Hasil Pleno KPU Kepulauan Meranti Dikawal Polisi Menuju KPU Provinsi

KABIRO MERANTI

- Redaksi

Rabu, 4 Desember 2024 - 15:05 WIB

50228 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MERANTI – Dengan berakhirnya Pleno di Tingkat Kabupaten hasil Pemilukada 27 November yang lalu, Polres Kepulauan Meranti melaksanakan pengawalan ketat untuk hasil pleno tingkat Kabupaten pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur dari Gudang Logistik KPU Meranti ke gudang logistik KPU Provinsi yang di jadwalkan hari Rabu (04/12/2024) Siang pukul 12:00 Wib.

Pelepasan pergeseran logistik hasil pleno tingkat Kabupaten pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur ke KPU Provinsi dipimpin langsung oleh Kapolres Kepulauan Meranti AKBP Kurnia Setyawan SH SIK Dari KPU Ke Pelabuhan Tanjung harapan dan diberangkatkan mengunakan kapal Reguler Meranti Ekspres Menuju Pelabuhan Buton gudang logistik KPU Provinsi.

Baca Juga :  Satgas Mantap Praja LK-2024, Kawal Ketat Surat Suara Pilkada Hingga Meranti.

Kapolres Kepulauan Meranti AKBP Kurnia Setyawan SH SIK, menyampaikan persiapan telah dilakukan secara matang untuk memastikan keamanan dan pergeseran hasil Pleno di Tingkat Kabupaten selama proses pengawalan.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Persiapan kami melibatkan koordinasi intensif dengan KPU dan Bawaslu serta pengerahan personel yang cukup untuk mengawal logistik hasil pleno di Tingkat Kabupaten ,” ujar Kurnia.

Ia menambahkan bahwa tantangan utama dalam pengawalan ini adalah potensi gangguan keamanan, namun pihaknya telah menyiapkan langkah-langkah antisipatif untuk mengatasi hal tersebut.

“Kami memastikan bahwa setiap tahapan pengawalan dilakukan dengan penuh kewaspadaan dan profesionalisme,” tegas Kurnia.

Baca Juga :  Pjs. Bupati Roni Rakhmat Launching CFD di Jalan Pramuka Selatpanjang

Selain itu, Polres Kepulauan Meranti juga telah menyiapkan prosedur darurat untuk menghadapi situasi tak terduga yang mungkin terjadi selama pengawalan.

“Kami siap menghadapi segala kemungkinan dan memastikan bahwa logistik tiba di KPU Provinsi Riau dengan aman,” tambahnya.

Kurnia juga mengimbau masyarakat Kabupaten Kepulauan Meranti untuk turut serta menjaga keamanan dan ketertiban selama proses pengawalan ini.

“Partisipasi aktif masyarakat sangat penting untuk kelancaran proses ini. Kami berharap semua pihak dapat bekerja sama demi suksesnya pilkada kabupaten Kepulauan Meranti ini,” Tutupnya. [Yudi/Asuro]

Berita Terkait

Keluarga Besar SMA Negri 3 Tebing Tinggi Gelar Santunan Anak Yatim
Polres Meranti Gelar Patroli KRYD Pasca Pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Meranti
Sekretaris Dpc Grib Jaya Meranti Apresiasi Kunjungan Ketua DPD dan 12 Ketua DPC Grib Jaya Riau Temui Ketum DPP
Petugas Amankan 20 WNA Bangladesh Yang Terdampar Di Perairan Kepulauan Meranti
Keluarga Besar DPC GRIB Jaya Meriahkan Sempena Imlek.
Begini Kata Kapolres Meranti Saat Gelar Jum’at Curhat Bersama Pengurus KNPI.
Keluarga Besar DPC GRIB Jaya Kabupaten Meranti Ucapkan Selamat Tahun Baru Imlek 2576 Kongzili
Polres Kep Meranti Gelar Peringatan Isra’Mi’raj dan Do’a Bersama Anak Yatim

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 20:35 WIB

TNI Siaga Pangan: Koramil Lape Lopok Kawal Kunjungan Kerja Bulog di Sumbawa

Jumat, 18 April 2025 - 15:50 WIB

Bapas Sumbawa Besar Gandeng CV. Cahaya Mulya, Wujudkan Program Penggemukan Sapi untuk Kemandirian Klien Pemasyarakatan

Jumat, 18 April 2025 - 12:21 WIB

Sopir dan Buruh Angkut Gabah di Sumbawa Keluhkan Ketidakadilan Tarif BULOG: “Kami Hanya Terima Separuh dari Tarif Resmi”

Kamis, 17 April 2025 - 18:34 WIB

Liga Korupsi Indonesia : Apakah Dana Desa Layak Masuk Dalam “Divisi Utama”?

Selasa, 15 April 2025 - 21:32 WIB

Pengusaha Jagung di Sumbawa Angkat Bicara: HPP Tidak Realistis, NTB Terancam Krisis Penyerapan

Selasa, 15 April 2025 - 20:27 WIB

Isu Razia STNK dan Parkir Rp400 Ribu Heboh di Medsos, Bappenda NTB Tegaskan Hoaks

Selasa, 15 April 2025 - 20:04 WIB

Kepedulian Tanpa Batas, Babinsa Koramil 1607-12/Moyo Hilir Dukung Warga yang Tertimpa Musibah

Selasa, 15 April 2025 - 17:37 WIB

Heboh Unggahan Razia STNK di Facebook, Kasat Lantas Tegaskan “Informasi Itu Hoax”

Berita Terbaru

ACEH UTARA

Naif !!!. Aparatur Desa di Aceh Utara Diduga Potong Dana BLT Warga

Minggu, 20 Apr 2025 - 20:54 WIB