Ketua Dekranasda Gayo Lues Hj. Malawani Sebut Pelaku UKM Desa Sere Agar Tingkatkan Sistim Pemasaran

REDAKSI

- Redaksi

Jumat, 12 Mei 2023 - 04:17 WIB

50304 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

 

Blangkejeren – Pelaku IKM (Industri Kecil Menengah) di desa Sere Kecamatan Blangkejeren Gayo Lues di datangi Tim penilai dari Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Aceh. Pada Kamis (11/5/2023).

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

PJ. Ketua Dekranasda Gayo Lues Hj. malawani menyebutkan Pelaku IKM di Desa Sere merupakan Binaan dari Dekranasda Gayo Lues . IKM yang ada di desa Sere diikutkan dalam perlombaan Pengerajin Tingkat Provinsi. Desa tersebut di pilih karena jumlah pengerajinnya mencukupi.

Malawani mengatakan Dekranas Gayo Lues sejauh ini telah melakukan pembinaan untuk meningkatkan kemampuan juga pemasaran para pengerajin. Agar hasil industrinya bisa lebih baik dan diminati. Baik oleh masyarakat lokal maupun masyarakat diluar daerah.

Baca Juga :  Dandim 0103/Aceh Utara Lakukan Kunjungan Kerja Ke Koramil Jajaran

Kita berupaya mengenalkan Produk kain bordir kerawangtidak saja didalam daerah namun juga keluar daerah . Agar Produk ini bisa lebih dikenal oleh masyarakat Nasional dan internasional . swngan bertambahnya peminat akan menambah produksi sehingga dapat menyerap tenaga kerja.

Ekonomi masyarakat juga akan ikut terdongkrak . Angka kemiskinan dapat diturunkan. Terang Malawanj .
Tim penilai datang dari Banda Aceh melihat langsung para pengrajin sedang pembuatan bordir di lokasi Industri Kecil Menengah (IKM) desa Sere.

Baca Juga :  Hari Libur,Kasat Sabhara Tetap Lakukan Patroli Guantibmas Serta Memonitor Situasi keamanan Di Wilayah Hukum Polres Galus

Koordinator Tim Dekranasda Aceh, Hj Ismaniar AB Mizan SE didampingi Pinus Yani dan Dais SE MSI dan Tilawati Syaira, mengatakan, kegiatan ini penting dilakukan secara berkelanjutan dengan memberikan pembinaan para pengrajin.

“Tujuan kegiatan ini untuk meningkatkan kreativitas para pengrajin, sehingga bisa meningkatkan kerapian dan warna yang kita desain untuk dapat bersaing di pasaran. Bagi desa Industri pemenang akan dilombahkan pada tingkat nasional,” Pungkasnya. (Mus)

Berita Terkait

Ketika Luka Alam Belum Mengering di Tanah Gayo Lues
Marak Penipuan Kartu Perdana Telkomsel di Facebook, Konsumen Gayo Lues Jadi Korban
Banjir Bandang Gayo Lues: Luka Alam yang Belum Sembuh, Kewaspadaan yang Tak Pernah Usai
Wakapolres Gayo Lues Pimpin Kegiatan Bhakti Sosial Di Desa Pining, Berikut Videonya
Wakapolres Gayo Lues Pimpin Pergantian Pasukan Bakti Sosial di Kampung
Lewat Program Polri Peduli, Sumur Bor Dibangun di Masjid Al Ikhlas Desa Rigeb
Jembatan Gantung Pepalan Putus Saat Hujan Deras, Dua Warga Dilaporkan Hanyut
Mendidik Dengan Hati: Pola Asuh Cerdas Era Digital Di Gayo Lues
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 19:07 WIB

Retret PWI 2026 Teguhkan Peran Pers sebagai Penjaga Ketahanan Informasi Bangsa

Berita Terbaru

ACEH UTARA

Irigasi Hancur, Petani Geureudong Pase Terjerembab Krisis

Sabtu, 31 Jan 2026 - 14:29 WIB

ACEH

Subuh yang Mengajarkan Kepemimpinan

Jumat, 30 Jan 2026 - 21:28 WIB