Kepala BNNK Galus, Resmi Tutup Kegiatan Bimtek Life Skill Di Desa Umellah Blangpegayon

REDAKSI

- Redaksi

Rabu, 22 Maret 2023 - 14:38 WIB

50328 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

GAYO LUES, OPOSISI-NEWS,86.COM – Badan Nasional Narkotika Kabupaten (BNNK) Gayo Lues, secara resmi menutup Kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) Life Skill Wilayah Proyek Percontohan AD bertempat di Desa Umellah Kecamatan Blangpegayon Kabupaten Gayo Lues.

Kegiatan Bimtek Life Skill di hari ketiga tersebut atau hari terakhir, para peserta melakukan pengemasan (Packing) Pelet ikan dan peserta juga menerima arahan dari Instruktur dalam hal pemasaran (Marketing) Pelet ikan.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebelum Penutupan Kegiatan Kegiatan Bimtek Life Skill tersebut, Kepala Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK) Gayo Lues, Fauzul Iman ST MSi menjelaskan, Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) Badan Narkotika Nasional (BNN) yang ke 21 Tahun.

Dengan Tema ‘Akselerasi War On Drugs’ menuju Indonesia Bersinar. Bimbingan Teknis (Bimtek) Life Skill pembuatan Pakan ikan di Desa Umellah, itu sudah dilaksanakan selama Tiga (3) hari, dan tentunya sudah bisa membuat Produk Pelet ikan. Dan harapan kami, jika selesai Kegiatan ini para Peserta Life Skill bersama BUMKp sudah bisa melanjutkan usaha ini dengan bekerja sama untuk menggerakkan roda Perekonomian BUMKp Didesa Umellah.

Baca Juga :  Jajaran Polsek Rikit Gaib Bersama Kepala Desa Dan Tokoh Masyarakat Gelar Kegiatan Jum'at Curhat

“Dan adanya dukungan dari Pemerintah Desa dan Stakeholder terkait, agar kewirausahaan yang dibangun dapat merubah maindset Masyarakat,” Tutur Jebolan Pasca sarjana S2 ini.

Selain itu Kata Anak Mantan Ketua Pemekaran Kabupaten Gayo Lues H. Maat Husein ini, upaya P4GN Badan Narkotika Nasional Kabupaten Gayo Lues telah membuat IBM Didesa Umellah. Supaya bisa menekan angka Prevalensi Penyalahgunaan Narkoba.

Sehingga nantinya, Desa Umellah bisa menjadi pemasok ikan dengan kualitas bersaing untuk memenuhi kebutuhan ikan di Kabupaten Gayo Lues. “Sehingga terwujudnya Desa Bersinar untuk menuju Gayo Lues Bersinar,” Pungkasnya.

Demikian halnya Camat Blangpegayon Teuku Saidi Ramli SPd menyampaikan Ucapan Terima kasih yang setinggi -tingginya kepada Kepala BNNK Gayo Lues yang telah membina Masyarakat Desa Umellah guna mencegah Peredaran Gelap Narkoba. Sehingga dalam pemberian Pelatihan Life Skill pembuatan Pelet ikan.

“Kami berharap, para Peserta Life Skill ini tetap Konsisten dalam melanjutkan pembuatan Pelet ikan Binaan BNNK Gayo Lues untuk menjalankan berwirausaha yang dapat meningkatkan Perekonomian Masyarakat serta terhindar dari Penyalahgunaan Narkoba jenis Ganja dan Sabu,” Kata Camat Blangpegayon ini.

Baca Juga :  Jalin Kerjasama Dengan Pemdes. Polsek Pining Tandatangani Nota Kesepahaman Bebas Narkoba.

Di akhir acara, Kepala Desa Umellah Suwardi juga menyampaikan ucapan terima kasih kepada Kepala BNNK Gayo Lues, yang telah melaksanakan Bimtek Life Skill pembuatan Pakan ikan, dalam hal Intervensi, Desa Umellah Bersinar. Ilmu/Skill yang diberikan oleh Instruktur, agar nantinya dapat di Aplikasikan baik secara Pribadi maupun Kelompok, untuk menggerakkan ekonomi BUMK yang ada. Dan saya berharap, agar nantinya Program Bimtek Life Skill ini menjadi Produk Unggulan di Desa Umellah Bersinar,” Pungkas Teuku Saidi Ramli.

Penutupan Kegiatan Bimtek Life Skill tersebut selain Kepala BNNK Gayo Lues, juga dihadiri oleh Muspika Kecamatan, Danramil Blangpegayon, Perwakilan SKPK, Perangkat Desa Umellah, serta undangan lainnya sehingga Penutupan Kegiatan Bimtek Life Skill tersebut berjalan dengan aman dan lancar. Dan diakhiri dengan Foto bersama, serta bersama – sama menggelorakan Akselarasi War On Drugs menuju Indonesia Bersinar. (Mus)

Berita Terkait

Ketika Luka Alam Belum Mengering di Tanah Gayo Lues
Marak Penipuan Kartu Perdana Telkomsel di Facebook, Konsumen Gayo Lues Jadi Korban
Banjir Bandang Gayo Lues: Luka Alam yang Belum Sembuh, Kewaspadaan yang Tak Pernah Usai
Wakapolres Gayo Lues Pimpin Kegiatan Bhakti Sosial Di Desa Pining, Berikut Videonya
Wakapolres Gayo Lues Pimpin Pergantian Pasukan Bakti Sosial di Kampung
Lewat Program Polri Peduli, Sumur Bor Dibangun di Masjid Al Ikhlas Desa Rigeb
Jembatan Gantung Pepalan Putus Saat Hujan Deras, Dua Warga Dilaporkan Hanyut
Mendidik Dengan Hati: Pola Asuh Cerdas Era Digital Di Gayo Lues
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 19:07 WIB

Retret PWI 2026 Teguhkan Peran Pers sebagai Penjaga Ketahanan Informasi Bangsa

Berita Terbaru

ACEH UTARA

Irigasi Hancur, Petani Geureudong Pase Terjerembab Krisis

Sabtu, 31 Jan 2026 - 14:29 WIB

ACEH

Subuh yang Mengajarkan Kepemimpinan

Jumat, 30 Jan 2026 - 21:28 WIB