Dalam Upaya Cegah Kecelakaan. Personel Sat Lantas Polres Gayo Lues, Gelar Kegiatan Patroli Malam

REDAKSI OPOSISI NEWS 86

- Redaksi

Selasa, 24 Oktober 2023 - 18:19 WIB

50510 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues, Oposisi-News,86.com – Dalam upaya mencegah terjadinya kecelakaan lalu lintas, personel Sat Lantas Polres Gayo Lues melaksanakan kegiatan patroli dan himbauan keamanan berlalu lintas di seputaran Kota Blangkejeren, Senin malam (23/10), pukul 22.00 Wib hingga selesai.

Kapolres Gayo Lues AKBP Setiyawan Eko Prasetiya, S.H., S.I.K. melalui Kasatlantas IPTU Safaruddin SH mengatakan bahwa Kegiatan ini merupakan bagian dari Program Patroli dan Himbaun Kamseltibcarlantas, Dalam kegiatan tersebut, personel Sat Lantas Polres Gayo Lues dengan Sigap memberikan pengaturan lalu lintas sekaligus memberikan Edukasi kepada para pengendara sepeda motor yang melintas. Mereka diberikan himbauan untuk selalu tertib berlalu lintas dan mematuhi rambu-rambu serta tata cara berkendara yang aman.

Baca Juga :  kisah sukses UD Indah: Dari Tantangan Lokal Menuju Dominasi Pasar Kopi Medan, Kisah Inspiratif dari Gayo Lues

“Kami berupaya meningkatkan kesadaran masyarakat pengguna jalan dengan memberikan himbauan dan edukasi langsung di lapangan. Selain itu, kami juga melakukan patroli untuk memastikan keamanan dan ketertiban lalu lintas di wilayah ini,” kata Kasat lantas.

Kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan kesadaran masyarakat dalam berlalu lintas dan turut menurunkan angka kecelakaan di wilayah sekitar Kota Blangkejeren, jelas Iptu Safaruddin SH.

Sat Lantas Polres Gayo Lues terus berkomitmen untuk menciptakan kondisi lalu lintas yang aman dan nyaman bagi semua pengguna jalan di daerah ini, tutup IPTU Syafaruddin S.H. []

Sumber: Humas Polres Gayo Lues.

Berita Terkait

Ladang Ganja di Hutan Lindung Gayo Lues: Kisah Tiga Tersangka dan 16,5 Kg Narkotika Lintas Kabupaten
Ibu dan Anak Terlibat Jaringan Narkotika, Ladang Ganja Setengah Hektar Ditemukan
Kini Kapolres Gayo Lues: Hyrowo, Pemimpin Berhati Nurani yang Inspiratif
Sorotan Literasi: Kasat Tahti Polres Gayo Lues Dianugerahi Penghargaan Budaya Baca
Analisis Hukum & Tata Kelola Otonomi Pengurus dan Tata Kelola: Implikasi Hukum Keputusan DPD Gema Bangsa yang Mandiri
Jejak Ganja Gayo Lues: Kurir Terjebak, Bandar Luput Ke Sumatera Utara.
Operasi Gayo Lues: 60 Hektar Ladang Ganja Terkubur, 1,95 Ton Barang Bukti Diamankan
Polres Gayo Lues Mengukir Kemanusiaan: 63 Kantong Darah Untuk Hari Jadi Humas Polri Ke 74.
Tag :

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 13:20 WIB

Bapas Kelas II Sumbawa Besar Hadiri Kegiatan Penanaman Jagung di Lahan SAE Ai Maja Lapas Sumbawa Besar sebagai Dukungan terhadap Program Ketahanan Pangan Nasional

Senin, 17 November 2025 - 13:12 WIB

Bapas Sumbawa Besar Laksanakan Bakti Sosial Sambut Hari Bakti Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan ke-1 Tahun 2025

Minggu, 16 November 2025 - 20:39 WIB

Ketua Umum LSM Lingkar Hijau Bongkar Kejanggalan IPR: “Ada Permainan Serius, Jangan Bodohi Masyarakat Sumbawa!”

Minggu, 16 November 2025 - 19:53 WIB

‎Babinsa Kodim 1607/Sumbawa Gencar Patroli Malam Jaga Keamanan Wilayah ‎

Minggu, 16 November 2025 - 17:45 WIB

Babinsa Bunga Eja Ikut Meriahkan Jalan Santai HUT Desa ke-15

Sabtu, 15 November 2025 - 16:32 WIB

TNI Hadir untuk Rakyat: Koramil 1607-04/Alas Distribusikan Beras SPHP ke Masyarakat

Sabtu, 15 November 2025 - 16:23 WIB

‎Babinsa Koramil 1607-03/Ropang Hadir Dukung Sosialisasi Bahaya Narkoba bagi Pelajar SMPN 1 Lantung ‎

Jumat, 14 November 2025 - 19:47 WIB

‎Patroli Malam Koramil Ropang Wujud Komitmen TNI AD Jaga Keamanan Wilayah

Berita Terbaru