Hasil Sitaan Minyak Subsidi Polres Kampar Masih Tanda Tanya. Begini Penjelasan Kasatreskrim AKP. Elvin Septian.

admin

- Redaksi

Selasa, 30 April 2024 - 14:39 WIB

50231 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Laporan: Kabiro Kampar, Tony.

Kampar – Tindak lanjut dari minyak subsidi hasil sitaan Polres Kampar yang terparkir di Mapolsek Bangkinang dengan ribuan liter jenis solar masih jadi tanda tanya.

Saat di tanya wartawan, Kasatreskrim Polres Kampar AKP Elvin Septian Kampar, Senin (29/4) Siang, menjelaskan Minyak Sudsidi jenis solar memang hasil tangkapan langsung Polres Kampar dan memang di simpan di Polsek Bangkinang Kota, dan supir sempat di tangkap karena kurang alat bukti, akhirnya di pulangkan dan saat ini supir melarikan diri yang segera di keluarkan Status DPO nya.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Jadi untuk barang bukti minyak Solar atau minyak Subsidi yang kita simpan di Polsek Bangkinang Kota, itu kita menangkap langsung, namun dalam perkembangan pemeriksaan karena 1 X 24 jam itu terlewati, akhirnya kita harus memulangkan supir yang mengangkut minyak subsidi tersebut, setelah itu kita baru melakukan pengembangan karena memang kita harus ada dua alat bukti sehingga dalam proses penahanan terkait minyak subsidi yang kita tangkap, itu Syah menurut hukum, cuma pada saat petugas sudah melakukan pengembangan, di back up juga oleh Diskrimsus Polda Riau, supir tersebut sudah melarikan diri berarti barang subsidi minyak solar masih kita simpan di Polsek Bangkinang kota, tapi untuk LP itu LP A, jadi untuk sekarang masih dalam proses penyidikan, jadi untuk supir nanti kita akan keluarkan DPO nya” Kata Kasatreskrim Polres Kampar.

Baca Juga :  Asisten III Sudandri Hadiri Perpisahan Siswa MAN Sakti.

Sementara Polres Kampar katakan akan berkoordinasi dengan Dinas terkait dalam menjalankan prosedur yang ada.

Baca Juga :  Tindakan PT. Pelindo.Selatpanjang Dianggap Tidak Komperentif Terkesan Tutup Mata. Begini Penjelasan Ketua Ormas LMCM Meranti?.

” Jadi terkait kejelasan minyak subsidi yang sudah kita sita, tentunya kita bakal akan berkoordinasi dengan dinas terkait, apakah minyak subsidi ini, apakah kita mau kita salurkan kepada masyarakat tetapi melalui dinas terkait atau seperti apa, tetapi sejauh ini kita serius dan masih dalam proses penyidikan ” tutup Elvin. []

Berita Terkait

STOP PERSS WARTAWAN MEDIA OPOSISI NEWS 86.COM
Didatangi Puluhan Murid SDN 11 Bokor, Aipda Ashobirin Kenalkan Literasi Digital.
Polres Kampar Ungkap kasus illegal logging di Sawmill Terbesar diwilayah hukumnya
Plt Bupati Asmar Tinjau Mobil Damkar dan Truk Sampah Baru
PKK Kepulauan Meranti Ikut Sukseskan PIN Polio Rangsang Barat
Kompetisi Semarak dengan Penampilan Gemilang Para Atlet Lintas Generasi
Meranti Terima 3 Penghargaan dalam Harganas ke-31 Provinsi Riau
Pimpin Sertijab 6 Pejabat Utama, Ini Harapan Kapolres Kepulauan Meranti.

Berita Terkait

Sabtu, 15 November 2025 - 16:32 WIB

TNI Hadir untuk Rakyat: Koramil 1607-04/Alas Distribusikan Beras SPHP ke Masyarakat

Sabtu, 15 November 2025 - 16:23 WIB

‎Babinsa Koramil 1607-03/Ropang Hadir Dukung Sosialisasi Bahaya Narkoba bagi Pelajar SMPN 1 Lantung ‎

Jumat, 14 November 2025 - 19:47 WIB

‎Patroli Malam Koramil Ropang Wujud Komitmen TNI AD Jaga Keamanan Wilayah

Jumat, 14 November 2025 - 19:40 WIB

Terungkap! Pelaku Penganiayaan Polisi Terima Uang Rp1 Juta dari Provokator

Jumat, 14 November 2025 - 15:49 WIB

GERPAK NTB Desak Kejati Usut Dugaan Korupsi Sponsorship MXGP oleh Bank NTB Syariah

Jumat, 14 November 2025 - 14:37 WIB

‎Peran Aktif Babinsa Ledang Sukseskan Penyaluran BLT untuk Warga Kurang Mampu ‎

Jumat, 14 November 2025 - 12:13 WIB

Babinsa Koptu Yudha Irawan Aktif Dampingi Musrembangdes Lebangkar ‎

Jumat, 14 November 2025 - 12:09 WIB

Tingkatkan Kesehatan Anak Usia Dini, Babinsa Alas Dampingi Penyaluran Program MBG

Berita Terbaru