PJ. Bupati Galus Alhudri, Himbau Masyarakat, Agar Berhati – Hati Jika Lewati Ruas Jalan Galus Via Abdya

REDAKSI OPOSISI NEWS 86

- Redaksi

Selasa, 9 Mei 2023 - 13:10 WIB

50717 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Gayo Lues, Oposisi-News,86.Com – Lintas Gayo Lues Via Abdya saat ini sering terjadi dan rawan longsor serta rawan kecelakaan. Untuk itu, PJ. Bupati Gayo Lues Alhudri menghimbau kepada seluruh masyarakat yang hendak berpergian melintasi jalur tengah Gayo Lues Via Abdya agar lebih berhati – hati.

Hal tersebut disampikan saat dirinya melintasi jalur pegunungan Gayo Lues- Abdya pada Selasa (09/05/2023).
Alhduri dan rombongan terhalang oleh sebatang kayu yang jatuh melintang di jalan selain itu, dalam perjalanan rombongan juga menemukan sebuah mobil Avanza terperosok keluar dari badan jalan.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bahkan, Alhudri dan rombongan juga turun langsung membersikan satu batang kayu yang jatuh melintang di kawasan Bur Nipis di ruas jalan Gayo Lues Via Abdya.

Baca Juga :  Polisi Bantu Evakuasi Korban Kecelakaan Tunggal Di Bener Meriah

Pada kesempatan tersebut, Alhudri menghimbau kepada masyarakat yang melintas diruas Jalan Gayo Lues Via Abdya agar lebih berhati hati, jalan ini sangat rawan kecelakaan dan rawan tanah longsor.

“Pada saat melintasi jalan ini, pastikan rem kendaraan kita dalam kondisi baik dan jangan melintas di malam hari apalagi di musim hujan. Karena di jalan tersebut, Sudah banyak korban kecelakaan yang diakibatkan rem blong terjadi di ruas jalan Gayo Lues – Abdya.diharap kepada masyarakat agar lebih berhati-hati serta kesiapan kenderaanya harus betul-betul diperhatikan jika melewati jalan tersebut,” Himbau Alhudri.

Alhudri menyebutkan, jalan Gayo Lues Via Abdya jalan yang dibangun oleh Pemerintah Provinsi, dan tujuan utama dibangunanya adalah, meningkatkan pertumbuhan ekonomi masyarakat. Meningkatkan transaksi perdagangan antar kabuparten tetangga. “Bila kita tidak ikut peduli dan menjaga dan mengawasinya jalan ini akan cepat hancur,” Kata Alhudri lagi.

Baca Juga :  Lancarkan Trasnportasi Jalan Blangkejeren Cinta maju diaspal kembali.

Alhudri mencontohkan, meskipun jalan Gayo Lues Via Abdya merupakan tanggung Jawab PU Provinsi namun tidak ada salahnya bila kita melihat hal kecil yang menggangu pengguna jalan lainya dan dapat kita bantu untuk membersihkanya.

“Meskipun hal kecil yang kita lakukan tetapi kita telah membantu masyarakat terhindar dari bahaya lakalantas dan Ini menjadi kebaikan pada kita dan masyarakat pengguna jalan lainya,” Pungkas Alhudri. (Mus)

Berita Terkait

Polres Gayo Lues Gelar Tradisi Pedang Pora Dalam Rangka Sertijab Kapolres
Bupati Gayo Lues Suhaidi, Lantik 20 Pejabat Struktural Eselon III.
Selamat Dilantiknya Suhardi, ST (Adi Ressam) Sebagai:
Penyelenggaraan HUT Kabupaten Gayo Lues Ke 23. Tahun 2025 Ini, Hanya Digelar Secara Sederhana
Turut Berduka Cita Atas Berpulangnya
Atas Instruksi Bupati Gayo Lues, Jalan Ke Kolam Biru Rerebe Tripe Jaya Langsung Dibersihkan Oleh Dinas PUPR.
Logo IWO Resmi Terdaftar Di Kemenkum RI Dan Ini Penjelasan Ditjen KI.
Ratusan Jemaah Ikuti Sholat Idul Fitri di Masjid Jami’ Kampung Porang
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 11:40 WIB

KSOP Bima Disorot, Penjadwalan Kapal Diduga Tak Adil dan Untungkan Kelompok Tertentu

Jumat, 18 April 2025 - 12:21 WIB

Sopir dan Buruh Angkut Gabah di Sumbawa Keluhkan Ketidakadilan Tarif BULOG: “Kami Hanya Terima Separuh dari Tarif Resmi”

Kamis, 17 April 2025 - 18:34 WIB

Liga Korupsi Indonesia : Apakah Dana Desa Layak Masuk Dalam “Divisi Utama”?

Selasa, 15 April 2025 - 21:32 WIB

Pengusaha Jagung di Sumbawa Angkat Bicara: HPP Tidak Realistis, NTB Terancam Krisis Penyerapan

Selasa, 15 April 2025 - 20:27 WIB

Isu Razia STNK dan Parkir Rp400 Ribu Heboh di Medsos, Bappenda NTB Tegaskan Hoaks

Selasa, 15 April 2025 - 20:04 WIB

Kepedulian Tanpa Batas, Babinsa Koramil 1607-12/Moyo Hilir Dukung Warga yang Tertimpa Musibah

Selasa, 15 April 2025 - 17:37 WIB

Heboh Unggahan Razia STNK di Facebook, Kasat Lantas Tegaskan “Informasi Itu Hoax”

Senin, 14 April 2025 - 20:00 WIB

Babinsa Telaga Dukung Rapat Koordinasi, Evaluasi dan Sosialisasi Program Pemerintahan Desa Telaga

Berita Terbaru