Kasat Samapta Polres Galus Adakan Kegiatan Latihan Bela Diri Polri

REDAKSI

- Redaksi

Kamis, 23 Februari 2023 - 04:20 WIB

50301 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES, OPOSISI-NEWS,86.COM – Untuk meningkatkan keterampilan serta mengasah kemampuan Anggotanya, Khususnya dalam hal Bela Diri Polri (BDP).

Kasat Samapta Polres Gayo Lues, Iptu. Ridwansyah SH,dan Anggotanya melakukan latihan beladiri Polri bertempat di halaman belakang Mapolres setempat. Guna menjaga Stamina Fisik dalam menghadapi tantangan tugas Polri kedepan yang semakin berat.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan Beladiri ini awalnya dimulai dengan pemanasan fisik kemudian dilakukan peregangan serta teknik – teknik dasar beladiri polri, yang artinya mulai dari tangan kosong.

“Ini dilakukan untuk memenuhi tantangan tugas kepolisian yang kompleks kedepannya. Dalam artian, kemampuan bela diri polri ini juga sebagai sarana anggota untuk tetap menjaga kesehatan dan kebugaran,” Kata Kasat Samapta Polres Gayo Lues Iptu.Ridwansyah SH, saat melatih anggotanya di halaman belakang Mapolres setempat, Pada Kamis (23/02/2023) Pagi dini hari tadi.

Baca Juga :  Mencari Terobosan di 'Tanoh Seribu Bukit': Mampukah Chairuddin Menguak Potensi KONI Gayo Lues?

Menurut Iptu.Ridwansyah, ujian bela diri polri ini merupakan salah satu syarat mutlak yang harus dilalui bagi anggota polri. Selain itu, bela diri ini juga harus dikuasi oleh setiap anggota polri dalam menunjang tugasnya sebagai pelindung,pengayom dan pelayan masyarakat.

“Kegiatan latihan bela diri polri ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan anggota dan siap di lapangan, serta sebagai syarat kenaikan pangkat,” sebutnya.

Baca Juga :  Luar Biasa, Baru Beberapa Minggu Tugas Di Daerah ini. Kapolres Gayo Lues, AKBP Hyrowo Langsung Serahkan Sembako Kepada Masyarakat Kurang Mampu Di Desa Lesten.

Perwira yang menyandang dua Balok kuning dipundak ini berharap, kegiatan latihan bela diri ini hendaknya berjalan dengan lancar dan para personel dapat terus berlatih hingga mahir nantinya sehingga bisa menjadi lebih baik dan profesional dalam menjalankan tugas di lapangan.

“Saya menghimbau kepada Personel agar terus berusaha berlatih dan berusaha untuk menjadi seorang prajurit polri yang tangguh dan tidak mengenal lelah dan tetap semangat,” Pungkasnya mengahiri. (Mus)

Berita Terkait

Ketika Luka Alam Belum Mengering di Tanah Gayo Lues
Marak Penipuan Kartu Perdana Telkomsel di Facebook, Konsumen Gayo Lues Jadi Korban
Banjir Bandang Gayo Lues: Luka Alam yang Belum Sembuh, Kewaspadaan yang Tak Pernah Usai
Wakapolres Gayo Lues Pimpin Kegiatan Bhakti Sosial Di Desa Pining, Berikut Videonya
Wakapolres Gayo Lues Pimpin Pergantian Pasukan Bakti Sosial di Kampung
Lewat Program Polri Peduli, Sumur Bor Dibangun di Masjid Al Ikhlas Desa Rigeb
Jembatan Gantung Pepalan Putus Saat Hujan Deras, Dua Warga Dilaporkan Hanyut
Mendidik Dengan Hati: Pola Asuh Cerdas Era Digital Di Gayo Lues

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 19:07 WIB

Retret PWI 2026 Teguhkan Peran Pers sebagai Penjaga Ketahanan Informasi Bangsa

Berita Terbaru

ACEH UTARA

Irigasi Hancur, Petani Geureudong Pase Terjerembab Krisis

Sabtu, 31 Jan 2026 - 14:29 WIB

ACEH

Subuh yang Mengajarkan Kepemimpinan

Jumat, 30 Jan 2026 - 21:28 WIB