Ambulance RSU Bunda Lhokseumawe Diduga Bertarif 7 Ribu Rupiah Per KM

Siwah Rimba

- Redaksi

Senin, 17 Februari 2025 - 18:48 WIB

50294 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lhokseumawe – Bawa pulang Jenazah pakai Ambulance Rumah Sakit Umum Bunda Lhokseumawe, diduga kena tarif Rp. 7.000 ribu rupiah per KM.

Hal itu disampaikan oleh keluarga pasien asal Paya Bakong, Aceh Utara, Sabtu, 15/02/2025, dimana salah satu keluarganya meninggal dunia di rumah sakit Bunda, saat proses pemulangan jenazah salah seorang perawat laki laki mengatakan, ada biaya 7.000 ribu rupiah per KM.

” Ya bang kami diminta biaya untuk pemulangan Jenazah Rp. 7.000 ribu rupiah Per Km, coba abang kalikan dari Lhokseumawe ke Paya Bakong sekitar 35 Km, jadi kami telepon Ambulance Puskesmas Paya Bakong saja untuk menjemput,” ucap salah satu keluarga.

Jika dugaan tersebut benar, sungguh sangat disayangkan, masyarakat lagi musibah malah dikutip biaya untuk ambulans, jika 7.000 ribu rupiah dikalikan 35 Km jumlahnya Rp. 245.000,- (Dua Ratus Empat Puluh Lima Ribu Rupiah).

Sementara itu Humas RSU Bunda, sapaan Pak Din, saat dikonfirmasi awak media, Via telepon Whastapp pribadinya menjelaskan, jika pasien tersebut lebih dari 10 Km jauhnya maka kena biaya 7.000 ribu rupiah per km.

” Jika pasien tersebut dipulangkan 10 Km dari RS maka ambulance gratis, tetapi jika lebih dari 10 Km maka kena biaya 7.000 ribu rupiah per Km, dan jika pasien tersebut ada surat keterangan miskin maka gratis,” ucap Pak Din.

Baca Juga :  Cabuli Santri Oknum Ustadz di Bener Meriah Diringkus Polres Lhokseumawe 

Kepala Dinas Kabupaten Aceh Utara, Amir Syarifuddin, S.K.M., M.M., saat dikonfirmasi mengatakan, Kalau Rumah Sakit Bunda saya tidak tahu, itu konfirmasi dengan BPJS atau Dinkes Kota, kalau Aceh Utara tidak ada biaya, Rumah Sakit Kota enggak tahu gimana aturan,” ucap Amri Syarifuddin.

Ditempat terpisah, Kepala Dinas Kesehatan Kota Lhokseumawe ,Safwaliza, S.Kep. MKM, saat dikonfirmasi soal biaya Ambulance, Senin, 17/02/2025, mengatakan, Untuk pasien umum Bayar, untuk pasien BPJS ditanggung BPJS,” ucapnya.

Saat disinggung, kata Dinkes Aceh Utara, kalau di Kabupaten tersebut tidak ada biaya Ambulans, iya menjawab, Lon Hana Muefhom Chit Aceh Utara bg (Saya tidak Paham juga Kalau Aceh Utara bang” pungkasnya. ( Tim )

Berita Terkait

2,3 Miliar Modal Dua BUMG Di Kecamatan Sawang Diduga Jadi Ajang Korupsi
TNI Gelar Karya Bakti Bersihkan Masjid Jelang Ramadhan di Lhokseumawe
Akademisi dan Tokoh Masyarakat Dukung Prof. Husni Mubarak Calon Rektor IAIN Lhokseumawe
Pererat Kemitraan, Polres Lhokseumawe Jalin Silaturahmi dengan Insan Pers
Satlantas Polres Lhokseumawe Pasang Spanduk Peringatan di Daerah Rawan Laka
HUT Persit ke-79, Kodim Aceh Utara Gelar Turnamen Bola Voli
Pramuka MAN 1 Lhokseumawe Adakan Persami
Jalin Sinergitas Dandim 0103/Aceh Utara Terima Kunjungan Silaturahmi Forum Kuechik Kabupaten Aceh Utara Dan Kota Lhokseumawe 

Berita Terkait

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 11:53 WIB

Oki Indra Purnama Siap Maju di Musda Hanura Kepri ke-IV.

Kamis, 16 Oktober 2025 - 16:24 WIB

Eksploitasi Tanpa Hati Di Kabil: Harga Bauksit, Harga Hukum Yang Tergadai?

Senin, 13 Oktober 2025 - 12:56 WIB

Polda Kepri Gelar Razia Tempat Hiburan Malam. 

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 11:22 WIB

Rutan Kelas IIA Batam Gelar Razia Bersama APH, Dukung Pemberantasan HP dan Narkoba. 

Jumat, 10 Oktober 2025 - 19:42 WIB

Ultimatum Warga Bengkong: Kapolda Kepri dan Kapolri Diminta Segera “Bersihkan” Judi KIM Yang Merusak Mental Anak.

Kamis, 9 Oktober 2025 - 11:33 WIB

JANJI KEPALA BEA CUKAI KEPRI: SEKADAR UCAPAN?

Kamis, 9 Oktober 2025 - 09:31 WIB

Goncangan Batam: Judi KIM Menari Bebas di Tengah Sorotan Mata Aparat!

Selasa, 7 Oktober 2025 - 21:14 WIB

Jejak Tanah Ilegal di Batam: Terseret Nama Oknum Aparat di Balik Bukit yang Terkikis

Berita Terbaru

SUBULUSSALAM

KEBEBASAN PERS DICABIK-CABIK DI SUBULUSSALAM:

Sabtu, 18 Okt 2025 - 21:35 WIB

KARIMUN KEPRI

Konsolidasi partai PSI di hotel Royal Karimun

Sabtu, 18 Okt 2025 - 20:36 WIB

KARIMUN KEPRI

Konsolidasi partai PSI di hotel Royal Karimun

Sabtu, 18 Okt 2025 - 17:47 WIB

BATAM KEPRI

Oki Indra Purnama Siap Maju di Musda Hanura Kepri ke-IV.

Sabtu, 18 Okt 2025 - 11:53 WIB