Berkunjung ke Dayah Budi Malikussaleh Aceh Timur, Haji Uma Motivasi Para Santri

Siwah Rimba

- Redaksi

Senin, 23 Desember 2024 - 00:48 WIB

50128 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Aceh Timur – Anggota DPD RI asal Aceh, H. Sudirman Haji Uma, S.Sos berkunjung ke Dayah Budi Malikussaleh, Gampong Buket Kulam, Kecamatan Darul Aman, Kabupaten Aceh Timur, Sabtu (21-12-2024).

Kedatangan Haji Uma dan rombongan disambut Aba Burhanuddin, HS selaku pimpinan beserta dewan guru dan para santri Dayah Budi Malikussaleh.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kesempatan itu, senator yang akrab disapa Haji Uma oleh masyarakat Aceh ini juga turut memberikan motivasi kepada para santri dayah.

Baca Juga :  Masyarakat Sipil LBH dan LSM Desak Bareskrim Mabes Polri dan Polda Aceh Segera Periksa Sulfus Di Kuala Langsa

“Kalian adalah sosok pemimpin dimasa yang akan datang, siapapun bisa memimpin Aceh kedepan asalkan segala sesuatu harus di awali dengan niat, jika niat kita baik maka akan Allah SWT berikan jalan yang terbaik, tetapi jika niat kita tidak baik maka kehancuran yang akan kita dapatkan”, ujar Haji Uma dihadapan para santri.

Dalam penyampaiannya, Haji uma juga menaruh harapan semoga di Dayah Budi Malikussaleh akan terlahir ulama-ulama muda yang dapat memberikan ilmu yang positif bagi masyarakat, negara dan anak anak bangsa khususnya kedepan nantinya.

Baca Juga :  Hadir di Aceh Timur, Haji Uma Ajak Masyarakat Menangkan Mualem-Dek Fadh dan AZAN

Sementara itu, Pimpinan Dayah Budi Malikussaleh, Aba Burhanuddin, HS pada kesempatan itu menyampaikan ucapan terimakasih kepada Haji Uma yang telah berkunjung ke dayahnya.

“Ini merupakan suatu kebahagiaan bagi kami, apalagi motivasi yang diberikan kepada para santri bisa menambah semangat para santri dalam belajar, agar suatu saat mereka menjadi pemimpin yang berguna bagi negara dan bangsa”, tutup Aba Burhanuddin HS yang juga dikenal dengan Abah Buket Kawat. (Red)

Berita Terkait

Gawat ???. Oknum Keuchik Gampong Bukit Tiga kecamatan Birem Bayeun Diduga Terlibat Penyulingan Minyak Ilegal
Kendala Biaya Berobat ke Jakarta, Haji Uma Datangi Rumah Balita Bocor Jantung di Aceh Timur
Ketua KIP Aceh Timur Bungkam Terkait Penggelapan Dana Bimtek Pantarlih yang di Bebankan Kepada PPS oleh Oknum PPK
HUT Organisasi AWAI Ke-4, Kapolres Aceh Timur Terima Penghargaan “Sahabat Pers
Haji Uma Silaturrahmi dengan Kapolres Aceh Timur  Bahas Perkembangan Daerah dan Penguatan Kinerja
Hadir di Aceh Timur, Haji Uma Ajak Masyarakat Menangkan Mualem-Dek Fadh dan AZAN
Tujuh Nelayan Aceh Timur Ditangkap oleh Otoritas Myanmar, Keluarga Lapor Kepada Haji Uma
Karena Kecelakaan Kerja, Haji Uma dan PPAM Bantu Fasilitasi Pemulangan Muhajir Dari Malaysia 

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 11:40 WIB

KSOP Bima Disorot, Penjadwalan Kapal Diduga Tak Adil dan Untungkan Kelompok Tertentu

Jumat, 18 April 2025 - 12:21 WIB

Sopir dan Buruh Angkut Gabah di Sumbawa Keluhkan Ketidakadilan Tarif BULOG: “Kami Hanya Terima Separuh dari Tarif Resmi”

Kamis, 17 April 2025 - 18:34 WIB

Liga Korupsi Indonesia : Apakah Dana Desa Layak Masuk Dalam “Divisi Utama”?

Selasa, 15 April 2025 - 21:32 WIB

Pengusaha Jagung di Sumbawa Angkat Bicara: HPP Tidak Realistis, NTB Terancam Krisis Penyerapan

Selasa, 15 April 2025 - 20:27 WIB

Isu Razia STNK dan Parkir Rp400 Ribu Heboh di Medsos, Bappenda NTB Tegaskan Hoaks

Selasa, 15 April 2025 - 20:04 WIB

Kepedulian Tanpa Batas, Babinsa Koramil 1607-12/Moyo Hilir Dukung Warga yang Tertimpa Musibah

Selasa, 15 April 2025 - 17:37 WIB

Heboh Unggahan Razia STNK di Facebook, Kasat Lantas Tegaskan “Informasi Itu Hoax”

Senin, 14 April 2025 - 20:00 WIB

Babinsa Telaga Dukung Rapat Koordinasi, Evaluasi dan Sosialisasi Program Pemerintahan Desa Telaga

Berita Terbaru