DPD Libas Meranti Silaturahmi Ke Rumah Dinas Asmar.

admin

- Redaksi

Jumat, 7 Juni 2024 - 13:55 WIB

50248 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: Kabiro Oposisi-News86 Meranti, Yudi Yustira.

Meranti – Pengurus Ormas DPD Light Independent Bersatu (LIBAS) Kepulauan Meranti – Riau melakukan agenda silaturrahmi ke rumah dinas Plt. Bupati Kepulauan Meranti AKBP. (Purn) H. Asmar di Jalan Merdeka – Selatpanjang pada Jum’at malam 07 Juni 2024 sekira pukul 20.30 WIB.

Bersama sejumlah pengurus organisasi, Ketua DPD LIBAS Kepulauan Meranti T. Lailatul Sahanry, S.Pd mengaku bahwa pihaknya respect terhadap kepemimpinan H. Asmar serta siap memberikan dukungan di akhir – akhir masa jabatannya.

“Setiap pihak tentu memiliki hak prerogative dalam memberikan penilaian, dan kami dari DPD LIBAS Meranti respect pada kepemimpinan Plt. Bupati kita Bapak H. Asmar serta siap memberikan dukungan di akhir – akhir masa jabatan beliau”, ujarnya beberapa saat setelah meninggalkan lokasi pertemuan.

Lailatul Sahanry juga menyebut bahwa pihaknya mendapatkan sambutan sangat baik dari orang nomor Satu di Kepulauan Meranti itu bersama sejumlah Kepala Dinas yang juga turut hadir.

Baca Juga :  Polsek Batu Ampar Kembali Gelar Kegiatan Jum'at Curhat Bersama Warga Tanjung Sengkuang.

“Alhamdulillah, Pak Bupati menyambut sangat baik kedatangan kita bersama kawan – kawan yang didampingi oleh beberapa Kepala Dinas juga. Bahkan beliau berharap bahwa Ormas kita dapat membantu jalannya pemerintahan Daerah, tentunya itu merupakan amanat yang perlu dijaga bersama seluruh pengurus dan saya fikir kita semua selalu siap untuk menjalankannya”, tutup Tengku Lailatul Sahanry, S.Pd.[]

Berita Terkait

Selamatkan 50 Ribu Generasi Muda. Polresta Tanjungpinang Musnahkan Narkotika Jenis Sabu Seberat 9,6 Kg
Dinas Pendidikan Dan Kebudayaan Kabupaten Karimun Mengucapkan Selamat Hari Guru Nasional 2024
Assosiasi Pengusaha Indonesia ( APINDO ) Mengucapkan Hut Oposisi News Ke-3
Paslon Bupati Ing iskandarsyah – Rocky Marciano Bawole Resmi Mendaftar Ke KPUD Karimun
Paslon BARA Merupakan Pendaftar ke 3 Di Kantor KPUD Karimun.
Membangun Eksosistem, PT Timah Terus Berkomitmen Melestarikan Lingkungan Berkelanjutan 
Melalui Inovasi Sosial, PT. Timah Berikan Dampak Meluas Bagi Masyarakat Lingkar Tambang 
Olah Barang Bekas Menjadi Rupiah, PT Timah Berikan Bantuan Alat Pertukangan ke Pemuda Bangka Selatan

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 20:54 WIB

Naif !!!. Aparatur Desa di Aceh Utara Diduga Potong Dana BLT Warga

Jumat, 18 April 2025 - 20:42 WIB

Dukung Pendidikan Pemkab Aceh Utara Siapkan Lahan Pembangunan Sekolah Rakyat

Selasa, 15 April 2025 - 14:13 WIB

Danrem 011/Lilawangsa Kunker Ke Kodim 0103/Aceh Utara, Tekankan Profesionalisme dan Etika Prajurit

Minggu, 13 April 2025 - 16:20 WIB

Di Mediasi Haji Uma, PT Satya Agung dan Warga Batee VIII Simpang Keuramat Capai Kesepakatan Terkait Sengketa Lahan

Minggu, 13 April 2025 - 11:04 WIB

Pemerintah Daerah Aceh Utara Gelar Temu Ramah Dan Puesijuek Kapolres Lhokseumawe Yang Baru

Kamis, 10 April 2025 - 13:48 WIB

Kodim 0103/Aceh Utara Gelar Upacara Kenaikan Pangkat, Penerimaan Warga Baru, Dan Pelepasan Personel

Sabtu, 29 Maret 2025 - 00:07 WIB

Mudik Gratis Ops Ketupat Seulawah 2025, Satlantas Polres Lhokseumawe Bersama PT. PIM Gelar Pengecekan Kendaraan dan Tes Urine

Kamis, 27 Maret 2025 - 22:42 WIB

PWI dan IKWI Kota Lhokseumawe Gelar Buka Puasa Bersama, Perkuat Silaturahmi Antar Wartawan

Berita Terbaru

ACEH UTARA

Naif !!!. Aparatur Desa di Aceh Utara Diduga Potong Dana BLT Warga

Minggu, 20 Apr 2025 - 20:54 WIB