Penyuluhan Sadar Hukum Didesa Penarah Oleh Cabjari Karimun Di Tanjung Batu.

SAJIRUN SARAGIH

- Redaksi

Senin, 1 Juli 2024 - 22:06 WIB

50139 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: Kabiro Oposisi-News86 Karimun, Sajirun S.

Karimun – Kegiatan Sosialisasi Penyuluhan Sadar Hukum oleh Pemerintahan Desa kepada Lembaga dan Perangkat Desa serta warga masyarakat diwilayah desa penarah, dengan mengundang Pihak Cabjari Karimun di Tanjung Batu, bertempat di gedung serba guna desa penarah, kecamatan belat, kabupaten karimun, kepri, senin, 01/07/24

Dalam sambutanya , Kades Penarah Abdul Rahman, SPd, Jas , terima-kasih kepada pihak Cabjari Karimun di Tanjung Batu yang telah memenuhi undangan Kami dari Pemerintahan Desa Penarah sebagai Nara Sumber dalam kegiatan Sosialisasi Penyuluhan Sadar Hukum ini.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selamat datang para Lembaga dan Perangkat Desa serta masyarakat Desa Penarah digedung Serba Guna, terima-kasih sudah meluangkan waktu, menyempatkan diri dan meringankan langkah hadir, berkumpul bersama pada pagi hari yang berbahagia ini, semoga jalinan silaturahmi sesama Kita yang telah terbina dengan cukup erat selama ini dapat terus terjalin jelas Kades.

Baca Juga :  Turnamen Badminton Polres Bintan Dalam Rangka Hari Bhayangkara ke-78 Berakhir, Ini Pemenangnya.

Tujuan penyuluhan sadar hukum ini, memberikan pemahaman kepada perangkat desa dalam pengelolaan dana desa dan alokasi dana desa agar bisa berjalan dengan baik, serta nantinya para perangkat desa dan BPD mengetahui mana yang dilarang dan mana yang di perbolehkan, sehingga nantinya tidak terjerat hukum tegas Abdul Rahman.

Ditempat yang sama, Kacabjari Karimun di Tanjung Batu Charles Hutabarat, SH.MH melalui Plt. Kasubsi Intelijen Dan Datun Febrinolin Simanjuntak, SH didampingi Analis Penuntutan Cabjari Fitria Anisa Febriana didalam pemaparan Sosialisasi Penyuluhan Sadar Hukum menyatakan, didalam kehidupan keseharian beragam aktifitas yang dilakukan, kesemuanya tidak terlepas dari aturan hukum, jauhi dan hindari segala perbuatan yang berdampak melanggar aturan hukum ucap Plt. Kasubsi Intelijen Dan Datun.

Baca Juga :  Kapolsek Bengkong, Ingatkan Warga . Untuk Antisipasi Anak Terjerumus Dalam Kenakalan Remaja.

Jauhi Narkoba, Judi Online dan perbuatan serta kebiasaan lain yang dapat merusak mental dan masa depan yang beresiko melanggar aturan ketentuan hukum yang berlaku di NKRI, Kantor Cabjari Karimun di Tanjung Batu selama jam kerja selalu terbuka lebar bagi warga masyarakat luas, untuk saling berkonsultasi terhadap ketentuan aturan hukum ungkap Plt. Intelijen Dan Datun.

Acara sosialisasi penyuluhan sadar hukum ini juga di hadiri Pengawal Tahanan Cabjari Doni Saragih dan Pengelola Berkas Perkara Cabjari Yoga Kurniawan Putra serta Pengawal Tahanan Cabjari Ade Bhakti , perangkat desa, BPD , tokoh masyarakat dan undangan lainya.[]

Berita Terkait

Selamatkan 50 Ribu Generasi Muda. Polresta Tanjungpinang Musnahkan Narkotika Jenis Sabu Seberat 9,6 Kg
Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Kabupaten Karimun Mengucapkan Selamat Hari Guru Nasional 2024
Assosiasi Pengusaha Indonesia ( APINDO ) Mengucapkan Hut Oposisi News Ke-3
Paslon Bupati Ing iskandarsyah – Rocky Marciano Bawole Resmi Mendaftar Ke KPUD Karimun
Paslon BARA Merupakan Pendaftar ke 3 Di Kantor KPUD Karimun.
Membangun Eksosistem, PT Timah Terus Berkomitmen Melestarikan Lingkungan Berkelanjutan 
Melalui Inovasi Sosial, PT. Timah Berikan Dampak Meluas Bagi Masyarakat Lingkar Tambang 
Olah Barang Bekas Menjadi Rupiah, PT Timah Berikan Bantuan Alat Pertukangan ke Pemuda Bangka Selatan

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 11:40 WIB

KSOP Bima Disorot, Penjadwalan Kapal Diduga Tak Adil dan Untungkan Kelompok Tertentu

Jumat, 18 April 2025 - 12:21 WIB

Sopir dan Buruh Angkut Gabah di Sumbawa Keluhkan Ketidakadilan Tarif BULOG: “Kami Hanya Terima Separuh dari Tarif Resmi”

Kamis, 17 April 2025 - 18:34 WIB

Liga Korupsi Indonesia : Apakah Dana Desa Layak Masuk Dalam “Divisi Utama”?

Selasa, 15 April 2025 - 21:32 WIB

Pengusaha Jagung di Sumbawa Angkat Bicara: HPP Tidak Realistis, NTB Terancam Krisis Penyerapan

Selasa, 15 April 2025 - 20:27 WIB

Isu Razia STNK dan Parkir Rp400 Ribu Heboh di Medsos, Bappenda NTB Tegaskan Hoaks

Selasa, 15 April 2025 - 20:04 WIB

Kepedulian Tanpa Batas, Babinsa Koramil 1607-12/Moyo Hilir Dukung Warga yang Tertimpa Musibah

Selasa, 15 April 2025 - 17:37 WIB

Heboh Unggahan Razia STNK di Facebook, Kasat Lantas Tegaskan “Informasi Itu Hoax”

Senin, 14 April 2025 - 20:00 WIB

Babinsa Telaga Dukung Rapat Koordinasi, Evaluasi dan Sosialisasi Program Pemerintahan Desa Telaga

Berita Terbaru