Lagi Lagi Haji Uma Bantu Pemulangan Korban Penipuan Kerja di Kamboja

Siwah Rimba

- Redaksi

Kamis, 20 Juni 2024 - 17:20 WIB

50191 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banda Aceh – H. Sudirman atau yang lebih akrab disapa Haji Uma anggota DPD RI asal Aceh kembali bantu pemulangan dua warga Kota Langsa korban penipuan kerja di Kamboja (20/06/2024)

Para korban tiba di rumah masing-masing di Kota Langsa pada Rabu, 19 Juni 2024 dini hari

Haji Uma ikut membantu sebagian besar biaya pemulangan dua korban dari Kamboja hingga ke kampung halaman di Kota Langsa

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kedua warga Kota Langsa tersebut menjadi korban penipuan kerja di Kamboja sejak April 2024 bersama dua warga Aceh lainnya, mereka diiming-iming kerja kantor dengan gaji besar, namun kenyataannya mereka dipaksakan kerja sebagai scammer investasi bodong di Kamboja

Karena tidak mampu mencapai target perusahaan, keempat korban warga Aceh hendak dijual ke perusahaan lain di daerah Bavet Kamboja, namun tepatnya pada tanggal 12 Mei 2024 keempat warga Aceh tersebut berkesempatan melarikan diri dari tempat penampungan agensi.

Baca Juga :  Teuku Mirzuan Kembali Menjabat Sebagai PJ Bupati Aceh Tengah.

Dalam pelariannya yang tak menentu arah, mereka mencari perlindungan ke salah satu kantor polisi di Bavet Kamboja, selanjutnya para korban berkomunikasi dengan Muhammad Daud, staf ahli Haji Uma yang mereka kenal selama ini Haji Uma giat membantu perlindungan korban penipuan kerja di luar negeri

Setelah berkomunikasi dengan korban, Haji Uma menyurati direktur Perlindungan WNI dan Bantuan Hukum Indonesia (PWNI dan BHI), Kemenlu RI untuk memohon perlindungan kepada korban.

Tindaklanjut PWNI Kemenlu RI melalui KBRI Kamboja bekerjasama dengan otoritas pemerintah Kamboja langsung mengamankan para korban di imigrasi Kamboja yang selanjutnya diserahkan kepada KBRI Kamboja.

Selama penampungan di KBRI Kamboja, keempat korban warga Aceh dipisahkan menjadi dua kelompok yang ditampung ditempat terpisah dengan puluhan korban lainnya asal Indonesia, sehingga yang instent komunikasi dengan Haji Uma hanya dua dari empat korban, sedangkan dua korban lainnya untuk biaya pemulangan dibiayai mandiri oleh keluarga korban.

Baca Juga :  Polisi Tahan Empat Pelaku Pengeroyokan dan Pengrusakan Kantor KONI Aceh Timur

“Alhamdulillah saat ini mereka sudah berkumpul dengan keluarga masing-masing di Aceh, kita berharap kedepan tidak ada lagi warga Aceh yang menjadi korban penipuan kerja diluar Negeri” tegas Haji Uma

Haji Uma juga menambahkan dirinya sangat kewalahan menangani permasalahan penipuan kerja walaupun hampir setiap bulan dirinya berbicara di media dengan tujuan mencegah terjadi korban berikutnya

Namun hingga saat ini belum semua masyarakat Aceh mendapatkan informasi tentang penipuan kerja ini

Haji Uma juga berharap kepada semua pihak untuk bersama-sama menyampaikan hal ini kepada publik untuk mencegah warga Aceh menjadi korban penipuan kerja berikutnya.(red)

Berita Terkait

Mak Gawat,???. Catut Nama PW IWO Aceh dan Pasang Foto Ketua PWI Aceh, Zoni diduga Lakukan Penipuan
SAPA: Jika Tidak Ada Perbaikan, Izin Operasional Hotel Hermes Palace dan Kyriad Muraya Harus Dicabut
Pernyataan Ketua DPRA, Haji Uma: Sangat Tidak Pantas, Menyerang Wagub Sama Dengan Menjatuhkan Mualem
Wakil Gubernur Aceh Fadhullah, Pimpin Apel Perdana Di Halaman Kantor Gubernur
Luar Biasa, Kodam IM Kembali Tangkap Pengedar Dan Pengguna Narkoba Di Aceh Barat.
Pangdam IM Hadiri Pisah Sambut Gubernur Aceh Dan Komitmen Dukung Pemerintah Kepemimpinan Baru.
Mualem-Dekfadh Resmi Dilantik, Mualem: Barcode BBM Harus Dihapuskan
Iskandar Syahputra Sebut, Ditundanya Pelantikan Kepala Daerah, PJ. Gubernur Dilema, Rakyat sengsara

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 11:40 WIB

KSOP Bima Disorot, Penjadwalan Kapal Diduga Tak Adil dan Untungkan Kelompok Tertentu

Jumat, 18 April 2025 - 12:21 WIB

Sopir dan Buruh Angkut Gabah di Sumbawa Keluhkan Ketidakadilan Tarif BULOG: “Kami Hanya Terima Separuh dari Tarif Resmi”

Kamis, 17 April 2025 - 18:34 WIB

Liga Korupsi Indonesia : Apakah Dana Desa Layak Masuk Dalam “Divisi Utama”?

Selasa, 15 April 2025 - 21:32 WIB

Pengusaha Jagung di Sumbawa Angkat Bicara: HPP Tidak Realistis, NTB Terancam Krisis Penyerapan

Selasa, 15 April 2025 - 20:27 WIB

Isu Razia STNK dan Parkir Rp400 Ribu Heboh di Medsos, Bappenda NTB Tegaskan Hoaks

Selasa, 15 April 2025 - 20:04 WIB

Kepedulian Tanpa Batas, Babinsa Koramil 1607-12/Moyo Hilir Dukung Warga yang Tertimpa Musibah

Selasa, 15 April 2025 - 17:37 WIB

Heboh Unggahan Razia STNK di Facebook, Kasat Lantas Tegaskan “Informasi Itu Hoax”

Senin, 14 April 2025 - 20:00 WIB

Babinsa Telaga Dukung Rapat Koordinasi, Evaluasi dan Sosialisasi Program Pemerintahan Desa Telaga

Berita Terbaru