermanfaat Untuk Masyarakat.

Minggu, 13 April 2025 - 07:29 WIB

Resahkan Masyarakat, MUI Batam Kecam Dugaan Tarian Striptis di First Club

Jumat, 11 April 2025 - 16:24 WIB

Rutan Batam Gelar Layanan Mobile VCT HIV Dan Sifilis Bagi Warga Binaan.

Sabtu, 5 April 2025 - 19:50 WIB

Polda Kepri Tinjau Pelayanan Keamanan Arus Mudik Wisatawan Mancanegara

Sabtu, 5 April 2025 - 19:36 WIB

Polda Kepri Tinjau Pelayanan Keamanan Arus Mudik Wisatawan Mancanegara

Berita Terbaru

ACEH UTARA

Dibakar Emosi, Pria di Nisam Antara Bacok Warga Saat Mediasi

Senin, 21 Apr 2025 - 18:10 WIB