Lapas IDI Rayeuk Kelas II B Melaksanakan Ibadah Sholat Tarawih Bersama Warga Binaan

Siwah Rimba

- Redaksi

Sabtu, 23 Maret 2024 - 04:28 WIB

50241 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ACEH TIMUR – Kepala Lapas Idi Rayeuk Melakukan Monitoring Pemantauan Secara langsung terhadap pelaksanaan kegiatan Sholat Tarawih Bersama dilapas idi Rayeuk Kelas II B.

Dan kegiatan Sholat Tarawih Bersama di mushola Darul Muttaqien Lapas Idi Rayeuk Kelas II B bersama warga Binaan (WBP) berjamaah.

Dan jajaran Pengamanan dan pembinaan pada Lapas Idi Rayeuk Kelas II B untuk melakukan pengawasan secara melekat pada kegiatan Sholat Tarawih Bersama Warga Binaan (WBP) permasyarakatan.

Kegiatan Sholat Tarawih Berjamaah dilaksanakan Selama pada bulan Ramadhan dan Warga Binaan (WBP) yang Sedang Sholat Tarawih Bersama dikawal oleh para pegawai lapas Idi Rayeuk Kelas II B untuk melakukan pengawasan terhadap para warga Binaan WBP yang Sedang Sholat Tarawih Bersama.

Baca Juga :  Masyarakat Sipil LBH dan LSM Desak Bareskrim Mabes Polri dan Polda Aceh Segera Periksa Sulfus Di Kuala Langsa

Dan Kalapas Idi Rayeuk Kelas II B bapak Irhamuddin Merasa Senang Sekali Dengan Sholat Tarawih Berjamaah bersama warga Binaan (WBP) yang memiliki nilai ketulusan melakukan Sholat Tarawih Berjamaah dengan ikhlas dan khusyuk sholat tarawih nya pungkas Kalapas Idi Rayeuk.

Berita Terkait

Rombongan Kafilah Aceh Timur Disambut Hangat di Pidie Jaya
Kafilah Aceh Timur Siap Mengikuti MTQ Aceh ke-37 di Pidie Jaya
Kafilah Aceh Timur Bersinar di MTQ ke-37 Provinsi Aceh, Ini Kata Bupati
Kafilah Aceh Timur Tunjukkan Prestasi Gemilang di MTQ Aceh XXXVII
Spanduk Utama Di Lapangan Upacara Perayaan Hari Santri di Aceh Timur, Jadi Sorotan
Tuha Peut Desa Pante Kera di Lantik
Masyarakat Gampong Teupin Breuh, Minta Inspektorat Kabupaten Aceh Timur Audit Dana Desa T.A 2023-2024
Masyarakat Protes HGU PT Parama Argo Sejahtera

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 20:42 WIB

Anggota Koramil 1607-07/Lunyuk Tingkatkan Patroli Malam untuk Perkuat Keamanan Wilayah

Senin, 17 November 2025 - 19:47 WIB

29 Desa Dapat SHU? Ketua Gempar NTB Soroti Kejanggalan Mekanisme Dan Logika kebijakan

Senin, 17 November 2025 - 18:20 WIB

Ketua LSM Lingkar Hijau, Bung Taufan: “Aroma Rekayasa Semakin Menyengat, IPR Koperasi SBL Harus Dicabut!”

Senin, 17 November 2025 - 16:03 WIB

Perkuat Kepedulian Lingkungan, Koramil Lunyuk Bersama PT AMMAN Tanam Pohon di Danau Jelapang

Senin, 17 November 2025 - 15:48 WIB

Pertemuan dengan Kapolda NTB Melebar, GEMPAR NTB Bongkar Kejanggalan IPR Lantung dan Pembagian SHU

Senin, 17 November 2025 - 13:28 WIB

Balai Pemasyarakatan Kelas II Sumbawa Besar Gelar Donor Darah Peringati Hari Bakti Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan ke-1 Tahun 2025

Senin, 17 November 2025 - 13:24 WIB

Bapas Kelas II Sumbawa Besar Terima Kunjungan Kerja Kepala Kantor Wilayah Ditjenpas NTB

Senin, 17 November 2025 - 13:20 WIB

Bapas Kelas II Sumbawa Besar Hadiri Kegiatan Penanaman Jagung di Lahan SAE Ai Maja Lapas Sumbawa Besar sebagai Dukungan terhadap Program Ketahanan Pangan Nasional

Berita Terbaru

KOTA LANGSA

Pemko Langsa Gelar MUSRENBANG RPJMD Kota Langsa Tahun 2025-2029

Senin, 17 Nov 2025 - 22:18 WIB