KIP Resmi Tetapkan Dua Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Gayo Lues.

REDAKSI OPOSISI NEWS 86

- Redaksi

Senin, 23 September 2024 - 12:45 WIB

50260 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Said Sani -Saini Namor Urut 1 Dan Suhaidi – Maliki Nomor Urut 2.

 

Gayo Lues – Komisi Independen Pemilih (KIP) Kabupaten Gayo Lues resmi menetapkan dua pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Gayo Lues yang akan bertarung pada Pilkada 2024 ini. Penetapan dilakukan oleh KIP Gayo Lues beserta Komisioner dan Sekretaris KIP beberapa hari yang lalu dan pengundian Nomor peserta Pilkada juga dilakukan pada Senin (23/09/2024) Pagi tadi.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebelum dilakukan pengundian Nomor Urut dilakukan, Komisi Independen Pemilih terlebih dahulu menetapkan dua Pasangan Calon ikut bertarung di Pilkada nanti diantaranya adalah, Said Sani dan Saini yang disingkat dengan (Gaesss) kemudian Pasangan Suhaidi dan H. Maliki yang disingkat dengan (Sama).

Baca Juga :  Kasat Samapta Polres Galus Kembali Himbau Masyarakat Badak Untuk Tidak Membakar hutan dan lahan

Sehingga pencabutan Nomor Urut pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Gayo Lues merupakan Tahapan Pilkada Tahun 2024.

Selanjutnya, usai pencabutan Nomor Urut, kedua pasangan Calon akan menandatangani deklarasi kempanye damai, sementara masa kampanye akan dimulai dalam waktu dekat sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan oleh KIP Gayo Lues.

Pada saat pencabutan Nomor Urut pasangan Calon, Nomor Urut 1 diperoleh oleh Pasangan Said Sani dan Saini, sementara untuk Nomor Urut 2 diperoleh oleh Pasangan Suhaidi dan H. Maliki.

Sebelum penetapan pasangan Calon, beberapa tahapan telah dilakukan mulai dari Verifikasi Administrasi hingga masa tanggapan Masyarakat, sehingga hari ini telah ditetapkan Nomor Urut pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Gayo Lues.

Baca Juga :  DPC Partai Demokrat Gayo Lues, Minta Perlindungan Hukum ke MA

Pada akhirnya KIP Gayo Lues menyerahkan Nomor Urut Pasangan Calon Bupati dan Wakil secara langsung bertempat di Kantor KIP yang diserahkan oleh Ketua KIP Gayo Lues Khairuddin SPd kepada masing-masing pasangan Calon yang disaksikan para pendukung dan simpatisan masing masing Pasangan Calon.

Untuk menjaga kelancaran acara pencabutan Nomor Urut KIP membatasi jumlah Pendukung yang hadir, sehingga dengan penetapan Pasangan Calon, Kabupaten Gayo Lues bersiap menggelar pesta untuk memilih Kepala Daerah yang diharapkan agar berjalan dengan aman, Damai, tertip dan lancar. []

Berita Terkait

Ladang Ganja di Hutan Lindung Gayo Lues: Kisah Tiga Tersangka dan 16,5 Kg Narkotika Lintas Kabupaten
Ibu dan Anak Terlibat Jaringan Narkotika, Ladang Ganja Setengah Hektar Ditemukan
Kini Kapolres Gayo Lues: Hyrowo, Pemimpin Berhati Nurani yang Inspiratif
Sorotan Literasi: Kasat Tahti Polres Gayo Lues Dianugerahi Penghargaan Budaya Baca
Analisis Hukum & Tata Kelola Otonomi Pengurus dan Tata Kelola: Implikasi Hukum Keputusan DPD Gema Bangsa yang Mandiri
Jejak Ganja Gayo Lues: Kurir Terjebak, Bandar Luput Ke Sumatera Utara.
Operasi Gayo Lues: 60 Hektar Ladang Ganja Terkubur, 1,95 Ton Barang Bukti Diamankan
Polres Gayo Lues Mengukir Kemanusiaan: 63 Kantong Darah Untuk Hari Jadi Humas Polri Ke 74.

Berita Terkait

Sabtu, 15 November 2025 - 21:52 WIB

PT MPK Akan Kelola Parkir Pelabuhan Taman Bunga Dengan Sistim Digital

Jumat, 14 November 2025 - 07:39 WIB

Jejak Retak Proyek 8,8 Miliar BP Karimun: Aspal Tipis, Pejabat Pembungkam

Kamis, 13 November 2025 - 15:26 WIB

Benteng Regulasi Internal Kontra Tembok Transparansi UU KIP: Proyek “Siluman” Pelindo di Karimun

Selasa, 11 November 2025 - 08:51 WIB

Rangkaian kegiatan Rutin Tahunan Di Bulan Rabi’ul Awal Didesa Tanjung Berlian Barat.

Minggu, 9 November 2025 - 19:31 WIB

Agen-Agen Grenti Di Pelabuhan Tanjung Bale Karimun Kebal Hukum

Jumat, 7 November 2025 - 08:53 WIB

Pungli Berkedok ‘Uang Gerenti’ di Pelabuhan Karimun: Mafia Tiket Pekerja Migran?.

Kamis, 6 November 2025 - 17:17 WIB

Transparansi ‘Buntung’ di Pelabuhan: Proyek Pelindo Karimun Tanpa Plang, Melawan Asas Akuntabilitas

Selasa, 4 November 2025 - 16:33 WIB

Pungli Berkedok ‘Uang Gerenti’ Menjajah Pelabuhan Karimun: Jerat Pahlawan Devisa di Tanah Sendiri

Berita Terbaru