Pemerintah Galus Tahun Ini, Rencana Beli Unit Damkar Untuk Ditempatkan Di Kecamatan Pining

REDAKSI OPOSISI NEWS 86

- Redaksi

Minggu, 16 April 2023 - 14:25 WIB

50368 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Gayo Lues, Oposisi-News,86.Com – Untuk mengantisipasi kebakaran di Kecamatan Pining, wancana Pemerintah Daerah Kabupaten Gayo Lues Tahun ini rencana akan membeli Tiga Unit Mobil Damkar dan Satu Unit akan ditempatkan di Kecamatan Pining.

Hal itu disampaikan PJ. Bupati Gayo Lues Drs. Alhudri MM saat mengunjungi dan melihat langsung Kebakaran di Desa Pining, Minggu (16/04/2023)

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Didepan Masyarakat Desa Pining Alhudri menjelaskan, jangan sampai terulang kembali kejadian kebakaran yang sama di Kecamatan Pining ini. Pemerintah Daerah bersama DPRK akan berusaha dan sepakat menganggarkan Mobil Damkar yang nantinya akan ditempatkan di Wilayah yang jauh dari jangkauan Ibu Kota Blangkejeren dengan rentang waktu dan jarak yang lumayan jauh dari ibu Kota Blangkejeren sekitar 20 Kilo Meter.

“Untuk pengadaan Mobil Damkar, Pemerintah Daerah Kabupaten Gayo Lues sudah menganggarkan hanya tinggal menunggu Eksekusinysaja. Kemungkinan sedikitnya ada tiga (3) Unit Damkar yang akan dibeli oleh Pemerintah Daerah,” Jelas Alhudri.

Baca Juga :  Dinas pendidikan Dan Pengurus PGRI Gayo Lues Salurkan Bantuan Kepada Korban Kebakaran Desa Pining

Pengadaan Damkar tersebut Kata Alhudri, untuk menambah Unit yang ada, guna mengantisipasi terjadinya kebakaran massal yang kerap melanda Kabupaten Gayo Lues, karena memang Daerah Gayo Lues masih banyak rumah semi permanen yang terbuat dari bahan Papan seperti Kayu Pinus.

“Diharapkan nantinya Damkar yang akan diberikan nanti bisa ditempatkan di Daerah yang memenuhi kebutuhan Air dengan cepat bila terjadi musibah kebakaran, Untuk itu saya berharap, nantinya penempatan Unit Damkar di Kecamatan Pining,” Tutur Alhudri.

Hal sama juga disampaikan Camat Pining Zulfian ST, dirinya berharap agar PJ. Bupati Gayo Lues Alhudri bisa menempatkan Satu Unit Damkar di Kecamatan Pining guna mengantisipasi terjadinya kebakaran kembali di Wilayah ini.

Baca Juga :  Personel Polsek Terangun Bersama Muspika Kecamatan Gelar Kegiatan Jum'at Curhat

” Berdasarkan Fakta dilapangan kebakaran yang terjadi Unit Damkar sampai kelokasi kebakaran saat api sudah mati dan 9 Unit Rumah Warga sudah ludes menjadi arang dan rata dengan tanah. Hal itu di akibatkan jarak yang sangat jauh dari ibu Kota Kabupaten,” Ujar Zulfian.

Sebelumnya, harapan yang sama juga pernah disampaikan oleh Wakil Ketua DPRK Gayo Lues H. Ibnu Hasim pada saat melakukan kunjungan kelokasi kebakaran di desa Pining beberapa waktu yang lalu.

H. Ibnu Hasim pernah meminta agar Pemerintah Kabupaten Gayo Lues menempatkan Satu Unit Damkar di Kecamatan Pining,” karena jarak antara Kecepatan Pining dengan Ibu Kota Kabupaten sangat jauh maka dibutuhkan Satu Unit Damkar di Kecamatan Pining ini guna mengantisipasi terjadinya kebakaran susulan,” Pungkasnya. (Mus)

Berita Terkait

Polres Gayo Lues Gelar Tradisi Pedang Pora Dalam Rangka Sertijab Kapolres
Bupati Gayo Lues Suhaidi, Lantik 20 Pejabat Struktural Eselon III.
Selamat Dilantiknya Suhardi, ST (Adi Ressam) Sebagai:
Penyelenggaraan HUT Kabupaten Gayo Lues Ke 23. Tahun 2025 Ini, Hanya Digelar Secara Sederhana
Turut Berduka Cita Atas Berpulangnya
Atas Instruksi Bupati Gayo Lues, Jalan Ke Kolam Biru Rerebe Tripe Jaya Langsung Dibersihkan Oleh Dinas PUPR.
Logo IWO Resmi Terdaftar Di Kemenkum RI Dan Ini Penjelasan Ditjen KI.
Ratusan Jemaah Ikuti Sholat Idul Fitri di Masjid Jami’ Kampung Porang
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 11:40 WIB

KSOP Bima Disorot, Penjadwalan Kapal Diduga Tak Adil dan Untungkan Kelompok Tertentu

Jumat, 18 April 2025 - 15:50 WIB

Bapas Sumbawa Besar Gandeng CV. Cahaya Mulya, Wujudkan Program Penggemukan Sapi untuk Kemandirian Klien Pemasyarakatan

Jumat, 18 April 2025 - 12:21 WIB

Sopir dan Buruh Angkut Gabah di Sumbawa Keluhkan Ketidakadilan Tarif BULOG: “Kami Hanya Terima Separuh dari Tarif Resmi”

Kamis, 17 April 2025 - 18:34 WIB

Liga Korupsi Indonesia : Apakah Dana Desa Layak Masuk Dalam “Divisi Utama”?

Selasa, 15 April 2025 - 21:32 WIB

Pengusaha Jagung di Sumbawa Angkat Bicara: HPP Tidak Realistis, NTB Terancam Krisis Penyerapan

Selasa, 15 April 2025 - 20:27 WIB

Isu Razia STNK dan Parkir Rp400 Ribu Heboh di Medsos, Bappenda NTB Tegaskan Hoaks

Selasa, 15 April 2025 - 20:04 WIB

Kepedulian Tanpa Batas, Babinsa Koramil 1607-12/Moyo Hilir Dukung Warga yang Tertimpa Musibah

Selasa, 15 April 2025 - 17:37 WIB

Heboh Unggahan Razia STNK di Facebook, Kasat Lantas Tegaskan “Informasi Itu Hoax”

Berita Terbaru

ACEH UTARA

Dibakar Emosi, Pria di Nisam Antara Bacok Warga Saat Mediasi

Senin, 21 Apr 2025 - 18:10 WIB

ACEH UTARA

Naif !!!. Aparatur Desa di Aceh Utara Diduga Potong Dana BLT Warga

Minggu, 20 Apr 2025 - 20:54 WIB