Pernyataan Sikap IWO Indonesia Sumsel, Siap Mendukung Mensukseskan Pemilu 2024 Aman Dan Damai

REDAKSI OPOSISI NEWS 86

- Redaksi

Kamis, 14 Desember 2023 - 14:32 WIB

50373 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Prabumulih, – DPW dan seluruh DPD IWO Indonesia Se Sumsel melakukan pernyataan sikap dukungan dan bersinergi bersama Polda Sumsel, KPU dan Bawaslu dalam mensukseskan Pemilu 2024 aman dan damai.

Sikap pernyataan tersebut diungkapkan selepas pelantikan 10 DPD IWO Indonesia Se Sumsel di Gedung Islamic Center kota Prabumulih, Rabu (13/12/23).

Hadir dalam kegiatan tersebut, PJ Walikota Prabumulih, Kapolres Prabumulih yang di wakilkan oleh Kapolsek Prabumulih Timur, Ketua Umum IWO Indonesia, Ketua DPW IWO Indonesia Sumsel, serta seluruh anggota DPD IWO Indonesia Se Sumsel.

Dalam kesempatan itu, NR Icang Rahardian SH selaku KetuaUmum IWO Indonesia, mengungkapkan akan mendukung sepenuhnya dan bersinergi bersama Polda Sumsel, KPU, dan Bawaslu.

“Kami dari DPW dan DPD IWO Indonesia Se Sumsel sepenuhnya mendukung dan bersinergi bersama Polda Sumsel, KPU, dan Bawaslu dalam mensukseskan Pemilu 2024 aman dan damai,” ujarnya, saat memberikan pernyataannya yang di ikuti oleh seluruh anggota IWO Indonesia Sumsel

Baca Juga :  Survei Indikator Kepercayaan Publik terhadap Polri Bergerak Positif

Icang menambahkan, Iwo Indonesia di seluruh Indonesia siap memberikan dukungan dan siap bersinergi terhadap penyelenggaraan pemilu dan pihak kepolisian dalam mensukseskan Pemilu 2024.

“Yang terpenting, jangan mudah terprovokasi dengan berita hoax yang kaitannya dengan Pemilu 2024 yang belum tentu kebenarannya,” tegas Icang.

“Semoga adanya pernyataan sikap ini bisa ditiru oleh organisasi-organisasi wartawan dan organisasi masyarakat di Provinsi Sumsel. Tetap berkoordinasi dengan pihak kepolisian agar tercipta kondusifitas Kamtibmas di wilayah Sumsel,” tutup Icang. [Tim – IWO-I]

Berita Terkait

KSOP Bima Disorot, Penjadwalan Kapal Diduga Tak Adil dan Untungkan Kelompok Tertentu
Bapas Sumbawa Besar Gandeng CV. Cahaya Mulya, Wujudkan Program Penggemukan Sapi untuk Kemandirian Klien Pemasyarakatan
Sopir dan Buruh Angkut Gabah di Sumbawa Keluhkan Ketidakadilan Tarif BULOG: “Kami Hanya Terima Separuh dari Tarif Resmi”
Liga Korupsi Indonesia : Apakah Dana Desa Layak Masuk Dalam “Divisi Utama”?
Pengusaha Jagung di Sumbawa Angkat Bicara: HPP Tidak Realistis, NTB Terancam Krisis Penyerapan
Isu Razia STNK dan Parkir Rp400 Ribu Heboh di Medsos, Bappenda NTB Tegaskan Hoaks
Kepedulian Tanpa Batas, Babinsa Koramil 1607-12/Moyo Hilir Dukung Warga yang Tertimpa Musibah
Heboh Unggahan Razia STNK di Facebook, Kasat Lantas Tegaskan “Informasi Itu Hoax”
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 11:40 WIB

KSOP Bima Disorot, Penjadwalan Kapal Diduga Tak Adil dan Untungkan Kelompok Tertentu

Jumat, 18 April 2025 - 15:50 WIB

Bapas Sumbawa Besar Gandeng CV. Cahaya Mulya, Wujudkan Program Penggemukan Sapi untuk Kemandirian Klien Pemasyarakatan

Kamis, 17 April 2025 - 18:34 WIB

Liga Korupsi Indonesia : Apakah Dana Desa Layak Masuk Dalam “Divisi Utama”?

Selasa, 15 April 2025 - 21:32 WIB

Pengusaha Jagung di Sumbawa Angkat Bicara: HPP Tidak Realistis, NTB Terancam Krisis Penyerapan

Selasa, 15 April 2025 - 20:27 WIB

Isu Razia STNK dan Parkir Rp400 Ribu Heboh di Medsos, Bappenda NTB Tegaskan Hoaks

Selasa, 15 April 2025 - 20:04 WIB

Kepedulian Tanpa Batas, Babinsa Koramil 1607-12/Moyo Hilir Dukung Warga yang Tertimpa Musibah

Selasa, 15 April 2025 - 17:37 WIB

Heboh Unggahan Razia STNK di Facebook, Kasat Lantas Tegaskan “Informasi Itu Hoax”

Senin, 14 April 2025 - 20:00 WIB

Babinsa Telaga Dukung Rapat Koordinasi, Evaluasi dan Sosialisasi Program Pemerintahan Desa Telaga

Berita Terbaru