Kalapas Batam Bantah Pemberian Makanan Tidak Layak ke Tahanan Serta Abaikan Aset Negara.

KABIRO BATAM

- Redaksi

Rabu, 22 Januari 2025 - 10:18 WIB

5055 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BATAM – Kalapas Batam, Heri Kusrita, membantah adanya pemberitaan oleh beberapa media online mengenai pemberian makanan tidak layak konsumsi kepada tahanan.

Menurut Kalapas, tuduhan pemberian makanan busuk tersebut sangat tidak berdasar.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kalapas menjelaskan jika makanan yang diberikan kepada warga binaan telah melewati pengecekan, mulai dari bahan makanan, proses pembuatan dan penyajian.

Baca Juga :  Rutan Batam Gelar Kegiatan Pembinaan Rohani Untuk Bangun Kepribadian Lebih Baik Seperti Ibadah Rutin.

Selanjutnya, mengenai dugaan mengabaikan Aset Negara berupa Mesin X-Ray, Kalapas mengklarifikasi bahwa mesin tersebut sedang dalam masa perbaikan.

Kalapas, “mesin X-Ray, selama saya di Batam bulan November 2023 memang rusak, di Tahun 2024 telah bersurat, dan dibulan Juni 2024 datang tekhnisi, dan ada beberapa alat yang rusak dibawa ke Jakarta dikarenakan Sparepartnya tidak ada di Batam dan saya sudah mengirimkan surat lagi di tanggal 15 Januari 2025 terkait alat tersebut, tapi belum ada jawaban,” Ujar kalapas saat dikonfirmasi di ruang kerjanya, pada Selasa (21/01/2025).

Baca Juga :  Diresnarkoba Polda Kepri Amankan 2 Tersangka Peredaran Narkotika Jenis Sabu.

Kedepannya, setelah alat tersebut selesai diperbaiki maka akan aktif kembali dalam fungsinya dalam memindai atau mendeteksi barang-barang bawaan pengunjung.

Dan sampai saat ini, mesin X-RAY belum bisa di operasikan,pungkas Heri. [ALBAB]

Berita Terkait

Commander Wish Kapolda Kepri, Irjen. Pol. Asep Safrudin, SIK, MH
Diduga Gudang Tanpa Nama Di Bengkong Tampung Sparepart Kendaraan Roda Empat Non SNI
Polda Kepri Gagalkan Pengiriman 7 PMI Non Prosedural Ke Abu Dhabi
Bentuk Dukungan Perayaan Tahun Baru Imlek 2025. Warga Binaan Rutan Batam Dihibur Pertunjukan Barongsai.
Rutan Batam Gelar Razia Gabungan Dan Tes Urin Sebagai Implementasi Program Menteri IMIPAS Dan Perintah Dirjenpas
Bah Gawat,???. Ditemukan Lokasi Praktek Perjudian Mesin Gelper Tidak Punya Izin Di Bukit Senyum Dan Diduga Pemiliknya Adalah Oknum APH.
Mak Gawat,???. Sekelompok Preman Lakukan Kekerasan Dan Intimidasi Kepada Oknum Wartawan Serta Warga Kavling Seroja Kota Batam.
IWO Pusat Terbitkan SK Pengurus IWO Batam.

Berita Terkait

Rabu, 5 Februari 2025 - 14:05 WIB

Petugas Amankan 20 WNA Bangladesh Yang Terdampar Di Perairan Kepulauan Meranti

Senin, 3 Februari 2025 - 16:28 WIB

Keluarga Besar DPC GRIB Jaya Meriahkan Sempena Imlek.

Jumat, 31 Januari 2025 - 20:32 WIB

Begini Kata Kapolres Meranti Saat Gelar Jum’at Curhat Bersama Pengurus KNPI.

Selasa, 28 Januari 2025 - 12:05 WIB

Keluarga Besar DPC GRIB Jaya Kabupaten Meranti Ucapkan Selamat Tahun Baru Imlek 2576 Kongzili

Senin, 27 Januari 2025 - 16:56 WIB

Polres Kep Meranti Gelar Peringatan Isra’Mi’raj dan Do’a Bersama Anak Yatim

Minggu, 26 Januari 2025 - 09:24 WIB

Ketua GRIB Jaya Kabupaten Meranti Sebut, Jangan Intervensi Bea Dan Cukai

Sabtu, 25 Januari 2025 - 23:55 WIB

Ketua DPC GRIB Jaya Kabupaten Meranti Murka. Jangan Intervensi Bea dan cukai.

Sabtu, 25 Januari 2025 - 18:58 WIB

Plt. Bupati Meranti Buka Lomba Pacu Sampan Yang Ke Lima.

Berita Terbaru

BATAM KEPRI

Commander Wish Kapolda Kepri, Irjen. Pol. Asep Safrudin, SIK, MH

Selasa, 18 Feb 2025 - 17:39 WIB

JAWA TIMUR

Terobos Lampu Merah, Tabrak Pasutri Di Polisi Blitar.

Selasa, 18 Feb 2025 - 17:28 WIB