Personel Polsek Rikit Gaib Lakukan Kegiatan Curhat Pagi Bersama Toda, Tomas Di Desa Ampa Kolak

REDAKSI OPOSISI NEWS 86

- Redaksi

Senin, 22 Mei 2023 - 08:10 WIB

50188 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

 

Rikit Gaib, Oposisi-News,86.Com – Demi menjaga keamanan dan ketertiban di Wilayah Hukum Polsek Rikit Gaib, Personel Polsek Rikit Gaib melakukan kegiatan Curhat Pagi terkait Program Quick Wins Presisi bersama Tokoh Adat, Tokoh Masyarakat bertempat di Desa Ampa Kolak Kecamatan Rikit Gaib Kabupaten Gayo Lues, Senin (22/05/2023).

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres Gayo Lues, AKBP. Efrianza SIK melalui Kapolsek Rikit Gaib Iptu. Rahmansyah Pinim melaporkan, kegiatan Curhat Pagi ini dilakukan adalah merupakan salah satu Program dan gagasan Kapolda Aceh, dan dalam hal ini Program tersebut dilaksanakan dan berjalan di Polres lain, khususnya di Polres Gayo Lues.

Baca Juga :  Kapolres Gayo Lues Bersama Forkopimda Hadiri Acara Semarak Seni Negeri Antara Di Bale Musara

Hal ini bertujuan agar Masyarakat dapat menyampaikan secara langsung tentang pendapat, Keluhan dan saran kepada Polisi. Sehingga Masyarakat bebas berpendapat dan menyampaikan saran dan kritikan yang sifatnya membangun, terutama berkaitan dengan layanan Kepolisian.

Lanjutnya, Curhat Pagi dan saran dari Masyarakat, akan ok langsung ditindak lanjuti secara Premitif dan Preventif seperti halnya ada keluhan mengenai permasalahan dan langsung diselesaikan.

Untuk kedepannya, tugas Pokok Kepolisian diharapkan lebih meningkat lagi, hal ini tidak terlepas dari pelayanan Polres Gayo Lues dan Polsek Rikit Gaib.

Baca Juga :  Polsek Pining Monitor Pembagian BLT Kepada 22 KK Dari ADD

Toda dan Tomas serta masyarakat ampa kolak berharap kerja sama dengan Polsek Rikit Gaib tetap selalu erat dan saling menjaga harkamtibmas di kec Rikit gaib.

Kegiatan tersebut dihadiri oleh
Bripka Julius Okta Bhabinkamtibmas Polsek Rikit gaib, Bripka Dedi Patra Bhabinkamtibmas Polsek Rikit Gaib, Babinsa Koramil 02 Rikit Gaib, Toda dan Tomas Kp. Ampa Kolak.

Kegiatan Curhat Pagi tersebut berjalan dengan aman dan lencar.

Sumber: dari Kapolsek Rikit Gaib, Iptu. Rahmansyah Pinim (Mus)

Berita Terkait

Ladang Ganja di Hutan Lindung Gayo Lues: Kisah Tiga Tersangka dan 16,5 Kg Narkotika Lintas Kabupaten
Ibu dan Anak Terlibat Jaringan Narkotika, Ladang Ganja Setengah Hektar Ditemukan
Kini Kapolres Gayo Lues: Hyrowo, Pemimpin Berhati Nurani yang Inspiratif
Sorotan Literasi: Kasat Tahti Polres Gayo Lues Dianugerahi Penghargaan Budaya Baca
Analisis Hukum & Tata Kelola Otonomi Pengurus dan Tata Kelola: Implikasi Hukum Keputusan DPD Gema Bangsa yang Mandiri
Jejak Ganja Gayo Lues: Kurir Terjebak, Bandar Luput Ke Sumatera Utara.
Operasi Gayo Lues: 60 Hektar Ladang Ganja Terkubur, 1,95 Ton Barang Bukti Diamankan
Polres Gayo Lues Mengukir Kemanusiaan: 63 Kantong Darah Untuk Hari Jadi Humas Polri Ke 74.
Tag :

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 15:48 WIB

Pertemuan dengan Kapolda NTB Melebar, GEMPAR NTB Bongkar Kejanggalan IPR Lantung dan Pembagian SHU

Senin, 17 November 2025 - 13:28 WIB

Balai Pemasyarakatan Kelas II Sumbawa Besar Gelar Donor Darah Peringati Hari Bakti Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan ke-1 Tahun 2025

Senin, 17 November 2025 - 13:24 WIB

Bapas Kelas II Sumbawa Besar Terima Kunjungan Kerja Kepala Kantor Wilayah Ditjenpas NTB

Senin, 17 November 2025 - 13:12 WIB

Bapas Sumbawa Besar Laksanakan Bakti Sosial Sambut Hari Bakti Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan ke-1 Tahun 2025

Minggu, 16 November 2025 - 20:39 WIB

Ketua Umum LSM Lingkar Hijau Bongkar Kejanggalan IPR: “Ada Permainan Serius, Jangan Bodohi Masyarakat Sumbawa!”

Minggu, 16 November 2025 - 19:53 WIB

‎Babinsa Kodim 1607/Sumbawa Gencar Patroli Malam Jaga Keamanan Wilayah ‎

Minggu, 16 November 2025 - 17:48 WIB

Danramil 1607-04/Alas Hadiri Pembukaan Turnamen Bupati Cup I Tahun 2025 di Desa Mapin Kebak

Minggu, 16 November 2025 - 17:45 WIB

Babinsa Bunga Eja Ikut Meriahkan Jalan Santai HUT Desa ke-15

Berita Terbaru