Kapolsek Blangkejeren dan Anggota Monitoring Harga Bahan Pokok Di Pasar Centong

admin

- Redaksi

Kamis, 16 Maret 2023 - 13:25 WIB

50288 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Gayo Lues, Oposisi-News,86.Com – Memasuki Bulan Suci Ramdhan yang tidak lama lagi tiba, Kapolsek Blangkejeren, Ipda. Irwansyah didampingi oleh Wakapolseknya Ipda. Indra Gunawan dan Anggota melakukan sidak Pasar, bertempat di Pasar Centong atas, yang masih di Wilayah Hukum Polsek Blangkejeren.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sidak Pasar ini dilakukan oleh Jajaran Polsek Blangkejeren untuk Memonitor Harga Sembako menjelang masuknya Bulan Suci Ramdhan, Kamis (16/03/2023).

Baca Juga :  Kapal Nelayan Tenggelam Di Perairan Alu Bate Kuala Langsa. Dikabarkan Satu Meninggal Dunia Dan Satu Selamat

Selanjutnya, Kapolsek Blangkejeren Ipda. Irwansyah bersama Personel mengecek Stok kebutuhan Sembako untuk kebutuhan Masyarakat menjelang Bulan Ramadhan, seperti: Cabe Merah Besar, Cabe Rawit, Bawang Merah, Bawang Putih, Tomat, Kacang Panjang, Kentang, Wartel, Kelapa, Beras, Terigu, Gula Pasir, Daging, Ikan, Minyak Goreng, dan Telur.

Baca Juga :  Lebaran Tahun 2023 Masyarakat Kunjungi Wisata Kolam Biru dan Wisata Lainnya

Berdasarkan hasil Monitoring bahwa hingga saat belum ditemukan adanya kelangkaan dan penimbunan yang dapat mengganggu Perekonomian di Wilayah Hukum Polsek Blangkejeren.

“Pasokan Sembako dan bahan – bahan kebutuhan lainnya masih relatif Normal walaupun terdapat beberapa jenis bahan pangan dan Sayuran yang mengalami kenaikan,” Pungkas Irwansyah mengahiri. (Mus)

Berita Terkait

Ladang Ganja di Hutan Lindung Gayo Lues: Kisah Tiga Tersangka dan 16,5 Kg Narkotika Lintas Kabupaten
Ibu dan Anak Terlibat Jaringan Narkotika, Ladang Ganja Setengah Hektar Ditemukan
Kini Kapolres Gayo Lues: Hyrowo, Pemimpin Berhati Nurani yang Inspiratif
Sorotan Literasi: Kasat Tahti Polres Gayo Lues Dianugerahi Penghargaan Budaya Baca
Analisis Hukum & Tata Kelola Otonomi Pengurus dan Tata Kelola: Implikasi Hukum Keputusan DPD Gema Bangsa yang Mandiri
Jejak Ganja Gayo Lues: Kurir Terjebak, Bandar Luput Ke Sumatera Utara.
Operasi Gayo Lues: 60 Hektar Ladang Ganja Terkubur, 1,95 Ton Barang Bukti Diamankan
Polres Gayo Lues Mengukir Kemanusiaan: 63 Kantong Darah Untuk Hari Jadi Humas Polri Ke 74.
Tag :

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 17:02 WIB

GEMPAR NTB Bongkar Kejanggalan di Balik Panggung Panen Raya Emas dan Pembagian SHU IPR Lantung

Senin, 17 November 2025 - 16:03 WIB

Perkuat Kepedulian Lingkungan, Koramil Lunyuk Bersama PT AMMAN Tanam Pohon di Danau Jelapang

Senin, 17 November 2025 - 15:48 WIB

Pertemuan dengan Kapolda NTB Melebar, GEMPAR NTB Bongkar Kejanggalan IPR Lantung dan Pembagian SHU

Senin, 17 November 2025 - 13:24 WIB

Bapas Kelas II Sumbawa Besar Terima Kunjungan Kerja Kepala Kantor Wilayah Ditjenpas NTB

Senin, 17 November 2025 - 13:20 WIB

Bapas Kelas II Sumbawa Besar Hadiri Kegiatan Penanaman Jagung di Lahan SAE Ai Maja Lapas Sumbawa Besar sebagai Dukungan terhadap Program Ketahanan Pangan Nasional

Senin, 17 November 2025 - 13:12 WIB

Bapas Sumbawa Besar Laksanakan Bakti Sosial Sambut Hari Bakti Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan ke-1 Tahun 2025

Minggu, 16 November 2025 - 20:39 WIB

Ketua Umum LSM Lingkar Hijau Bongkar Kejanggalan IPR: “Ada Permainan Serius, Jangan Bodohi Masyarakat Sumbawa!”

Minggu, 16 November 2025 - 19:53 WIB

‎Babinsa Kodim 1607/Sumbawa Gencar Patroli Malam Jaga Keamanan Wilayah ‎

Berita Terbaru