Penyemaian Bibit Kopi GDAD Tahun 2024. Ini Kata Mantan Kepala BNNK Gayo Lues

REDAKSI

- Redaksi

Selasa, 6 Februari 2024 - 21:53 WIB

50376 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues – Menindak lanjuti Aksi GDAD yang baru-baru ini di Laksanakan di Kampung Penosan bersinar yang saat itu di hadiri Langsung oleh Kepala BNN RI Komjen, Pol. Dr. Marthinus Hukom, S.I.K., M.Si, Deputy Daya Emas, Deputy Pemberantasan, Pejabat Tinggi BNN RI lainnya. dan PJ Bupati beserta Forkopimda Kabupaten Gayo Lues.

Hal tersebut disampaikan Oleh Mantan Kepala BNNK Gayo Lues yang Saat ini
Menjabat sebagai Kabag Umum BNNP Bangka Belitung (Babel) Fauzul Iman ST, MSi, bertempat di Uyem Beriring Desa Blang Tenggulun Kecamatan Blangkejeren Kabupaten Gayo Lues Provinsi Aceh, Selasa (06/02/2024).

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Fauzul Iman, Saat ini Tahap Implementasi GDAD yang dilakukan sudah sesuai dengan kajian termasuk peningkatan perkapita Ekonomi Masyarakat yang berada di Wilayah Kabupaten Gayo Lues. Apalagi Peran GDAD sangat berperan Strategis dalam upaya mewujudkan Masyarakat sadar Hukum.

Baca Juga :  Polres Gayo Lues Terima Penghargaan Sebagai Satker IKPA Terbaik Dengan Nilai Terbaik (100) Priode Triwulan I Tahun 2023 KPPN Kutacane

Selain itu Kata Jebolan Sarjana S2 ini, Peningkatan, Pengawasan yang dilakukan Oleh BNN terhadap Kultivasi Ganja, Mantan Pecandu Narkoba dan Masyarakat yang rentan terhadap Kultivasi yang tinggal di pinggiran hutan bisa beralih ke Tanaman Produktif, seperti Tanaman Kopi, dimana Kopi melalui KSU Kopi Gayo Mountain Lauser binaan BNN yang saat itu sudah bekerjasama dengan PT. Ujang Jaya Internasional (UJI) untuk di Ekspor ke Luar Negeri yaitu Starbucks.

Lanjutnya, ada 6 Misi yang ada di Program kan GDAD, kesemua itu sudah dilaksanakan di Kabupaten Gayo Lues ini, ” hanya tinggal Pembentukan Agrowisata dengan Takslink ngopi di kebun Kopi GDAD yang insyaallah akan di Wujudkan pada Tahun 2025 mendatang,” Kata Fauzul Iman.

Baca Juga :  Kasat Reskrim Polres Aceh Tengah Sukses Jadi Komandan Upacara HUT RI ke-78

Dikatakannya, apalagi saat ini, Penyemaian Bibit Kopi yang dilakukan secara Swadaya oleh Ketua KSU Kopi Gayo Mountain Lauser Abdulrrahman (Aman Mala) bekerja sama dengan BNN Y dan PT. UJI untuk melakukan Penyemaian Bibit Kopi berlokasi di Desa Blang Tenggulun sekitar 100. 000 Ribu batang dan 50.000 Ribu batang yang sudah di bagikan ke kelompok Tani GDAD.

“Kita berharap, Program ini terus berlanjut sesuai arahan Kepala BNNP Aceh Brigjen,P Pol. Rudy Ahmad Sudrajat SIK MH,” Tutup Fauzul Iman.

Reporter: [Kamisan]

Berita Terkait

Ketika Luka Alam Belum Mengering di Tanah Gayo Lues
Marak Penipuan Kartu Perdana Telkomsel di Facebook, Konsumen Gayo Lues Jadi Korban
Banjir Bandang Gayo Lues: Luka Alam yang Belum Sembuh, Kewaspadaan yang Tak Pernah Usai
Wakapolres Gayo Lues Pimpin Kegiatan Bhakti Sosial Di Desa Pining, Berikut Videonya
Wakapolres Gayo Lues Pimpin Pergantian Pasukan Bakti Sosial di Kampung
Lewat Program Polri Peduli, Sumur Bor Dibangun di Masjid Al Ikhlas Desa Rigeb
Jembatan Gantung Pepalan Putus Saat Hujan Deras, Dua Warga Dilaporkan Hanyut
Mendidik Dengan Hati: Pola Asuh Cerdas Era Digital Di Gayo Lues
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 19:07 WIB

Retret PWI 2026 Teguhkan Peran Pers sebagai Penjaga Ketahanan Informasi Bangsa

Berita Terbaru

ACEH UTARA

Irigasi Hancur, Petani Geureudong Pase Terjerembab Krisis

Sabtu, 31 Jan 2026 - 14:29 WIB

ACEH

Subuh yang Mengajarkan Kepemimpinan

Jumat, 30 Jan 2026 - 21:28 WIB