Ketua Tim penggerak PKK Kabupaten Gayo Lues Bersama Dharma Wanita Salurkan Bantuan Kepada Korban kebakaran Pasar Lama

REDAKSI OPOSISI NEWS 86

- Redaksi

Kamis, 4 Mei 2023 - 07:37 WIB

50247 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Gayo Lues, Oposisi-News,86.Com –
Ketua Tim penggerak PKK sekaligus ketua Dekranas Gayo Lues. Beserta Jajaran, bersama Anggota Dharma Wanita dan jajaran membantu korban Kebakaran Pasar Lama Kota Blangkejeren. Bantuan berupa Sembako dan uang ala kadarnya diserahkan langsung oleh Ketua PKK Gayo Lues Malawani pada Kamis (04/05/2023).

Baca Juga :  Untuk mengantisipasi Terjadinya Tidak Kejahatan, Kapolsek Pining Terus Lakukan Patroli Dialogis Guna Ujudkan Kamtibmas

Kepada para korban Kebakaran Malawani mengucapkan, duka yang mendalam . Bahkan dirinya berharap kepada korban agar bersabar menerima cobaan yang terjadi.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ambil hikmahnya dalam bencana kebakaran ini semoga Allah SWT memilki rencana lain . Agar kehidupan kita ke arah lebih baik lagi ” . Sebut Malawani.

Baca Juga :  Sepeda Motor Terbakar Di Jembatan Flyover. Personel Polsek Lueng Bata Turun Ke TKP Amankan Situasi.

Malawani mengatakan, memang bantuan sembako dan uang yang diberikan dari para anggota Tim Penggerak PKK dan Dharma Wanita tidak seberapa, namun diharapkan bisa meringan beban Masyarakat yang terkena korban bencana kebakaran.

Malawani mengajak semua kalangan masyarakat ikut berpartisipasi membantu meringankan beban para korban kebakaran. (Mus)

Berita Terkait

Luar Biasa, Sambut Bulan Suci Ramadhan. Kapolres Gayo Lues Serahkan Daging Meugang Kepada Insan Pers
Tantangan Besar Di Januari – Februari Tahun 2025. Banjir, Longsor Dan Kebakaran Landa Kabupaten Gayo Lues.
Innalillahi Wa Inna Illahi Raji’un Telah Berpulang Ke Rahmatullah Rekan Kami DIRMANTO Wartawan Modus Aceh 
Pisah Sambut Kasatresnarkoba, Kapolres Gayo Lues Ucapkan Terima Kasih
Kapolres Gayo Lues Pimpin Upacara Sertijab Kasatresnarkoba
Polres Gayo Lues Libatkan 138 Personel Untuk Pengamanan Pelantikan Bupati Dan Wakil Bupati Gayo Lues Di Gedung DPRK
Akhirnya Suhadi, H. Maliki Dilantik Sebagai Bupati Dan Wakil Bupati Gayo Lues Periode 2025-2030 Oleh Gubernur Aceh H. Muzakir Manaf. Semoga Amanah
Dinas PUPR Gayo Lues Mengucapkan Selamat Dan Sukses Atas Pelantikan Suhaidi,S.Pd, M.Si – H.Maliki,SE, M.AP Sebagai Bupati & Wakil Gayo Lues Masa Jabatan 2025-2030
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 23:45 WIB

Menyewakan Mobil Kepada Petroflexx dan Eliazer, Syaratnya Cek Di Google, JARA: Mempersulit Masyarakat

Selasa, 11 Maret 2025 - 13:22 WIB

Bupati Aceh Utara Terima 2 Unit Mobil Tangki dan Hasil Pembangunan 1.177 Unit Septik Tank Senilai Lebih Rp.30 M

Minggu, 9 Maret 2025 - 11:45 WIB

Longsor Terjang Rumah Warga di Nisam, Seorang Lansia Alami Patah Tulang

Jumat, 7 Maret 2025 - 13:49 WIB

Dandim 0103/Aceh Utara Tinjau Peternakan Ayam Petelur, Dukung Ketahanan Pangan

Kamis, 6 Maret 2025 - 19:38 WIB

Soal Rental Kendaraan Operasional, PT Eliazer Sebut Silahkan Daftar Ke Geuchik Ring 1 Cluster IV dan Humas, Syarat-syaratnya Cek di Google

Selasa, 4 Maret 2025 - 00:12 WIB

Malam Ini Bertepatan Empat Ramadhan: Bupati dan Wakil Bupati Aceh Utara Mulai Action Safari Ramadhan

Kamis, 27 Februari 2025 - 14:09 WIB

Sambut Bulan Suci Ramadhan GAM / PA Sagoe Teungku Syiek di Manyang Bagikan Daging Meugang Kepada Anak Yatim

Kamis, 27 Februari 2025 - 11:20 WIB

ELANG 3 Hambalang Aceh Dukung Ketahanan Pangan Program Presiden H,PRABOWO SUBIANTO

Berita Terbaru

DAERAH

Bupati Sumbawa Geram: PO Idola Trans Harus Dihentikan!

Kamis, 13 Mar 2025 - 21:34 WIB