Kapolres Galus Silaturahmi Dengan Rekan Wartawan Sekabupaten Gayo Lues Jelang lebaran Idul Fitri

REDAKSI OPOSISI NEWS 86

- Redaksi

Jumat, 21 April 2023 - 03:16 WIB

50213 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Gayo Lues, Oposisi-News,86.Com –
Kapolres Gayo Lues Polda Aceh AKBP Efrianza SIK bersama PJU menerima kunjungan silahturahmi dan koordinasi rekan rekan wartawan serta awak media guna membahas situasi Kamtibmas terkini jelang lebaran di Mapolres Gayo Lues.

Para jurnalis ini langsung di terima dan di sambut oleh Kapolres Gayo Lues AKBP Efrianza SIK beserta PJU polres Gayo Lues, Silaturahmi antara wartawan dengan kapolres Gayo Lues dengan sejumlah perwira di Aula Tribun Polres Gayo Lues berlangsung santai dan penuh suasana kekeluargaan.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

AKBP Efrianza SIK, Kamis (20/04/2023) Kemaren mengungkapkan, sinergitas antara wartawan dengan kepolisian sangat dibutuhkan untuk terciptanya kamtibmas di kabupaten Gayo Lues.

“Terima kasih sudah membantu tugas-tugas Polres Gayo Lues khususnya memberikan informasi kepada masyarakat tentang pesan pesan Kamtibmas dari kami kepada masyarakat melalui media sosial dan media cetak selama ini,” Kapolres Galus.

Menurutnya, wartawan Gayo Lues itu ibarat mata dan telinga kepolisian. Sering kami dapat informasi dari teman-teman wartawan, setelah kita cek memang benar infonya. “Terima kasih atas sinergitas yang terjaga dengan baik ini.” sebutnya.

Dihadapan wartawan, Kapolres Gayo Lues Polda Aceh AKBP Efrianza SIK melalui melalui Kasihumas AKP Zulfikar SH mengatakan wartawan dan polisi bagaikan simbiosis mutualisme yang saling membutuhkan, Polisi membutuhkan wartawan, wartawan membutuhkan polisi.

Baca Juga :  Kapolres Gayo Lues Hadiri Pembukaan Gerakan Pangan Murah Dalam Rangka Stabilitasi Harga Pangan Di Pasar Terpadu Jelang Idul Adha

“Pekerjaan maupun tugas polisi tidak ada artinya tanpa publikasi dari wartawan. Jadi wartawan dan polisi bagai dua sisi mata uang yang saling mengisi,” katanya.

Dirinya pun meminta kepada rekan-rekan wartawan untuk membantu Polri dalam menjaga Kamtibmas dengan publikasi kegiatan polisi yang bersifat positif sesuai dengan program Kapolri prediktif, responsibilitas, transparansi berkeadilan (Presisi).

Dirinya mengucapkan terimakasih kepada Rekan-rekan Jurnalis atas kunjungan dan Silaturahmi Rekan-rekan Media Gayo Lues dalam rangka mendekatkan hubungan lebih baik lagi, Serta menjalin hubungan silaturahmi antara polres Gayo Lues dan para jurnalis.

Kami ingin mengenal lebih akrab dari masing-masing wartawan dan medianya. Sinergitas kita yang sudah dibangun baik selama ini agar bisa tetap kita jaga bersama.

Disela-sela perbincangannya, Kapolres meminta bantuan dari wartawan bila ada kegiatan atau berita yang dapat diekpose agar dapat dijadikan pemberitaan yang berkelanjutan atau bersambung, seperti dari proses ungkap kasus sampai pada tahap akhir.

“Kedepannya kami akan sering meminta bantuan dari wartawan dalam rangka memberikan himbauan kepada masyarakat melalui media, menyampaikan berita positif dari Polri, kegiatan-kegiatan masyarakat, kasus, dan juga menyampaikan informasi terkait situasi kamtibmas di wilayah hukum Polres Gayo Lues,” Pesan Kapolres.

