Dalang Pembantaian Aceh Tenggara Tertangkap: Akhir Pelarian Sang Jagal Lima Nyawa

REDAKSI OPOSISI NEWS 86

- Redaksi

Selasa, 24 Juni 2025 - 11:05 WIB

50210 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Photo ilustrasi

Kutacane/Aceh Tenggara – Setelah sepekan menjadi buronan, pelaku pembunuhan keji yang menewaskan lima orang dan melukai satu lainnya di Desa Uning Sigurgur, Kecamatan Babul Rahmah, Kabupaten Aceh Tenggara, akhirnya berhasil diringkus oleh personel Polres Aceh Tenggara pada Senin malam (23/06/2025).

Penangkapan ini menjadi titik terang dalam kasus tragis yang mengguncang ketenangan masyarakat Aceh Tenggara. Tersangka, yang sebelumnya telah masuk dalam Daftar Pencarian Orang (DPO), diamankan di Desa Salim Pinim, Kecamatan Tanoh Alas, oleh tim gabungan kepolisian.

Penangkapan berlangsung sigap, dengan tersangka langsung dibawa menggunakan kendaraan operasional polisi untuk pemeriksaan lebih lanjut.

Peristiwa mengerikan ini terjadi pada Senin, 16 Juni 2025 lalu, di mana satu keluarga menjadi korban pembantaian sadis. Lima orang tewas di lokasi kejadian, sementara satu korban lainnya kini masih berjuang untuk pulih di RSUD Sahuddin Kutacane.

Camat Babul Rahmah, Rimandani Pagan, turut membenarkan kabar penangkapan ini. “Iya, kami sudah menerima informasi penangkapan dari pihak kepolisian,” ujarnya.

Baca Juga :  Audit Dana Desa dan Rotasi Camat Mengguncang Aceh Tenggara: Bupati Disorot Tajam Formades!

Hingga berita ini diturunkan, pihak kepolisian belum merilis motif di balik aksi brutal pelaku.

Namun, dengan tertangkapnya tersangka, proses penyelidikan dan pengembangan kasus diharapkan dapat berjalan lebih cepat untuk mengungkap motif dan fakta-fakta lain di balik tragedi ini.

Kasus ini telah menyita perhatian publik secara luas, dan penangkapan pelaku membawa sedikit kelegaan bagi masyarakat yang mendambakan keadilan. []

Berita Terkait

Misteri Kenaikan Harga Beras Terkuak di Lawe Sigalagala: Bupati Agara Turun Tangan!
TERBONGKAR! Skandal Beras Oplosan 21 Ton Seret Bulog Aceh Tenggara: Mafia Pangan Main Mata dengan Penjaga Kualitas?
Detik-detik Mencekam: Maling Ayam dan Jagung Nyaris Tewas Diamuk Massa di Aceh Tenggara
Audit Dana Desa dan Rotasi Camat Mengguncang Aceh Tenggara: Bupati Disorot Tajam Formades!
Bobroknya Moral Kades Lawe Alas: Dana Desa Ludes Digarong, Rakyat Dibiarkan Lapar, Hukum Diam Saja?!”
Pj. Kades Lawe Tawakh Dilaporkan ke Bupati Agara atas Dugaan Penyelewengan Dana dan Aroganisme
HUT ke-51 Aceh Tenggara: Momentum Mengenang dan Menghargai Jejak Para Pendiri, Termasuk Hasjidin Rauf Djafar Kutacane
Tragedi Berdarah di Aceh Tenggara, 5 Orang Tewas dan 2 Luka-Luka

Berita Terkait

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 11:53 WIB

Oki Indra Purnama Siap Maju di Musda Hanura Kepri ke-IV.

Kamis, 16 Oktober 2025 - 16:24 WIB

Eksploitasi Tanpa Hati Di Kabil: Harga Bauksit, Harga Hukum Yang Tergadai?

Senin, 13 Oktober 2025 - 12:56 WIB

Polda Kepri Gelar Razia Tempat Hiburan Malam. 

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 11:22 WIB

Rutan Kelas IIA Batam Gelar Razia Bersama APH, Dukung Pemberantasan HP dan Narkoba. 

Jumat, 10 Oktober 2025 - 19:42 WIB

Ultimatum Warga Bengkong: Kapolda Kepri dan Kapolri Diminta Segera “Bersihkan” Judi KIM Yang Merusak Mental Anak.

Kamis, 9 Oktober 2025 - 11:33 WIB

JANJI KEPALA BEA CUKAI KEPRI: SEKADAR UCAPAN?

Kamis, 9 Oktober 2025 - 09:31 WIB

Goncangan Batam: Judi KIM Menari Bebas di Tengah Sorotan Mata Aparat!

Selasa, 7 Oktober 2025 - 21:14 WIB

Jejak Tanah Ilegal di Batam: Terseret Nama Oknum Aparat di Balik Bukit yang Terkikis

Berita Terbaru

SUBULUSSALAM

KEBEBASAN PERS DICABIK-CABIK DI SUBULUSSALAM:

Sabtu, 18 Okt 2025 - 21:35 WIB

KARIMUN KEPRI

Konsolidasi partai PSI di hotel Royal Karimun

Sabtu, 18 Okt 2025 - 20:36 WIB

KARIMUN KEPRI

Konsolidasi partai PSI di hotel Royal Karimun

Sabtu, 18 Okt 2025 - 17:47 WIB

BATAM KEPRI

Oki Indra Purnama Siap Maju di Musda Hanura Kepri ke-IV.

Sabtu, 18 Okt 2025 - 11:53 WIB