Anggota Pol PP Aceh Timur, Akan Gelar Aksi Diskusi,Tuntut Nasib Kedepannya

KAPERWIL ACEH

- Redaksi

Kamis, 2 Januari 2025 - 22:05 WIB

50206 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Timur – Ketidak pastian terkait hak-hak mereka, puluhan anggota Satpol PP Aceh Timur, rencana dalam waktu dekat akan melakukan aksi besar-besaran dan gelar aksi diskusi ke instansi terkait karena bagaikan seperti langit dan bumi atau seperti anak tiri dalam instansi kesatuan pamong praja Aceh Timur, mereka yang tidak termasuk dalam katagori K2, kemungkinan akan di hilangkan sepenuhnya dan tak tau nasib kedepan nya.

Berbincang dengan beberapa oknum anggota Satpol PP Aceh Timur yang enggan namanya diberikan, kamis, (2/01/25), mereka mengungkapkan kekesalan sekaligus keresahan mereka terkait kondisi nasib mereka kedepannya yang tak lulus dari PPPK tahap I beberapa waktu lalu di tahun 2024.

Baca Juga :  Free or Low-Cost Health Coverage Helps Kids Get in the Game

“Bayangkan, bagaimana nasib kami kedepannya, tidak ada tanda-tanda kami akan menerima hak-hak kami. Bagaimana kami bekerja dengan semangat sementara kondisi yang dialami seperti ini. Sangat memprihatinkan. Di satu sisi, kami yang kontrak tahun lalu ditekankan disiplin kerja dan lain-lain, tapi mereka melupakan yang menjadi hak kami. Jadi jangan salahkan kami jika kami juga akan melakukan aksi untuk menuntut nasib kedepannya ”, cetus mereka dengan kesal.

Sementara itu, Kasatpol PP Aceh Timur, T.Amran yang dikonfirmasi media ini via telpon selulernya, kamis, (02/01/25), memaparkan bahwa terkait nasib anggota pol pp kedepannya, Tapi bagi yg tidak lulus p3k mereka tertampung di pegawai p3k paruh waktu….dan ini bkn keputusan di kita…hasil ujian yg menentukan..dan kami lagi kordinasi dg bkpsdm bagai mana jalan yang terbaik..apa kah akan di usul kan khusus p3k untuk pol pp-wh..kita tetap membela seluruh anggota di kesatuan kami.

Berita Terkait

Ketua AWAI : Kelangkaan BBM Jenis Pertalite dan Pertamax, Ekonomi Masyarakat Terganggu
Kejari Kabupaten Semarang Gelar Giat Penyuluhan Hukum dan Kampanye Anti Korupsi
Sekjen PW FRN Aceh Apresiasi Polres Aceh Timur Dalam Mengawal Pilkada 2024
Hari Santri Nasional, Kapolres : Pentingnya Peran Santri Dalam Menciptakan Perdamaian Dan Kerukunan
Pemkab Aceh Timur Sambut Tim Kirab Api PON XXI
Nana Thama Meminta Pj.Bupati Aceh Timur Agar Segera Mencopot Camat Idi Tunong
Camat Idi Tunong Blokir No Hp Wartawan,Nana Thama : itu Tindakan Tidak Terpuji
Tiga Ketua Organisasi Wartawan Sesalkan Tindakan Ketua AWAN Di Nagan Raya

Berita Terkait

Rabu, 8 Januari 2025 - 21:05 WIB

Kasad Jenderal TNI Maruli Simanjuntak Lakukan Kunjungan Kerja ke Korem 011/Lilawangsa

Kamis, 2 Januari 2025 - 12:59 WIB

Kodim 0103/Aceh Utara Serahkan 75 Unit Kendaraan Dinas Dari Menhan RI Untuk Babinsa

Selasa, 31 Desember 2024 - 15:56 WIB

Dandim 0103/Aceh Utara Rakor Persiapan Oplah Tahun 2025 Di Aceh Utara

Jumat, 27 Desember 2024 - 20:39 WIB

Saboh Jalan, Judul Lagu Terbaru Haji Uma Yang Segera Beredar

Jumat, 27 Desember 2024 - 14:20 WIB

Kasdim Aceh Utara Terima Kunjungan Siswa SMA Taruna Nusantara

Kamis, 26 Desember 2024 - 16:45 WIB

Kodim 0103/Aceh Utara Gelar Donor Darah Peringati 20 Tahun Tsunami Aceh

Rabu, 25 Desember 2024 - 19:24 WIB

Pelaku Penyiraman Air Keras Terhadap Dua Anak Tiri di Ringkus Satreskrim Polres Lhokseumawe 

Rabu, 18 Desember 2024 - 23:34 WIB

Haji Uma Dan PPAM Kembali Fasilitasi Proses Pemulangan Warga Lhokseumawe Yang Sakit Parah di Malaysia

Berita Terbaru

KOTA LANGSA

Daftar Lengkap Anggaran Dana Desa (DD) Kota Langsa Tahun 2025

Rabu, 8 Jan 2025 - 13:56 WIB