Selamatkan Generasi Muda dari Narkoba. Team Gabungan TNI – Polri Gayo Lues, Musnahkan Lahan Ganja Di Pegunungan Desa Pepelah Pining

REDAKSI OPOSISI NEWS 86

- Redaksi

Rabu, 27 September 2023 - 10:59 WIB

50723 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues, Oposisi-News,86.Com – Demi Menyelamatkan Generasi Muda Gayo Lues dari pengguna Narkoba. Tim Gabungan terdiri dari Personel Polres Gayo Lues, Personel Kodim 0113/Gayo Lues, Anggota BNNK Gayo Lues dan Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) melakukan pemusnahan Ladang Ganja bertempat di Pegunungan Desa Pepelah Kecamatan Pining Kabupaten Gayo Lues pada Selasa (26/09/2023) Kemaren.

Pemusnahan Ladang Ganja tersebut di Pimpin langsung Kapolres Gayo Lues, AKBP. Setiyawan Eko Prasetiya SH SIK dan Didampingi oleh Kajari Gayo Lues Ismail Fahmi SH MH ikut serta dalam pemusnahan Ladang Ganja tersebut.

Kapolres Gayo Lues, AKBP. Setiyawan Eko Prasetiya SH SIK melalui Kasat Resnarkoba, AKP. Yasir Arafat Riza Habibi SH MH mengatakan, Kegiatan pemusnahan Ladang Ganja tersebut di ikuti Lebih kurang, 100 Personel diantaranya, Kapolres Gayo Lues, Selaku Pimpinan kegiatan, Kajari Gayo Lues, Ismail Fahmi SH MH, Kasat Pol PP Gayo Lues Syabri, SPd, Kepala BNNK Gayo Lues, PJU Polres Gayo Lues, Pasi Ops Kodim 0113/Gayo Lues, Kapolsek Pining, Personel Kodim 0113/Gayo Lues, Personel BNNK Gayo Lues, Personel Satpol PP dan Masyarakat setempat.

Dalam kegiatan Pemusnahan Ladang Ganja tersebut Kata Kasat Narkoba, Team tiba di Desa Pepelah Personel Gabungan TNI – Polri, Satpol PP, dan BNNK beserta Masyarakat menuju ke lokasi Ladang Ganja yang diperkirakan menempuh perjalanan dengan berjalan Kaki lebih kurang 5 Jam ke Titik Lokasi Ladang Ganja tersebut.

“Dan akhirnya Team Gabungan TNI – Polri berhasil tiba dilokasi Ladang Ganja di Pegunungan Desa Pepelah Kecamatan Pining, dan menemukan Tiga Titik lokasi Ladang Ganja dengan Luas keseluruhan lebih kurang 5 Hektar, dan diperkirakan lebih kurang sebanyak 7 Ribu Batang dengan rincian disatu lokasi ditemukan Tanaman Ganja diperkirakan masih berumur Satu Bulan dengan ukuran 20 hingga 30 Cm dengan jarak tanam 1 Meter sebanyak lebih kurang 3 Ribu Batang dengan Luas Lahan lebih kurang 2 Hektar,” Sebut Kasat Narkoba.

Baca Juga :  Sat Lantas Polres Gayo Lues, Pasang Spanduk Himbauan Di Penurunan Jalan Lintas Genting Gajah Pining

Kemudian kata Kasat Narkoba, lokasi ke 2 Juga ditemukan masih dalam Proses Pembibitan yang belum ditanam itu diperkirakan Seribu Batang dengan Luas Lahan lebih kurang 1 Hektar. An lokasi ke 3 masih kita temukan Tanaman Ganja siap Panen, itu diperkirakan 3 Ribu Batang dengan jarak tanam berpariasi antara 50 hingga 1 Meter dengan Luas Lahan 2 Hektar.

Berdasarkan kondisi Ladang Ganja yang berhasil di temukan oleh Team Gabungan TNI – Polri, Ladang Ganja tersebut berumur bervariasi, ada yang baru ditanam dan ada yang sudah berhasil di Panen oleh Pemiliknya.

“Pada saat Team Gabungan TNI – Polri berada di lokasi, Pemilik lahan tidak berada ditempat, sehingga Tanaman Ganja yang dilarang tersebut akhirnya dimusnahkan Team Gabungan TNI – Polri dengan cara mencabut dan membakar Tanaman terlarang tersebut,” Pungkas Kasat Narkoba. []

Berita Terkait

Ladang Ganja di Hutan Lindung Gayo Lues: Kisah Tiga Tersangka dan 16,5 Kg Narkotika Lintas Kabupaten
Ibu dan Anak Terlibat Jaringan Narkotika, Ladang Ganja Setengah Hektar Ditemukan
Kini Kapolres Gayo Lues: Hyrowo, Pemimpin Berhati Nurani yang Inspiratif
Sorotan Literasi: Kasat Tahti Polres Gayo Lues Dianugerahi Penghargaan Budaya Baca
Analisis Hukum & Tata Kelola Otonomi Pengurus dan Tata Kelola: Implikasi Hukum Keputusan DPD Gema Bangsa yang Mandiri
Jejak Ganja Gayo Lues: Kurir Terjebak, Bandar Luput Ke Sumatera Utara.
Operasi Gayo Lues: 60 Hektar Ladang Ganja Terkubur, 1,95 Ton Barang Bukti Diamankan
Polres Gayo Lues Mengukir Kemanusiaan: 63 Kantong Darah Untuk Hari Jadi Humas Polri Ke 74.
Tag :

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 16:03 WIB

Perkuat Kepedulian Lingkungan, Koramil Lunyuk Bersama PT AMMAN Tanam Pohon di Danau Jelapang

Senin, 17 November 2025 - 15:48 WIB

Pertemuan dengan Kapolda NTB Melebar, GEMPAR NTB Bongkar Kejanggalan IPR Lantung dan Pembagian SHU

Senin, 17 November 2025 - 13:28 WIB

Balai Pemasyarakatan Kelas II Sumbawa Besar Gelar Donor Darah Peringati Hari Bakti Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan ke-1 Tahun 2025

Senin, 17 November 2025 - 13:20 WIB

Bapas Kelas II Sumbawa Besar Hadiri Kegiatan Penanaman Jagung di Lahan SAE Ai Maja Lapas Sumbawa Besar sebagai Dukungan terhadap Program Ketahanan Pangan Nasional

Senin, 17 November 2025 - 13:12 WIB

Bapas Sumbawa Besar Laksanakan Bakti Sosial Sambut Hari Bakti Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan ke-1 Tahun 2025

Minggu, 16 November 2025 - 20:39 WIB

Ketua Umum LSM Lingkar Hijau Bongkar Kejanggalan IPR: “Ada Permainan Serius, Jangan Bodohi Masyarakat Sumbawa!”

Minggu, 16 November 2025 - 19:53 WIB

‎Babinsa Kodim 1607/Sumbawa Gencar Patroli Malam Jaga Keamanan Wilayah ‎

Minggu, 16 November 2025 - 17:48 WIB

Danramil 1607-04/Alas Hadiri Pembukaan Turnamen Bupati Cup I Tahun 2025 di Desa Mapin Kebak

Berita Terbaru