Kopja FC Juara Pada Laga Adu Finalti VS Putra Sangir FC Dengan Skor 4-2

REDAKSI OPOSISI NEWS 86

- Redaksi

Rabu, 27 September 2023 - 21:40 WIB

50609 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues, Oposisi-News,86.com – Lebih Kurang sudah hampir Satu Bulan lamanya Pertandingan Sepak Bola Tarkam yang di Ikuti Oleh 75 Club Desa untuk memperebutkan Piala bergilir dari Bupati Gayo Lues.

Akhirnya setelah menunggu beberapa puluh hari, akhirnya pada Rabu Sore Tanggal 27 – September – 2023, Club Kampung Jawa (Kopja) FC, berhasil menjuarai pertandingan Sepakbola dengan Adu Pinalti dengan Club Putra Sangir FC pada Adu Finalti dengan Skor 4-2.

Sehingga salah seorang Meneger yang Club Kampung Jawa Suhardi yang biasa disapa Adi Resam ini, yang juga Mensemponsori kegiatan tersebut mengatakan, bagi mereka/ Pemain Sepak Bola dari Club Kampung Jawa (Kopja) FC tidak pernah merasa lelah menghadapi pemain dilapangan, yang penting para pemainnya saat melakukan menuver dilapangan sportif.

“Bagi pemain dari Club Kampung Jawa tidak pernah lelah menghadapi pemain manapun, yang terpenting saat melakukan menuver dilapangan ya setidaknya Sportif agar Pemain – pemain muda berbakat agar terus bisa mengasah kemampuan nya dilapangan hijau,” Ujar Adi Resam saat diminta tanggapannya di Lapangan hijau Stadion Seribu Bukit, Rabu (27/09/2023) Sore tadi.

Sementara Ketua Askab PSSI Amin Tujung menyampaikan, Turnamen kali ini merupakan Turnamen Tarkam terbesar di Indonesia yang di ikuti Oleh 75 Club . Bahkan Turnamen ini juga menjadi perhatian PSSI Pusat.

Baca Juga :  Sat Samapta Polres Gayo Lues, Lakukan Pengamanan di Kantor KIP

“Untuk itu, saya atas nama Ketua Askab PSSI Kabupaten Gayo Lues, mengucapkan terima kasih kepada semua Pihak yang telah mendukung serta atas terselenggaranya Turnamen Tarkam ini hingga berakhir dengan Aman dan lancar. Semoga kedepannya, Askab PSSI Kabupaten Gayo Lues juga bisa kembali menyelenggarakan Turnamen Tarkam ini sebagai ajang penjaringan dan juga pembinaan Atlit Muda berbakat dan berprestasi,” Pungkasnya. []

Berita Terkait

Polres Gayo Lues Gelar Tradisi Pedang Pora Dalam Rangka Sertijab Kapolres
Bupati Gayo Lues Suhaidi, Lantik 20 Pejabat Struktural Eselon III.
Selamat Dilantiknya Suhardi, ST (Adi Ressam) Sebagai:
Penyelenggaraan HUT Kabupaten Gayo Lues Ke 23. Tahun 2025 Ini, Hanya Digelar Secara Sederhana
Turut Berduka Cita Atas Berpulangnya
Atas Instruksi Bupati Gayo Lues, Jalan Ke Kolam Biru Rerebe Tripe Jaya Langsung Dibersihkan Oleh Dinas PUPR.
Logo IWO Resmi Terdaftar Di Kemenkum RI Dan Ini Penjelasan Ditjen KI.
Ratusan Jemaah Ikuti Sholat Idul Fitri di Masjid Jami’ Kampung Porang
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 11:40 WIB

KSOP Bima Disorot, Penjadwalan Kapal Diduga Tak Adil dan Untungkan Kelompok Tertentu

Jumat, 18 April 2025 - 12:21 WIB

Sopir dan Buruh Angkut Gabah di Sumbawa Keluhkan Ketidakadilan Tarif BULOG: “Kami Hanya Terima Separuh dari Tarif Resmi”

Kamis, 17 April 2025 - 18:34 WIB

Liga Korupsi Indonesia : Apakah Dana Desa Layak Masuk Dalam “Divisi Utama”?

Selasa, 15 April 2025 - 21:32 WIB

Pengusaha Jagung di Sumbawa Angkat Bicara: HPP Tidak Realistis, NTB Terancam Krisis Penyerapan

Selasa, 15 April 2025 - 20:27 WIB

Isu Razia STNK dan Parkir Rp400 Ribu Heboh di Medsos, Bappenda NTB Tegaskan Hoaks

Selasa, 15 April 2025 - 20:04 WIB

Kepedulian Tanpa Batas, Babinsa Koramil 1607-12/Moyo Hilir Dukung Warga yang Tertimpa Musibah

Selasa, 15 April 2025 - 17:37 WIB

Heboh Unggahan Razia STNK di Facebook, Kasat Lantas Tegaskan “Informasi Itu Hoax”

Senin, 14 April 2025 - 20:00 WIB

Babinsa Telaga Dukung Rapat Koordinasi, Evaluasi dan Sosialisasi Program Pemerintahan Desa Telaga

Berita Terbaru