Baca Juga :  Ketua DPP IWO-I Resmi Lantik Pengurus DPD IWO-I Kabupaten Sleman Masa Bhakti 2023/2027

Sementara Ketua PWI Kabupaten Gayo Lues Rasidan, mengucapkan terimakasih kepada Kapolres Gayo Lues yang telah menyelenggarakan pertemuan dengan rekan-rekan media, Kemitraan wartawan dengan Polri akan terus dibangun, sehingga tugas wartawan dan Polri dapat saling bersinergi dalam menjaga Kamtibmas, hubungan Polri dengan wartawan bukan hanya sebagai Mitra, lebih dari itu seperti hubungan keluarga.

“Bagi kami ini adalah momen penting, karena selama ini Kapolres Gayo Lues dan jajarannya telah memudahkan rekan-rekan media dalam memperoleh informasi berita,” ucap Rasidan

Dia pun berharap kepada teman-teman wartawan untuk saling bersinergi membantu Polri khususnya Polda Kalsel menjaga situasi Kamtibmas dalam momen tahun politik Pemilu 2024 mendatang.

Sementara, Ali Sadikin selaku perwakilan dari wartawan menuturkan bahwa pihaknya mendukung penuh tugas-tugas Polri khususnya Polres dalam memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat terutama menjelang sebagaimana semboyannya sebagai pelayan, pengayom, dan pelindung masyarakat.

Catatan: Informasi Rilis ini diterima oleh Media Oposisi-News dari Kasihumas Polres Gayo, AKP. Zulfikar SH, Jum’at 21 – April – 2023 Pagi. (Mus)

Berita Terkait

Ladang Ganja di Hutan Lindung Gayo Lues: Kisah Tiga Tersangka dan 16,5 Kg Narkotika Lintas Kabupaten
Ibu dan Anak Terlibat Jaringan Narkotika, Ladang Ganja Setengah Hektar Ditemukan
Kini Kapolres Gayo Lues: Hyrowo, Pemimpin Berhati Nurani yang Inspiratif
Sorotan Literasi: Kasat Tahti Polres Gayo Lues Dianugerahi Penghargaan Budaya Baca
Analisis Hukum & Tata Kelola Otonomi Pengurus dan Tata Kelola: Implikasi Hukum Keputusan DPD Gema Bangsa yang Mandiri
Jejak Ganja Gayo Lues: Kurir Terjebak, Bandar Luput Ke Sumatera Utara.
Operasi Gayo Lues: 60 Hektar Ladang Ganja Terkubur, 1,95 Ton Barang Bukti Diamankan
Polres Gayo Lues Mengukir Kemanusiaan: 63 Kantong Darah Untuk Hari Jadi Humas Polri Ke 74.
Tag :

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 17:02 WIB

GEMPAR NTB Bongkar Kejanggalan di Balik Panggung Panen Raya Emas dan Pembagian SHU IPR Lantung

Senin, 17 November 2025 - 16:03 WIB

Perkuat Kepedulian Lingkungan, Koramil Lunyuk Bersama PT AMMAN Tanam Pohon di Danau Jelapang

Senin, 17 November 2025 - 15:48 WIB

Pertemuan dengan Kapolda NTB Melebar, GEMPAR NTB Bongkar Kejanggalan IPR Lantung dan Pembagian SHU

Senin, 17 November 2025 - 13:24 WIB

Bapas Kelas II Sumbawa Besar Terima Kunjungan Kerja Kepala Kantor Wilayah Ditjenpas NTB

Senin, 17 November 2025 - 13:20 WIB

Bapas Kelas II Sumbawa Besar Hadiri Kegiatan Penanaman Jagung di Lahan SAE Ai Maja Lapas Sumbawa Besar sebagai Dukungan terhadap Program Ketahanan Pangan Nasional

Senin, 17 November 2025 - 13:12 WIB

Bapas Sumbawa Besar Laksanakan Bakti Sosial Sambut Hari Bakti Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan ke-1 Tahun 2025

Minggu, 16 November 2025 - 20:39 WIB

Ketua Umum LSM Lingkar Hijau Bongkar Kejanggalan IPR: “Ada Permainan Serius, Jangan Bodohi Masyarakat Sumbawa!”

Minggu, 16 November 2025 - 19:53 WIB

‎Babinsa Kodim 1607/Sumbawa Gencar Patroli Malam Jaga Keamanan Wilayah ‎

Berita Terbaru