HUT Persit ke-79, Kodim Aceh Utara Gelar Turnamen Bola Voli

Siwah Rimba

- Redaksi

Rabu, 19 Februari 2025 - 17:57 WIB

50169 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

LHOKSEUMAWE – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Persit Kartika Chandra Kirana tahun 2025, Persit KCK Cabang XX Kodim 0103/Aceh Utara menggelar turnamen bola voli.

Kegiatan yang berlangsung di Lapangan Voli Makodim 0103/Aceh Utara, Jl. Iskandar Muda, Kelurahan Kampung Jawa Lama, Kecamatan Banda Sakti, Kota Lhokseumawe, pada Rabu (19/2/2025) ini diikuti dengan penuh semangat oleh para peserta.

Dandim 0103/Aceh Utara, Letkol Kav Makhyar S.T., M.M., M.H.I., menekankan pentingnya menjunjung tinggi sportivitas dalam pertandingan. “Tetap semangat, junjung tinggi sportivitas, dan yang paling utama, jaga faktor keamanan,” ujarnya.

Senada dengan Dandim, Ketua Persit KCK Cabang XX Kodim 0103/Aceh Utara, Ny. Raena Makhyar, menyampaikan bahwa turnamen ini tidak hanya menjadi ajang peringatan HUT Persit, tetapi juga untuk mempererat tali silaturahmi, memperkuat kebersamaan, serta mencari bibit-bibit atlet dari Persit masing-masing ranting.

Baca Juga :  Rapat Koordinasi Menghadapi Idul Fitri, Kapolres Lhokseumawe paparkan Renpam Operasi Ketupat Seulawah 2024

“Olah raga bersama ini bertujuan untuk menjaga kesehatan dan kebugaran tubuh, serta menjadi sarana silaturahmi dan meningkatkan kekompakan,” kata Ny. Raena Makhyar.

Antusiasme terlihat dari semangat peserta dan dukungan penuh dari para supporter. Sorak-sorai dan suara terompet menambah semarak pertandingan. “Alhamdulillah, suasana hari ini sangat meriah. Selamat bertanding, tetap semangat dan sportif,” tutupnya.(red)

Berita Terkait

2,3 Miliar Modal Dua BUMG Di Kecamatan Sawang Diduga Jadi Ajang Korupsi
TNI Gelar Karya Bakti Bersihkan Masjid Jelang Ramadhan di Lhokseumawe
Akademisi dan Tokoh Masyarakat Dukung Prof. Husni Mubarak Calon Rektor IAIN Lhokseumawe
Pererat Kemitraan, Polres Lhokseumawe Jalin Silaturahmi dengan Insan Pers
Satlantas Polres Lhokseumawe Pasang Spanduk Peringatan di Daerah Rawan Laka
Ambulance RSU Bunda Lhokseumawe Diduga Bertarif 7 Ribu Rupiah Per KM
Pramuka MAN 1 Lhokseumawe Adakan Persami
Jalin Sinergitas Dandim 0103/Aceh Utara Terima Kunjungan Silaturahmi Forum Kuechik Kabupaten Aceh Utara Dan Kota Lhokseumawe 

Berita Terkait

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 11:53 WIB

Oki Indra Purnama Siap Maju di Musda Hanura Kepri ke-IV.

Kamis, 16 Oktober 2025 - 16:24 WIB

Eksploitasi Tanpa Hati Di Kabil: Harga Bauksit, Harga Hukum Yang Tergadai?

Senin, 13 Oktober 2025 - 12:56 WIB

Polda Kepri Gelar Razia Tempat Hiburan Malam. 

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 11:22 WIB

Rutan Kelas IIA Batam Gelar Razia Bersama APH, Dukung Pemberantasan HP dan Narkoba. 

Jumat, 10 Oktober 2025 - 19:42 WIB

Ultimatum Warga Bengkong: Kapolda Kepri dan Kapolri Diminta Segera “Bersihkan” Judi KIM Yang Merusak Mental Anak.

Kamis, 9 Oktober 2025 - 11:33 WIB

JANJI KEPALA BEA CUKAI KEPRI: SEKADAR UCAPAN?

Kamis, 9 Oktober 2025 - 09:31 WIB

Goncangan Batam: Judi KIM Menari Bebas di Tengah Sorotan Mata Aparat!

Selasa, 7 Oktober 2025 - 21:14 WIB

Jejak Tanah Ilegal di Batam: Terseret Nama Oknum Aparat di Balik Bukit yang Terkikis

Berita Terbaru

SUBULUSSALAM

KEBEBASAN PERS DICABIK-CABIK DI SUBULUSSALAM:

Sabtu, 18 Okt 2025 - 21:35 WIB

KARIMUN KEPRI

Konsolidasi partai PSI di hotel Royal Karimun

Sabtu, 18 Okt 2025 - 20:36 WIB

KARIMUN KEPRI

Konsolidasi partai PSI di hotel Royal Karimun

Sabtu, 18 Okt 2025 - 17:47 WIB

BATAM KEPRI

Oki Indra Purnama Siap Maju di Musda Hanura Kepri ke-IV.

Sabtu, 18 Okt 2025 - 11:53 WIB