Kepala Staf Angkatan Darat Resmikan Studio Podcast Kodam Iskandar Muda.

Siwah Rimba

- Redaksi

Selasa, 23 Januari 2024 - 10:29 WIB

50368 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banda Aceh – Panglima Komando Daerah Militer Iskandar Muda (Pangdam IM) Mayor Jenderal TNI Novi Helmy Prasetya, S.I.P, M.I.P didampingi Kasdam Iskandar Muda Brigjen TNI Hadi Basuki, S.Sos., M.M., M.Tr. (Han)., mengikuti secara Virtual peresmian ruang Podcast Kodam Iskandar Muda oleh Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad), di Ruang Podcast Sanggamara kodam Iskandar Muda, Senin (22/01/24).

Terdapat empat studio Podcast Kodam di jajaran Angkatan Darat yang diresmikan secara Virtual oleh Kasad Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, M.Sc, yaitu di Kodam Iskandar Muda, Kodam IX/Udayana, Kodam XIV/Hasanuddin dan Kodam XVII/Cendrawasih.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pangdam IM pada kesempatan tersebut juga menyampaikan bahwa Podcast Sanggamara, yang merupakan podcast resmi Kodam Iskandar Muda, akan dimanfaatkan sebagai sarana penyampaian informasi kepada publik, terutama program unggulan Kodam IM, seperti program ketahanan pangan I’M Jagong dan program lainnya.

Baca Juga :  Puluhan Warga Sabang Jadi Korban Ivestasi Sembako Murah

Ruangan Podcast “Sanggamara” ini dibangun mulai bulan Oktober 2023 dan rampung pada awal Desember 2023. Studio Podcast ini, merupakan Studio podcast terbaru, yang telah dilengkapi dengan peranti keras dan peranti lunak yang terbaru, Mulai dari Software editing rekam dan editing merk cubase 12 pro yang terbaru, Hardware berupa 2 buah Smart TV Oled 55 inch, 1 Komputer Generasi Terbaru Core i7 dengan kapasitas 1,5 terra byte, 3 buah kamera Sony Type a7iii, Mixer Rodecaster Pro, Peralatan Sound System Merk Behringer terbaru, serta sarana Lighting Studio yang sangat baik.

Baca Juga :  Interaktif dengan Kapolri, Kapolda Laporkan Situasi Aceh Jelang Pergantian Tahun

Sementara itu Pangdam Iskandar Muda menyampaikan tentang kegunaan utama ruang Podcast “Sanggamara” ini adalah sebagai pusat diskusi wawancara dan literasi digital. Diharapkan kehadiran podcast Sanggamara ini, dapat menginspirasi dan memberikan wawasan serta membangun hubungan yang lebih erat dengan masyarakat, melalui konten-konten yang positif, dan dapat menjadi wadah untuk Ekpose, yang dapat memberitakan kegiatan, dedikasi, dan prestasi Kodam Iskandar Muda.

Hadir dalam acara tersebut, Para PJU Kodam IM dan para Kabalakdam IM.

[Fera Meliana – Kabiro Aceh Selatan]

Berita Terkait

Mak Gawat,???. Catut Nama PW IWO Aceh dan Pasang Foto Ketua PWI Aceh, Zoni diduga Lakukan Penipuan
SAPA: Jika Tidak Ada Perbaikan, Izin Operasional Hotel Hermes Palace dan Kyriad Muraya Harus Dicabut
Pernyataan Ketua DPRA, Haji Uma: Sangat Tidak Pantas, Menyerang Wagub Sama Dengan Menjatuhkan Mualem
Wakil Gubernur Aceh Fadhullah, Pimpin Apel Perdana Di Halaman Kantor Gubernur
Luar Biasa, Kodam IM Kembali Tangkap Pengedar Dan Pengguna Narkoba Di Aceh Barat.
Pangdam IM Hadiri Pisah Sambut Gubernur Aceh Dan Komitmen Dukung Pemerintah Kepemimpinan Baru.
Mualem-Dekfadh Resmi Dilantik, Mualem: Barcode BBM Harus Dihapuskan
Iskandar Syahputra Sebut, Ditundanya Pelantikan Kepala Daerah, PJ. Gubernur Dilema, Rakyat sengsara

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 20:35 WIB

TNI Siaga Pangan: Koramil Lape Lopok Kawal Kunjungan Kerja Bulog di Sumbawa

Jumat, 18 April 2025 - 15:50 WIB

Bapas Sumbawa Besar Gandeng CV. Cahaya Mulya, Wujudkan Program Penggemukan Sapi untuk Kemandirian Klien Pemasyarakatan

Jumat, 18 April 2025 - 12:21 WIB

Sopir dan Buruh Angkut Gabah di Sumbawa Keluhkan Ketidakadilan Tarif BULOG: “Kami Hanya Terima Separuh dari Tarif Resmi”

Kamis, 17 April 2025 - 18:34 WIB

Liga Korupsi Indonesia : Apakah Dana Desa Layak Masuk Dalam “Divisi Utama”?

Selasa, 15 April 2025 - 21:32 WIB

Pengusaha Jagung di Sumbawa Angkat Bicara: HPP Tidak Realistis, NTB Terancam Krisis Penyerapan

Selasa, 15 April 2025 - 20:27 WIB

Isu Razia STNK dan Parkir Rp400 Ribu Heboh di Medsos, Bappenda NTB Tegaskan Hoaks

Selasa, 15 April 2025 - 20:04 WIB

Kepedulian Tanpa Batas, Babinsa Koramil 1607-12/Moyo Hilir Dukung Warga yang Tertimpa Musibah

Selasa, 15 April 2025 - 17:37 WIB

Heboh Unggahan Razia STNK di Facebook, Kasat Lantas Tegaskan “Informasi Itu Hoax”

Berita Terbaru

ACEH UTARA

Naif !!!. Aparatur Desa di Aceh Utara Diduga Potong Dana BLT Warga

Minggu, 20 Apr 2025 - 20:54 WIB